Anda di halaman 1dari 13

KEWIRAUSAHAAN

BENTUK USAHA KECIL KESEHATAN


Nama kelompok
1. Hanindya Pramesti P.H
2. Riska Widyanawati
3. Roro Cici Roshita
4. Ihsan Nashiruddin
5. Rendhy Yauritha E.
6. Syahril Ivansyah
Bentuk Usaha Kecil Bidang Kesehatan
1. Nama Usaha
Klinik PKPU ( Pos Keadilan Peduli Ummat)
2. Alamat Usaha
Klinik PKPU (Pos Keadilan Peduli Ummat) terletak di Jl.
Ngesrep Barat 1 No. 17 Kel. Tinjomoyo Kec.
Banyumanik, Semarang, Jawa Tengah
3. Jenis Usaha (Jasa/barang)
Klinik PKPU membuka usaha di bidang jasa khususnya
pelayanan kesehatan yang melayani pasien dengan
harga yang terjangkau tetapi pelayanannya sesuai
dengan standart klinik.
4. Sifat Usaha (Perorangan/kelompok)
Klinik PKPU merupakan usaha yang didirikan secara
kelompok yaitu antara pihak PKPU dengan
pengelolanya
5. Latar Belakang Berdirinya Usaha
seorang perawat yang baru saja lulus beberapa tahun
yang lalu memiliki pemikiran kritis mengenai hal
bagaimana dia bisa praktik tetapi tanpa mengeluarkan
modal. Sehingga dia bersama rekannya berusaha untuk
bisa menjalin kerja sama dengan pihak PKPU untuk
membuka pelayanan kesehatan khususnya perawatan
luka. Dan akhirnya pihak PKPU menerima kerja sama
dengan baik dan bersedia untuk mendirikan sebuah
klinik
6. Barang/Jasa Yang Ditawarkan
a. Pengobatan Gratis
b.Perawatan Luka
c.Pemeriksaan Umum
d.Konsultasi Kesehatan
e.Pemeriksaan Kehamilan & KB
f.Khitan
g.Perawatan Kolostomi, dan lain-lain
7. Konsep Pengembangan Usaha
Konsep pengembangan usaha klinik PKPU yaitu dengan
memberikan pelayanan kesehatan yang murah dengan
konsep beramal untuk menolong saudara kita yang
sedang membutuhkan pertolongan.
8. Produk Dan Pemasaran
a. Jenis-Jenis Dan Diskripsi Produk/Jasa
 Pengobatan Gratis
 Perawatan Luka
 Pemeriksaan Umum
 Konsultasi Kesehatan
 Pemeriksaan Kehamilan & KB
 Khitan
 Perawatan Kolostomi
b. Harga Jual
 Pemeriksaan Umum : Rp. 10.000 – 50.000
 Perawatan luka kecil : Rp. 5000 – 50.000
 Perawatan luka sedang : Rp. 50.000 – 100.000
 Perawatan luka pembedahan : Rp. 100.000 - 300.000
 Perawatan luka kronis :Rp. 300.000 – 500.000
 Khitan : Rp. 300.000
c. Target Konsumen
Target konsumen usaha ini adalah masyarakat umum dari
semua usia, khususnya masyarakat penderita Diabetes
Mellitus dan Kolostomi
d. Jangkauan Pemasaran
Pasien di klinik PKPU selain masyarakat dari semarang
juga ada pasien yang datang dari berbagai daerah
e. Peta Persaingan Usaha
Untuk sekarang ini, klinik PKPU tidak memiliki klinik
persaingan yang khusus karena letaknya yang strategis
dan masih minimnya pendirian klinik-klinik
f. Strategi Pemasaran
Memberikan pelayanan prima setara rumah sakit dengan
biaya yang murah. Selain itu semua tenaga kerjanya selalu
menerapkan komunikasi teraupetik kepada pasien
9. Produksi Dan Manajemen Keuangan
a. Alat Dan Bahan Modal Yang Dipunyai
Alat-alat kesehatan sesuai standar klinik
 Gunting
 Kassa
 Tensi
 Timbangan
 Alat pengecekan gula darah dan asam urat
 Spuit
 Alat-alat bedah minor, dan lain-lain
Bahan Baku Yang Di Perlukan Untuk Proses Produksi
Salep
Amphul
Betadine
Larutan NaCl
Obat-obatan, dan lain-lain
b. Sumber Bahan Baku
Untuk sumber bahan baku Klinik PKPU mendapatkan
suplay dari pihak PKPU.
c. Kapasitas Produksi
Kapasitas produksi tergantung banyaknya pasien
yang datang berobat ke klinik PKPU,
d. Kebutuhan Tenaga Kerja
Dokter
Perawat
Farmasi
e. Media Transportasi Dan Komunikasi
Untuk media dan komunikasi ada telepon kabel dan
mobil ambulans
f. Perhitungan Harga Produksi Dan Harga Jual Dalam Satu
Siklus
Harga biaya pelayanan mengikuti perubahan harga alat-
alat medis dan obat-obatan yang di gunakan
g. Perhitungan Laba/Rugi
Dalam usaha ini, pengelola tidak pernah mengalami
kerugian karena mereka memberikan pelayanan di
bidang jasa
10 Manajemen Pengelolaan
a. Struktur Manajemen Pengelolaan
 Pemilik Klinik
 Pengelola
 Tenaga Kerja
b. Sumber Daya Pengelola
Alumni mahasiswa keperawatan yang ingin mengembangkan
kemampuan dalam perawatan luka. Sedangkan untuk dokter dan
farmasi menerima dari lamaran pekerjaan yang tersedia
c. Prospek Usaha Ke Depan
rencana untuk dapat bergabung dengan pelayanan kesehatan BPJS.
d. Tantangan Dan Hambatan
klinik PKPU belum bisa bergabung dengan BPJS.
e. Strategi Pengembangan Ke Depan
Klinik PKPU mematangkan rencana dan berusaha untuk memenuhi
persyaratan agar mampu bergabung dengan BPJS secepatnya
11. Analisa Sintesa
a. Nilai-Nilai Usaha Yang Diterapkan
Iklas
Sabar
Bekerja cerdas
b. Kelebihan Usaha
 Memberikan pelayanan standar klinik seperti rumah
sakit dengan biaya yang murah.
 Memiliki mobil ambulans sendiri
 Tempat usaha sudah sangat strategis.
c. Kekurangan Usaha
Belum adanya cabang dari Klinik PKPU,
Klinik hanya buka Senin-Jumat jam 14.00-17.00 WIB
Belum bergabungnya dengan pelayanan BPJS dan
Jamkesmas, maupun asuransi.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai