Anda di halaman 1dari 6

PENANGANAN DIARE

DI RUMAH

APA ITU DIARE


Diare adalah keadaan frekuensi
buang air besar lebih dari 3 kali
dalam sehari, konsistensi feses encer,
dapat berwarna hijau atau dapat pula
bercampur lendir dan darah atau lendir saja
dan disertai nyeri dan kejang perut

BAHAYA DIARE
Kekurangan cairan / Lemas yang dapat mengakibatkan
Kehabisan Cairan sampai meninggal
TANDA TANDA DIARE
Kadang Malas Makan
Tinja Cair Muntah Demam dan Minum

Malas Bergerak Rewel Dehidrasi


/ Lemas

DIARE DAPAT MENYEBABKAN


KEMATIAN PADA ANAK
Khusus pada neonatus
(bayi yang berumur
kurang dari 1 bulan)
yangmendapat ASI,
biasanya buang air besarnya
(BAB) dengan
frek lebih sering
uensi
(biasanya 5-6 x per hari)
tetapikonsistensi tinjanya baik,
BUKAN TERMASUK DIARE
PENYEBAB DIARE
Infeksi Virus / Bakteri
Makanan / Nutrisi
makananyangtidak higienis,botolsusuyangtidaksteril dan
pemberianASIyangtidak eksklusifpadabayi0-6bulan

Gangguan Kesehatan
Psikologi Anak
anak takut dan cemas

Faktor Lingkungan
lingkungan kotor, tidak cuci tangan sebelum
memegang makanan dan setelah BAB

PENANGANAN DIARE DI RUMAH


1. Segera Beri Banyak Minum
Dan bila ada, berikan Oralit.
Berikan Oralit setiap kali BAB
Usia <1 tahun 1/4 - 1/2 gelas
Usia 1-4 tahun 1/2 - 1 gelas
Usia di atas 5 tahun 1 - 1.5 gelas
2. Beri Zinc selama 10 hari
berturut - turut

3. Teruskan Pemberian Makanan

Teruskan dan tingkatkan pemberian ASI


pada bayi yang masih menyusu
Anak usia di atas 6 tahun berikan makanan
tambahan
Beri makanan lebih sering dari biasanya
Jangan beri makanan yang merangsang perut

4. Mencari Pengobatan Lanjutan


Segera ke Puskesmas / RS bila tidak membaik dalam 3 hari
atau ada salah satu tanda
Diare terus menerus
Muntah berulang-ulang
Rasa haus yang nyata
Makan/minum sedikit
Demam
Ada darah dalam tinja
MENGAPA HARUS
MEMBERIKAN ORALIT
SETIAP ANAK DIARE
ORALIT adalah campuran garam elektrolit seperti natrium klorida (NaCl),
kalium klorida (KCl), trisodium sitrat dan glukosa anhidrat.

ORALIT diberikan untuk mengganti cairan dan elektrolit dalam tubuh


yang terbuang saat diare.

Walaupun air sangat penting untuk mencegah diare, air minum tidak
mengandung garam elektrolit yang diperlukan untuk mempertahankan
keseimbangan elektrolit dalam tubuh sehingga lebih diutamakan oralit

Campuran glukosa dan garam yang terkandung dalam ORALIT


dapat diserap dengan baik oleh usus penderita diare

PENCEGAHAN DIARE
Peningkatan Kesehatan
Perorangan dan Lingkungan
- gunakan air bersih yang cukup
- cuci tangan dengan sabun dan air bersih
- BAB pada tempatnya

Pengingkatan Daya Tahan Tubuh


- pemberian ASI
- pemberian makanan pendamping ASI
- imunisasi campak
KLASIFIKASI DIARE
Menurut pedoman MTBS (2000) diare dapat diklasifikasikan

1. Diare Akut
- diare dengan dehidrasi berat
- diare dnegan dehidrasi ringan/sedang
- diare tanpa dehidrasi

2. Diare Persisten
bila diare berlangsung 14 hari/lebih
- diare persisten dengan dehidrasi
- diare persisten tanpa dehidrasi

3. Desentri
apabila diare berlangsung
disertai darah

KUNYIT
Kunyit di parut +air matang. Peras air kunyit, diamkan dan ambil air beningnya.
Untuk menambahkan cita rasa dapat ditambahkan madu danlemon

Seganggam daun jambu


yang masih muda dan segar dicuci,
kemudian direbus dalam tiga gelas air
sampai tersisa separonya. Air rebusan ini digunakan untuk
menyeduh satu sendok teh daun teh hijau,
dan di minum selagi hangat

DAUN JAMBU BIJI

Anda mungkin juga menyukai