Anda di halaman 1dari 9

KEPEGAWAIAN

Oleh Tim Kepegawaian

RSUD KORPRI
SAMARINDA 2019
HARI JENIS PAKAIAN DINAS KET
Senin s.d Rabu PDH baju warna putih & 1. Bagi wanita berjilbab
celana/rok biru tua mengenakan jilbab
Kamis & Jumat PDH Batik/Tenun/Pakaian khas polos/tanpa motif dg
daerah warna sama dg pakaian
dinas sesuai harinya.
HUT KORPRI & Hari PDH baju warna putih dan 2. Atribut : papan nama,
Besar Nasional celana/rok warna biru tua tanda pengenal dan
lambang daerah.
3. Sepatu & ikat pinggang
warna hitam.
4. Wanita dilarang
menggunakan celana
panjang, kecuali bagi yg
bertugas pd resiko
tinggi, seperti bertugas
sbg tenaga kesehatan.
Peraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentang Disiplin PNS &
Peraturan Gubernur Kalimantan Timur Nomor 9 Tahun 2010 tentang Pakaian Dinas di Lingkungan Pemprov. Kaltim.
JAM KERJA
Waktu Jam Kerja Untuk 5 (lima) hari Waktu Jam Kerja Untuk 6 (enam) hari
kerja : kerja :
• Pada hari Senin s.d Kamis dimulai • Pada hari Senin s.d Kamis dimulai
pukul 07.30 WITA hingga pukul pukul 07.30 WITA hingga pukul
16.00 WITA 14.30 WITA
• Pada hari Jumat dimulai pukul • Pada hari Jumat dimulai pukul
07.30 WITA hingga pukul 11.30 07.30 WITA hingga pukul 11.00
WITA WITA
• Pada hari Sabtu dimulai pukul
07.30 WITA hingga pukul 13.00
WITA

Peraturan Gubernur Kalimantan Timur Nomor 5 Tahun 2009 tentang Perubahan Peraturan Gubernur Kalimantan Timur
Nomor 31 Tahun 2008 Tentang Ketentuan Pengisian Daftar Hadir Bagi PNS di Lingkungan Pemerintah Prov. Kaltim
PENGISIAN DAFTAR HADIR

• PNS dan TKWT diwajibkan hadir • Pengisian daftar hadir sore hari
mengikuti apel pagi dan mengisi untuk 5 (lima) hari kerja
daftar hadir dilaksanakan pukul 16.00 WITA dan
• Apel pagi dilaksanakan selambat- berakhir pada pukul 17.00 WITA
lambatnya pada pukul 07.30 WITA • Pengisian daftar hadir sore hari
• Pengisian daftar hadir apel pagi untuk 6 (enam) hari kerja
mulai dilaksanakan 15 menit dilaksanakan pukul 14.30 WITA dan
sebelum apel pagi diselenggarakan berakhir pada pukul 15.30 WITA
dan berakhir selambat-lambatnya
pada pukul 07.45 WITA

Ketentuan Lain-Lain : Berhubungan RSUD KOPRI merupakan rumpun kesehatan


dan atau yg bekerja menggunakan sistem shift maka jam kerja dan pengisian
daftar hadir disesuaikan dg kebutuhan pelayanan rumah sakit.

Peraturan Gubernur Kalimantan Timur Nomor 5 Tahun 2009 tentang Perubahan Peraturan Gubernur Kalimantan Timur
Nomor 31 Tahun 2008 Tentang Ketentuan Pengisian Daftar Hadir Bagi PNS di Lingkungan Pemerintah Prov. Kaltim
MENGISI SURAT
PEGAWAI YBS Melaporkan/meneruskan KETERANGAN
melaporkan juga ke SAKIT/IZIN
KE ATASANNYA Bag. Kepegawaian jika (formulir ada di
jika SAKIT/IZIN SAKIT/IZIN Bag.
Kepegawaian)

• Sakit lebih dari 1 hari


harus melampirkan Menyerahkan SURAT
Meminta TANDA
Surat Keterangan tsb ke Bag.
TANGAN PJ dan
Dokter Kepegawaian sebagai
KA. SEKSI nya
• Surat harus masuk bukti tidak masuk kerja
langsung
setelah 2 hari YBS & rekapitulasi absensi
tidak hadir
MENGISI SURAT
Meminta TANDA
KETERANGAN TUKAR
TANGAN PJ dan KA.
DINAS (formulir ada
SEKSI nya langsung
di Bag. Kepegawaian)

Menyerahkan SURAT
tsb ke Bag.
Kepegawaian sebagai
bukti perubahan
jadwal dinas
1. SK Pegawai 4. Transkrip Nilai Terakhir
2. Daftar Riwayat Hidup 5. Sertifikat Pelatihan sesuai dg
3. Ijazah bidang masing-masing
• SD 6. Lain-lain :
• SLTP • STR
• SLTA • SIP/SIK
• DI • Kartu Tanda Penduduk
• DII (KTP)
• DIII • Kartu Keluarga
• DIV • Buku Rekening Bankaltim
• S1 • NPWP
• S2 • Buku Nikah
• S3 • Pas Foto 3x4 berwarna
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai