Anda di halaman 1dari 25

Setting Up Emergency Medical Service

Intensive Course & Workshop

Dr Sutomo Hospital
Dept Anesthesiology & Reanimation,
Airlangga University, School of Medicine Surabaya
Emergency Medicine & Disaster Management
Working Group

Module
Day 3b
3b_Burns 1
Day 3

Diagnosis and understanding Neurologic emergencies


(coma, high ICP)
1.00
Positioning (stable neck, log roll, stable side, head injured)
Fractures immobilisation

1.30 Skills

1.00 Burns

1.30 Case scenario

1.00 Chest trauma

1.30 Skill

3b_Burns 2
Burns

3b_Burns 3
Korban terbakar
• Kulit terbakar
– nyeri hebat
– kehilangan cairan, plasma, panas tubuh
• Hawa panas terhisap masuk paru
– luka bakar mukosa
– edema karena transudasi
– hipoksia
– infeksi
• Asap, uap beracun masuk paru
– intoksikasi sistemik (CO, CO2, zat organik lain)
• Trauma mekanik (kejatuhan benda)
3b_Burns 4
Kulit terbakar
3b_Burns 5
Luka bakar

• Prioritas sama dengan trauma: A-B-C-D-E


• Shock karena kehilangan plasma
• Waspada ada cedera lain (misal pada ledakan)
• Waspada cedera listrik
• Luka bakar mengganggu regulasi suhu

3b_Burns 6
Kerusakan meliputi
jaringan subkutis dan
3b_Burns 7
pemb darah
Kematian luka bakar

• Kematian dini – Obstruksi jalan nafas


– Gagal nafas
– Shock kehilangan plasma

• Kematian lambat – Gagal ginjal


– Sepsis
– Multiple organ failure

3b_Burns 8
3b_Burns 9
Penanganan awal

• Hentikan proses terbakar (dan sisa panasnya)


– siram air (jangan air es)
– (mentega, odol, kecap???)
• ABCDE
• Tentukan luas luka bakar
• Berikan infus cairan yang cukup (dua iv line)
• Cegah hipotermia

3b_Burns 10
Kedalaman luka bakar

• Superficial : nyeri, erythema, tanpa bullae


• Partial thickness : nyeri, cairan merembes,
ada bullae
• Full thickness : tidak nyeri, putih atau gelap,
seperti kulit (leathery)

Pada resusitasi dini,


luas luka bakar lebih penting
daripada kedalamannya
3b_Burns 11
Luas luka bakar
9
RULE OF NINES

Kepala dan leher 9%


Ekstremitas atas 9%x2 36

Tubuh depan 18 %
Punggung 18 %
Ekstremitas bawah 18% x 2
Perineum 1%

3b_Burns 12
Sirkulasi hipovolemia
cairan untuk 24 jam pertama

• RL / RA / NaCl 0.9%
• 2-4 ml / kg / % luka bakar
• 1/2 volume dalam 8 jam
• 1/2 volume dalam 24 jam berikutnya (16?)
• 24 jam dihitung dari saat terbakar
• pertahankan urine 0.5-1.0 ml/kg/jam
• rehidrasi oral dapat diberikan u/ luka bakar ringan

3b_Burns 13
Fluid Replacement
RL : 4 ml x Burn Area x BB
BB : 50 Kg
Burn : 60 %
~ Deficit : 4 x 60 x 50 ml
= 12.000 ml RL

50% deficit 50% deficit


= 6000 ml = 6000 ml
8 jam 16 jam
pertama berikutnya
3b_Burns 14
Pasien 50 kg, luka bakar 60%
• Ringer Laktat 4 ml x 50 kg x 60 = 12,000 ml
batas rendah 2 ml x 50 kg x 60 = 6,000 ml
• Contoh : kejadian jam 4.00, tiba di RS jam 8.00
– 3-6 L diberikan antara jam 8-12.00
– 3-6 L sisanya diberikan antara 12.00 – 04.00
• Perhatikan urine harus 1 ml/ kg / jam  50 ml/jam
Oliguria = hipovolemia  perlu ditambahkan
cairan maintenance 40-50 ml/kg/24 jam
– 1000 Ringer Dextrose + 1000 Dextrose 5%

3b_Burns 15
Cedera jalan nafas

• Api dalam ruang tertutup • Menghisap udara panas


• Luka bakar daerah mulut, (thermal injury)
wajah, alis dan rambut
hidung terbakar
• Suara serak, batuk, stridor
• Bercak jelaga bersama
• Distres nafas
sputum

3b_Burns 16
Hawa panas terhisap masuk paru
Asap, uap beracun masuk paru
Mucosa edema berat, sampai
obstruksi larynx 3b_Burns 17
Luka bakar full thickness melingkar

• leher  edema menjerat leher  intubasi dini


• dada  restriksi gerak  hipoventilasi  nafas buatan
3b_Burns 18
Pencucian luka dan pembersihan jaringan nekrotik

3b_Burns 19
Kulit dibebat kasa steril
Perhatikan upaya mencari tempat monitoring

3b_Burns 20
Escharotomy harus segera
dikerjakan pada luka bakar
yang melingkar agar edema
tidak menjerat pembuluh
darah (mencegah
compartment syndrome) 3b_Burns 21
?

3b_Burns 22
Case scenario (skill stations)

• Fluid resuscitation, the first 24 hours


– Stress on : luas luka bakar x 4 ml x BB
– Perhitungan 50% dalam 8 jam pertama
– indikator urine > 1 ml/kg/jam
– ABC

3b_Burns 23
Case scenario (skill stations)

• Patient with facial burn, confined space


– Stress on : smoke inhalation and thermal injury
– early intubation
– high concentration O2
– think of tracheostomy

3b_Burns 24
Case scenario (skill stations)

• Patient with hot chemical burns


– Stress on : cleaning the burned area with clean
water (no ice water)
– ABC
– how much fluid for 40% burn ?

3b_Burns 25

Anda mungkin juga menyukai