Anda di halaman 1dari 1

Tahapan Model Pembelajaran STS

Tahapan Kegiatan Guru Kegiatan Siswa

1. Invitasi Memberikan pertanyaan mengenai fenomena, Peserta didik memberi respon secara individual
permasalahan yang relevan untuk merangsang rasa atau kelompok dan mengajukan suatu masalah
ingin tahu dan minat peserta didik, untuk atau gagasan yang akan dibahas
mengetahui hal-hal yang sudah diketahui peserta
didik.
2.Eksplorasi Memberikan tugas agar peserta didik mendapat Mencari informasi dan data dengan membaca,
informasi yang cukup melalui membaca, observasi, observasi, berdiskusi, merancang eksperimen,
wawancara, diskusi, mengerjakan LKS dan menganalisa data
sebagainya

3.Eksplorasi Memberikan tugas untuk membuat laporan dan Membuat laporan hasil penyelidikan, membuat
&Pemecaha mempresentasikan hasil penyelidikan atau kesimpulan dan mempresentasikan hasil
n masalah eksperimen secara ringkas
4.Tindak Memberikan penjelasan mengenai tindakan yang Memberikan solusi pemecahan masalah atau
Lanjut akan diajukan berdasarkan hasil penyelidikan membuat keputusan dan memberikan ide/gagasan

Anda mungkin juga menyukai