Anda di halaman 1dari 28

BAB 2

VIRUS

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Sejarah Virus
 Tahun 1883 Adolf Meyer
(Penyakit mosaik pada tanaman tembakau , ditandai
bercak-bercak kuning pada daunnya)
 Tahun 1892 Dimitri Ivanowsky
(Penyakit mosaik pada tembakau disebabkan bakteri
patogen berukuran kecil)
 Tahun 1898 Martinus Beijerink
(Penyebab penyakit mosaik pada tembakau bukan senyawa
toksin dan bukan bakteri melainkan cairan hidup yang
menular)
 Tahun 1935 W. M. Stanley
(Agen pembuat penyakit mosaik adalah virus mosaik
tembakau Tobacco mosaic virus))
BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Dapat dikristalkan Nonseluler

CIRI
Asam inti Kawan

STRUKTUR VIRUS PERANAN

Selub protein Lawan


JENIS

Virus DNA Virus DNA

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Ciri Umum Virus


 Berukuran renik (ultramicroscopic), (25 – 300
mikron)
 Merupakan partikel yang hidup jika berada
pada sel hidup
 Merupakan partikel aseluler serta dapat di
kristalkan
 Parasit obligat intraxeluler
 Memiliki bentuk bervariasi (bulat, oval,
batang, polihidris dan huruf T)
 Memiliki ciri benda hidup (berbiak) dan
sekaligus benda mati (dapat dikristalkan)
 Partikel virus hanya mengandung molekul
RNA atau DNA saja dibungkus protein
 Hanya dapat dilihat dengan mikroskop
elektron
BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Struktur Tubuh Virus

Satu unit virus disebut Virion Kepala

dan tersusun atas:


a. Asam Nukleat (ADN/ARN) Protein
internal
b.Pembungkus (selubung Leher
protein/kapsid yang
memberi bentuk Selubung ekor

bentuk/corak virus berisi


sejumlah sub unit kecil yang
disebur kapsomer Serabut
ekor

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Struktur Tubuh Virus


Bacteriofage
DNA
Kapsid
Protein Kapsid
Protein
DNA VIRUS HEWAN

RETROVIRUS

DNA

Kapsid
Protein

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Struktur Tubuh Virus


Selubung (envelope)
Kapsid tersusun dari
capsomere

Asam nukleat

Spike (duri)

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

 Kapsid berperan menentukan bentuk virus


 Struktur kapsid ditentukan oleh materi genetik (asam
nukleat ) yang dibungkusnya
 Tiap capsid tersusun dari unit-unit yang disebut
capsomere (protein) bisa sejenis bisa berbeda
 Jumlah molekul protein kapsomer berbeda-beda pada
setiap jenis virus
 Kaspsid dan materi genetik virus tersusun bersama
dalam suatu struktur disebu nukleokapsid
 Virus yang meimilki struktur paling rumit dalah
bakteriofag yang memiliki kepala ikosahedral yang
menempel pada ekor
 Selubung adalah pembungkus virus di sebelah luar
capsid
BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Enzim Virus
 Sejumlah virus memiliki suatu enzim tak aktif di
dalam inti itu. Setelah infeksi, enzim-enzim ini
menjadi aktif dan membantu menyalin informasi
genetiknya.
 Misalnya, virus yang menyebabkan AIDS adalah
human immunodeficiency virus (HIV). HIV
adalah suatu virus RNA berselubung. Begitu virus
menginfeksi suatu sel, enzim-enzimnya menjadi
aktif dan membentuk DNA untuk menjalankan
siklus replikasinya.

