Anda di halaman 1dari 9

Teknologi Peralatan Tegangan Tinggi

Fahrur Riza Priyana (1825031006)

Implementasi HVDC Boost Converter CVDM berbasis IoT untuk


Pengendap Debu Secara Elektrostatik
PENDAHULUAN

Latar Belakang Masalah Potensi Solusi

Kemajuan teknologi selain Udara saat ini telah Tegangan tinggi searah (DC) dapat
memberikan efek positif bagi terkontaminasi oleh gas – gas digunakan untuk memperoleh medan
kehidupan manusia juga polutan dari asap kendaraan listrik seragam pada lempengan –
menyebabkan efek negatif. bermotor maupun hasil aktivitas lempengan logam yang disusun sejajar.
Salah satu contohnya adalah industri. Udara yang terpolusi ini Medan listrik ini akan menghasilkan gaya
terjadinya pencemaran memberikan dampak negatif pada yang akan digunakan untuk menarik atau
lingkungan. kesehatan seperti gangguan mengendapkan debuatau polutan udara
pernapasan bagi manusia yang melewati medan listrik tersebut
Studi Literatur Utama

“Pembuatan Power Supply Tegangan Tinggi “High Voltage Pulse Generator Based on DC-to-DC “Fine dust monitoring system
Searah dengan Menerapkan Metode Boost Converter with Capacitor-Diode Voltage based on Internet of Things”
Intermittent Energisation Untuk Pengendap Multipliers for Bacterial Decontamination“
Debu Secara Elektrostatik” Wonseok choi
Hardian Yanuar, Agung Warsito, Abdul Syakur Jurusan Teknik Ahmed Elserougi and Shehab Ahmed Department of Robotics Convergence
Elektro, Universitas Diponegoro Electrical and Computer Engineering Department Texas A&M Pusan National University,
University at Qatar Jangjeon-Dong, Geumjeong-
Gu,Busan,South Korea
Tinjauan Pustaka
Polutan Udara

Debu merupakan salah satu polutan udara yang


sering disebut sebagai partikel yang melayang di
udara (Suspended Particulate Matter / SPM) dengan
ukuran 1 mikron sampai dengan 500 mikron. Dalam
Kasus Pencemaran udara, debu sering dijadikan salah
satu indikator pencemaran udara.
Debu memiliki sifat pengendapan yaitu debu
cenderung mengendap karena gaya grafitasi bumi.
Selain itu, debu juga mempunyai sifat listrik statik
(elektrostatik) yang akan tertarik ke partikel lain yang
berlawanan muatan dan menjauhi partikel yang
bermuatan sejenis.
Tinjauan Pustaka

Prinsip kerja Electrostatic precipitator adalah perpaduan dari


medan elektrostatik dan aliran ion yang dihasilkan oleh corona
discharge.
Cara kerja dari electrostatic precipitator (ESP) ini adalah polutan
di udara termasuk debu dilewatkan melalui kamar yang berisi
elektrode, yang terbuat dari tembaga, kuningan ataupun
alumunium. Elektrode-elektrode ini diberi arus listrik arus
searah dengan muatan negatif. Dengan demikian, setiap butiran
debu akan termuati oleh muatan negatif dengan tegangan tinggi
sebelum masuk ke dalam cerobong. Gas yang mengandung
butiran debu bermuatan negatif ini bergerak dalam daerah yang
terdiri dari pelat-pelat yang diketanahkan. Dengan demikian,
debu-debu akan tertarik pada pelat-pelat tersebut. Gas bersih
Electrostatic Precipitator (ESP) kemudian bergerak ke cerobong asap, sedangkan debu yang
dikumpulkan di collecting electrode dipindahkan ke bak
penampung (dust hopper) melalui suatu getaran (rapping).
Tinjauan Pustaka
Multi-module high voltage generator berbasis DC-DC Converter:

Konstruksi setiap modulnya :

Tegangan output Genertor HVDC* :

* Rating tegangan output generator


HVDC dipengaruhi oleh jumlah
stage / modul penyusunnya.

High Voltage Pulse Generator Based on DC-to-DC Boost


Converter with Capacitor-Diode Voltage Multipliers
Topologi sistem

Dirty Dust

Clean Dust
HVDC Boost Converter Electrostatic Precipitator
CDVM (ESP)

Sensing Dust
Sensing Voltage
Real Time Monitoring
System

End User
Proposed Model System
Collecting Plate
Discharge Electrode

Shell Design
Module CDVM

terminal

End User Interface

Cloud

Electrostatic Precipitator (ESP)

Dust Sensor

Voltage Sensor
Arduino ESP Module Internet Accses
Multiple modul HVDC boost converter Microcontroller Transmiiter Point

Dust Monitoring System


Thank You

Anda mungkin juga menyukai