Anda di halaman 1dari 8

JINAYAH

By Abdul Muthalib
JINAYAH
• Secara terminologi → perbuatan
yang dilarang oleh syarak karena
dapat menimbulkan kerusakan
agama, jiwa, akal, dan harta benda
Ditinjau dari berat ringannya
hukuman, Jinayah terbagi 3:

• 1. Hudud
• 2. Qisas Diat
• 3. Ta’zir
HUDUD
• Perbuatan melanggar hukum yang jenis dan
ancaman hukumannya ditentukan oleh nas (ayat
Al Qur’an)
• Tidak dapat dihapus oleh perorangan (si korban
atau walinya) atau masyarakat yang mewakili (ulil
amri)
• Zina, menuduh orang berzina, pencurian,
perampokan, penyamun,pemberontakan, khamar,
murtad
QISAS DIAT
• Perbuatan yang diancam dengan hukuman yang
serupa (qisas) dan memberikan ganti rugi materi
(diyat) kepada korban atau walinya
• Menjadi hak perorangan (korban atau walinya)
• QISAS → DIAT → BEBAS
• Pembunuhan sengaja, pembunuhan semi sengaja,
pembunuhan kelalaian
TA’ZIR
• Hukuman yang bersifat mendidik dan
memberikan kesadaran
• Diserahkan kepada penguasa (hakim)
PEMBUNUHAN
• ORANG ISLAM ADALAH ORANG
YANG TELAH MENGUCAPKAN DUA
KALIMAT SYAHADAT, DARAH DAN
HARTANYA HARAM DIGANGGU,
PELANGGARAN TERHADAP HAL INI
ADALAH DOSA BESAR
•  
 
  
  
 
 

 
 
  

Anda mungkin juga menyukai