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Perbandingan Ukuran Virus dibandingkan


Sel yang lain

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

STRUKTUR VIRUS T

Kepala
Leher

Selubung ekor

Lempeng ekor

Duri
Ekor
Serabut ekor

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Reproduksi Virus
 Replikasi virus melalui 2 Siklus Litik

tahap yaitu :
- siklus litik
- siklus lisogenik

 Tahap-tahap dalam
siklus litik ada 3 yaitu
tahap adsorbsi dan
penetrasi, replikasi dan
lisis
BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Reproduksi Virus
 Replikasi virus melalui 2 Siklus Litik
& Lisogenik
tahap yaitu :
- siklus litik
- siklus lisogenik

 Tahap-tahap dalam Siklus


siklus lisogenik ada 3 Lisogenik
yaitu tahap adsorbsi dan Siklus
penetrasi, penyisipan Litik

gen virus dan


pembelahan (lisis)
BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

REPLIKASI VIRUS VIRULENT λ

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

REPLIKASI VIRUS TEMPERATE

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Klasifikasi Virus

HIV
Virus RNA Influenzavirus
Dasar Poliomyeletis
klasifikasi
asam
nukleat
Hepatitis B
Virus DNA Varicellovirus

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Klasifikasi Virus RNA

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Klasifikasi Virus DNA

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Virus dan Gejala Penyakitnya

1. Virus yang menyebabkan penyakit umum


virus yang penyebarannya keseluruh tubuh melalui
perantaraan darah, seperti cacar, campak demam
berdarah
2. Virus yang menyebabkan penyakit khusus
virus yang penyebaranya terbatas hanya pada organ-
organ tertentu, seperti polio (syaraf), influenza (
saluran pernapasan), konjuctivis (radang pada mata),
hepatitis (hati), virus HIV dan sebagainya

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Virus Kanker
 Kanker umumnya adalah suatu pertumbuhan
tak terkendali dan/atau menyerang dari sel-sel
abnormal.
 Tumor, atau neoplasma, adalah jinak (tak
berkanker) atau ganas (berkanker). Tumor
ganas disebarkan oleh metastasis.
 Beberapa virus hewan dianggap menyebabkan
sejumlah bentuk kanker, termasuk virus
Epstein-Barr, virus-virus papilloma manusia
tertentu, virus hepatitis B, dan sejumlah virus
retro, seperti HTLV-1
BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Peranan Virus pada Manusia

Virus penyebab influenza Virus penyebab hepatitis

Virus penyebab AIDS Virus penyebab ebola

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X


BAB 2

Peranan Virus pada Manusia

Virus penyebab cacar Virus penyebab polio

Virus penyebab gondong Virus penyebab herpes


BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Peranan Virus pada Hewan

Virus penyebab RSV Virus penyebab Sapi gila

Virus penyebab rabies Virus penyebab flu burung


BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Peranan Virus pada Hewan

Virus penyebab TMV Virus penyebab CTV

Virus penyebab Tungro Virus penyebab Mycovirus


BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Peranan Virus
Virus yang memberi manfaat :
Dalam bidang rekayasa genetika virus
dimanfaatkan untuk kloning gen dan terapi gen,
juga teknologi vaksinasi seperti;
1. OPV Oral polio Vaccine) atau vaksin polio
2. Vaksin rabies
3. Vaksin hepatitis
4. Vaksin influenza
5. Vaksin cacar
6. Vaksin MMR (Measles, Mumps, Rubella) untuk
cacar, gondong dan campak)
BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X
BAB 2

Zat seperti Virus


 Viroid
 Viroid sangat berbeda dengan virus; tiap viroid hanya
suatu molekul RNA kecil.
 Viroid bisa menyebabkan penyakit tanaman dengan
mengganggu pengolahan mRNA.
 Prion
 Prion adalah partikel menular yang terbuat dari protein.
Riset menandakan bahwa prion adalah protein-protein
normal yang menjadi terlipat secara salah.
 Prion menyebabkan penyakit-penyakit
degeneratif/kemunduran saraf, termasuk penya-kit
Creutzfeldt-Jacob dan kuru.

BIOLOGI UNTUK SMA KELAS X

Anda mungkin juga menyukai