Anda di halaman 1dari 18

Copyright ©2019 1

Microteaching Sabtu, 2 Maret 2019

Biologi Sel dan Molekuler


Mata kuliah : Biologi Sel dan Molekuler
Kode mata kuliah/SKS : -
Waktu :-
Semester :-
Penanggung jawab : -

Dori Kusuma Jaya, M.Si


Permoning, desa Montong Terep, kec. Praya, Lombok Tengah, NTB.
081803636052
dorijaya93@gmail.com
Copyright ©2019
TUJUAN

1. Diharapkan mahasiswa mampu memahami seluk beluk sel, sel


prokariotik dan eukariotik, struktur dan fungsi organel sel pada
organisme, dan adaptasinya terhadap lingkungan luar.

2. Diharapkan mahasiswa mampu memahami dasar-dasar molekuler


yang menentukan sifat dan fenoma biologis.

Copyright ©2019 3
BIOLOGI SEL Pengantar

Teori sel Pengamatan sel Mikroskop

Komponen kimia sel Sel Organel sel

Air Membran/dinding sel


Transpor zat pada sel protoplasma Nukleoplasma
Mineral dan ion

biomolekul Difusi Sitoplasma : -Badan mikro


-Nukelus -Mitokondria
Osmosis -Ribosom -Silia/Flagela
Transpor aktif -Sitoskeleton -Sentriol
-Kompleks Golgi -Vakuola
-Lisosom -Plastida
Copyright ©2019 4
BIOLOGI SEL Teori Sel

 Robert Hooke (1635-1703), pertama kali memperkenalkan istilah sel


 Antony van Leeuwenhook (1665), orang pertama yang melihat
benda hidup yang sangat kecil di dalam air rendaman jerami
 Jean Baptiste de Lamarck (1744-1829), setiap makhluk hidup terdiri
dari kumpulan sel dan setiap sel bergeran cairan yang kompleks

 Schleiden (1804-1881) dan T. Schwann (1810-1882), setiap tubuh


tumbuhan dan hewan tersusun atas sel
 Felix Dujardin (1835), bagian terpenting dari sel hidup adalah cairan
sel (protoplasma)
 Johannes Purkinje dan Hugo van Mohl (1840), memperkenalkan
istilah protoplasma
 Max Schultze (1825-1874), protoplasma merupakan struktur dasar
makhluk hidup yang melangsungkan proses hidup
 Rudolf Virchow (1858), sel berasal dari sel sebelumnya (onmi cellua
e cellula)

Copyright ©2019
BIOLOGI SEL Pengamatan Sel

 Sel termasuk struktur mikroskopis,


- sel bakteri : 1 mikron (0,001 µm)
- sel telur burung unta: 30-80 µm
 Dua kelompok besar mikroskop : mikroskop cahaya dan mikroskop elektron
a. mikroskop cahaya : fase terang, fase gelap, fase kontras, pendar (fluor)
b. mikroskop elektron : transmisi (TEM), pindai (SEM)
 Pengukuran mikroskopis sangat berguna untuk identifikasi dan klasifikasi suatu organisme berukurna
mikro.

a. Light microscope b. Electron microscope


Copyright ©2019 6
BIOLOGI SEL Komponen Kimia Sel

 Komponen anorganik :
- Air
- Garam mineral
- Ion-ion, Mg, Na, Ca
 Komponen organik :
- Mikromolekul : asam amino, asam
lemak, nukleotida, glukosa
- Makromolekul : protein, lipid,
karbohidrat, asam nukleat

Copyright ©2019 7
BIOLOGI SEL Struktur dan Fungsi Organel Sel

 Membran/dinding sel
 Sitoplasma : organel sel
- Inti sel (nukleus)
- Retikulum Endoplasma (RE)
- Ribosom
- Sentriol
- Kompleks Golgi
-Lisosom
- Mitokondria
- Plastida
- Badan mikro
- Vakuola
- Skeleton
- Silia/Flagela
Copyright ©2019 8
BIOLOGI SEL Mekanisme Transpor pada Membran

 Transportasi zat pada membran sel penting kaitannya dalam hal adaptasi sel dengan
lingkungan luar
- Difusi
- Osmosis
- Transpor aktif
- Endositisus dan Eksositosis

Copyright ©2019 9
BIOLOGI MOLEKULER Pengantar

Definisi biologi molekuler


Biologi molekuler : disefinisikan sebagai ilmu yang mempelajari fungsi dan organisasi
organisme ditinjau dari struktur dan regulasi molekul atau komponen penyusunnya.

Beberapa penulis membatasi kajian biologi molekuler secara lebih sempit yaitu suatu
ilmu yang mempelajari organiasasi aktivitas dan regulasi gen pada tingkat molekul.

Cakupan studi biologi molekuler


- Genetika
- Biokimia
- Fisiologi sel

Copyright ©2019 10
BIOLOGI MOLEKULER Makromolekul dan Interaksi Molekuler

 Protein
 Asam Nukleat
 Interaksi Molekuler
 Metode-metode dasar studi biologi molekuler
- Penggunaan radioisotop
- Sentrifugasi
- Elektroforesis

Copyright ©2019 11
BIOLOGI MOLEKULER Struktur DNA

 Bentuk dan struktur fisik DNA


 Ukuran molekul DNA pada beberapa
organisme

- E. coli : 4.700 kbp


- Manusia : 3,3 x 10^6 kbp
- Jagung : 8,4 x 10^6 kbp

Copyright ©2018 12
BIOLOGI MOLEKULER Organisasi Genom

 Definisi genom : satu kesatuan gen yang secara alami dimiliki oleh satu sel atau satu
kesatuan kromosom yang dimiliki oleh jasad eukariotik
 Organisasi genom prokariotik
 Organisasi genom eukariotik
 Organisasi genom virus

Copyright ©2019 13
BIOLOGI MOLEKULER Replikasi Bahan Genetik

 Model dan mekanisme dasar replikasi DNA


 Replikasi DNA pada eukariotik

Copyright ©2019 14
BIOLOGI MOLEKULER Dogma Central

 Francis Crick, 1958


Ketika “informasi” sudah diterjemahkan menjadi protein maka tidak
dapat ditarik kembali

Copyright ©2019 15
BIOLOGI MOLEKULER Kode Genetik

Copyright ©2019 16
Terima Kasih

Copyright ©2019 17
Questions?!

18

Anda mungkin juga menyukai