Anda di halaman 1dari 8

 Penyerapan cahaya pada Panjang gelombang tertentu oleh bahan yang diperiksa

 Tiap zat memiliki absorbansi Panjang gelombang tertentu yang khas

 Banyaknya cahaya yang diabsorpsi oleh zat berbanding lurus dengan kadar zat
 Spektrum Panjang gelombang cahaya yang dapat ditangkap mata  380-760 nm
 < 380-760 nm  ultraviolet
 > 380-760 nm  infra merah
 Spektrofotometri  mengukur banyaknya cahaya setelah cahaya melalui suatu
larutan

 Analisis kimia didasarkan pada pengukuran intensitas warna larutan yang akan
ditentukan konsentrasinya, dibandingkan dengan larutan standar yang sudah
diketahui konsentrasinya
 Sumber cahaya
Memiliki 2 sumber cahaya  UV (lampu deuterium) dan VIS (lampu tungsten)
Semua lampu memiliki usia  diperiksa secara berkala
Permukaan bola lampu tidak boleh disentu

Cahaya yang dihasilkan oleh lampu diteruskan melalui system optik dan lensa serta
difokuskan melalui entrance slith ke alamt monokromator
 Monokromator
Menghasilkan cahaya dengan Panjang gelombang melalui filter
Prisma terbuat dari gelas atau kwartz  prinsip kerja berdasarkan perbedaan
indeks refleksi pada berbagai Panjang gelombang
Memisahkan spektrum warna sesuai Panjang gelombang yang dipilih

 kuvet
 Detector
Mendeteksi Panjang gelombang cahaya yang telah melewati sampel

 Alat baca
Membaca sinyal listrik dari detector dimana data digambarkan dalam bentuk yang
bisa diinterpretasikan pada display yang dapat dibaca oleh pemeriksa

Anda mungkin juga menyukai