Anda di halaman 1dari 13

PERBURUAN

- Geografi Ekonomi -

 Nama Kelompok:
1. Lailatul Mukharomah
2. Lorenza De Araujo
3. Wisanggeni Priyo W
PENGERTIAN

 Berburu adalah kegiatan mengejar,


menangkap, atau membunuh hewan
liar untuk diambil manfaatnya, baik
sebagian maupun seluruh bagian dari
hasil buruan.
TUJUAN
 Pertahanan hidup, mencari
bahan makanan untuk
dikonsumsi
 Kesenangan, rekreasi, hobi,
atau sebagai hewan
peliharaan
 Menjalankan tradisi
 Pengendalian hama
 Perdagangan dengan
menjual sebagian atau
seluruh anggota tubuh hasil
buruan, seperti gading, kulit,
susu, dan lain-lain, untuk
mendapat keuntungan.
SEJARAH
 Kegiatan berburu dan
mengumpulkan makanan
menjadi salah satu ciri-
ciri manusia yang hidup
di zaman batu tua
(paleolitikum) terjadi
pada masa pleistosen
yang berawal sejak 1,6
juta tahun sampai
10.000 tahun yang lalu,
yaitu pada masa terjadi
glasiasi atau masa es. .
PENGARUH GEOGRAFI DALAM
JENIS HEWAN BURUAN
Alfred Russel Wallace (1876) mengelompokkan persebaran fauna di dunia menjadi 6 wilayah
PALEARTIK
 meliputi hampir seluruh daratan Eurasia dan beberapa daerah
lain seperti kawasan pegunungan Himalaya, Afganistan, Afrika,
Inggris dan Jepang.

PANDA BISON RUSA KUTUB


NEARTIK
 meliputi seluruh Amerika Utara, dataran tinggi Meksiko
dan Greenland

ANTELOP KALKUN KARIBOU


ETHIOPIAN
 Ethiopian meliputi seluruh daratan benua Afrika,
Madagaskar dan daratan Arab bagian selatan

CHEETAH KUDANIL ZEBRA


ORIENTAL
 Oriental meliputi Benua Asia beserta pulau-pulau disekitarnya
meliputi Srilangka, Filipina dan wilayah fauna Indonesia bagian
barat dan tengah yang meliputi Sumatera, Jawa, Kalimantan,
Sulawesi.

BADAK HARIMAU ORANG UTAN


AUSTRALIS
 benua Australia, Selandia Baru, Papua, Maluku dan pulau-pulau kecil di
sekitar samudera Pasifik.
NEOTROPICAL
 Neotropical terbentang dari Amerika Selatan, Meksiko
bagian selatan, termasuk Amerika Tengah

ALPAKA ARMADILO KUKANG


PERKEMBANGAN KEGIATAN
BERBURU
Masa Praaksara Masa Kerajaan dan Kolonial Modern
• Bertujuan untuk bertahan • Berburu bagi para • hanya sebatas hobi,
hidup bangsawan dapat diartikan pemberantasan hama, atau
untuk dijual semua atau
• Menggunakan alat sebagai wujud jiwa ksatria sebagian anggota tubuh hasil
sederhana dari golongan mereka buruan untuk diambil
• Nomaden keuntungannya
HUKUM PERBURUAN SAAT INI
1. Undang-Undang Nomor 5 tahun 1990 tentang Konservasi Sumberdaya
Alam Hayati dan Ekosistemnya
2. PP 7 tahun 1999 tentang Pengawetan Jenis Tumbuhan dan Satwa
3. PP 8 Tahun 1999 tentang Pemanfaatan Jenis Tumbuhan dan Satwa, Jenis
Tumbuhan dan Satwa
4. PP No.13 Tahun 1994 Tentang Perburuan Satwa Buru
5. SK Menhut no. 447/Kpts-II/2003 tentang Tata Usaha Pengambilan atau
Penangkapan dan Peredaran tumbuhan dan satwa liar
6. Permenhut P.19/Menhut-II/2005 tentang Penangkaran tumbuhan dan
satwa liar
7. Permenhut P.52/Menhut-II/2006 tentang Peragaan tumbuhan dan satwa
liar dilindungi
8. Permenhut P.53/Menhut-II/2006 tentang Lembaga Konservasi
9. CITES (Convention on International Trade in Endangered Species of Wild
Fauna and Flora) yang telah diratifikasi dengan Keputusan Pemerintah No.
43 Tahun 1978

Anda mungkin juga menyukai