Anda di halaman 1dari 26

1.

Besaran
2. Satuan
3. Dimensi
4. Pengukuran (jangka sorong dan mikrometer
sekrup)
5. Aturan angka penting
Besaran dan Satuan
(baca paket hal. 05-10)
• Apakah pengertian besaran?
• Sebutkan dan jelaskan dua macam besaran!
• Berikan contoh masing-masing jenis besaran!
• Apakah pengertian satuan?
• Sebutkan dan jelaskan dua macam satuan!
• Berikan contoh masing-masing jenis satuan!
Sesuatu yang dapat diukur dan dinyatakan dengan angka

besaran yang besaran yang


tidak diturunkan diturunkan
dari besaran lain dari besaran
lain
tolak ukur/ acuan dari suatu besaran

Sistem MKS
( Meter, Kilogram, Sekon ) Sistem CGS
Bila ditambah dengan satuan (Centimeter,
dari besaran-besaran pokok Gram, Sekon )
lainnya, dinamakan juga sebagai
satuan Sistem Internasional ( SI )
Besaran Pokok Singkatan Satuan Singkatan
Panjang l meter m
Massa m kilogram kg
Waktu t sekon s
Kuat arus listrik I ampere A
Suhu T kelvin K
Jumlah zat n mol mol
Intensitas cahaya I kandela cd

No Besaran tambahan dalam SI Satuan


1 Sudut datar radian ( radial ) rad
2 Sudut ruang steradian sr
LATIHAN
Carilah satuan dari besaran berikut ini :
1. Kecepatan (perpindahan : selang waktu)
2. Percepatan (perubahan kecepatan : selang waktu)
3. Gaya ( massa x percepatan)
4. Usaha (gaya x perpindahan)
5. Energi (1/2 x massa x kecepatan2)
6. Daya (energi : waktu)
Ayo kita mengKONVERSI SATUAN ?

1. 0,07 m = …. Km
2. 20 g = …. Kg
3. ½ menit = …. Detik
4. 100 m2 = …. dm2
5. 0,05 km3 = .... m3
6. 1 km/jam = …. m/dtk
7. 20 m/s = …. Km/jam
8. 20 cm/s = …. m/s
9. 4,5 kg/m3 = …. g/cm3
10. 4 kg m2/s2 = …. g cm2/s2
DIMENSI
(baca paket hal. 10-12)
• Apakah pengertian dimensi?
• Sebutkan dimensi dari panjang, massa, dan
waktu!
• Sebutkan kegunaan dari DIMENSI ?
Suatu besaran menunjukkan cara besaran itu tersusun dari besaran – besaran
pokok

Besaran Pokok Satuan Singkatan Dimensi


Panjang meter m
Massa kilogram kg
Waktu sekon s
Kuat arus listrik ampere A
Suhu kelvin K
Jumlah zat mol mol
Intensitas cahaya kandela cd
Tentukan Dimensi dari rumus dibawah ini:
1. Luas persegi panjang (L) = p x l
2. Volume balok (V) = p x l x t
3. Kecepatan (v) = s / t
4. Percepatan (a) = v / t
5. Gaya (F) = m . a
6. Usaha (W)= F . S
1. Membuktikan dua besaran setara.
Contoh :
Buktikan bahwa dimensi Energi Potensial
dengan Usaha itu setara ?
2. Analisis dimensi untuk menurunkan persamaan.
Contoh :
Tentukan x, y dan z dari persamaan di bawah ini:
F = k . mx . vy . Rz
dimana F adalah gaya (N) , m adalah massa (kg),
v adalah kecepatan (m/s), r adalah jari – jari (m)
PENGUKURAN
(baca paket hal. 13-14)

• Sebutkan cara membaca skala pada


pengukuran menggunakan jangka sorong?
• Sebutkan cara membaca skala pada
pengukuran menggunakan mikrometer
sekrup?
• Apakah perbedaan fungsi dari jangka sorong
dan mikrometer sekrup?
Angka Penting
(baca paket hal. 26- 28)

• Sebutkan aturan-aturan angka penting?


• Bagaimanakan cara penjumlahan dengan
aturan angka penting?
• Bagaimanakan cara pengurangan dengan
aturan angka penting?
• Bagaimanakan cara perkalian dengan aturan
angka penting?
Semua angka yang diperoleh dari hasil pengukuran yang
terdiri dari angka eksak dan satu angka terakhir yang ditaksir
(diragukan)

Contoh :
Sebuah hasil pengukuran menunjukkan angka :
4,35 cm

Angka 4 dan 3 Angka 5 adalah


adalah angka EKSAK angka taksiran
1. Semua angka bukan nol (0)
 1,2,3,4,5,6,7,8,9
2. Angka nol yang diapit
c/: 2009  4 angka penting (AP)
3. Angka nol didepan / di belakang angka bukan
nol  bkn AP
c/: 12300  3 AP 10200  3 AP
0,00123  3 AP
4. Angka nol di belakang mjd AP jika ada koma
c/: 6,00  3 AP 120,30  5 AP
0,001230  4 AP
5. Angka nol di belakang mjd AP jika di beri “_”
c/: 123000  5 AP
6. Hsl penjmlhan & pengurangan pengukuran
dibulatkan smp ketelitian yg sama dgn pengukuran
yg paling tdk teliti
c/: 125,24 + 7,256 – 2,13 = 130,366 =130,37
Orde
besar
Penulisan :

a,… x 10n
Bilangan
penting

Contoh :
6.000 = 6,0 x 103

0,006 = 6,0 x 10-3


Tentukan banyak angka penting nya !!!!!
1. 836,5 g
2. 75,006 kg
3. 0,006
4. 0,0060
5. 32,45 kg
6. 8,0006 kg

Operasikan bilangan – bilangan dalam AP !!!!!


1. 273,219 gr + 15,5 gr + 8,43 gr
2. 468,39 m – 412 m
3. 0,6283 cm x 2,2 cm
Bulatkan bilangan – bilangan ini ke banyak
angka penting yang ditunjukkan !!!!!
1. 8900 (2AP)
2. 8900 (3AP)
3. 8900 (4AP)
4. 43,345 (4AP)
5. 88,016 (3AP)
6. 1,037878 (4AP)
TUGAS
• Buku Paket
a) Halaman 12, No: 1 (b,d,e); 3a
b) Halaman 18, No: c
c) Halaman 19, No: a
d) Halaman 30, No: 1a, 3a
• Dikerjakan secara individu, di tulis dikertas,
boleh menggunakan pensil dan kalkulator

Anda mungkin juga menyukai