Anda di halaman 1dari 24

SELAMAT DATANG

TIM SURVEYOR AKREDITASI

DI PUSKESMAS
RANTAU LIMAU MANIS
GAMBARAN UMUM DAN WILAYAH KERJA
PUSKESMAS RANTAU LIMAU MANIS

Luas wilayah kerja Puskesmas Rantau Limau


Manis yang berada di wilayah Kecamatan
Tabir Ilir yaitu ± 129,78 km2.

Batas wilayah kerja puskesmas


• Barat : Kec. Margo Tabir
• Timur : Kec. Tabir Timur
• Selatan : Kec. Tabir
• Utara : Kab. Muara Bungo
WILAYAH KERJA PUSKESMAS
1 Posyandu Balita
1 Posbindu & Posyandu Lansia
5 Kader Posyandu Balita 2 Posyandu Balita
5 Kader Posbindu & Lansia 1 Posbindu & Posyandu Lansia
10 Kader Posyandu Balita
5 Kader Posbindu & Lansia

2 Posyandu Balita
1 Posbindu & Posyandu Lansia
1 Poskesdes
10 Kader Posyandu Balita
5 Kader Posbindu & Lansia

2 Posyandu Balita
Total 1 Posbindu & Posyandu Lansia
1 Poskesdes
7 Posyandu Balita 35 Kader Posyandu Balita 10 Kader Posyandu Balita
4 Posbindu & Posyandu Lansia 20 Kader Posbindu & Posyandu Lansia 5 Kader Posbindu & Lansia
2 Poskesdes
DATA KEPEGAWAIAN BERDASARKAN
PROFESI
NO JENIS KETENAGAAN JUMLAH
1 Dokter Umum 2
2 Dokter Gigi 1
3 Kesehatan Masyarakat 3
4 Perawat 8
5 Bidan 24
6 Farmasi 1
7 Analis 1
8 Gizi 1
9 Tenaga Lainnya 1
10 TOTAL 42
TENAGA PUSKESMAS RANTAU LIMAU MANIS
BERDASARKAN STATUS KEPEGAWAIAN

NO STATUS KEPEGAWAIAN JUMLAH

1 Pegawai Negri Sipil ( PNS ) 19

2 Tenaga Kontrak Daerah ( TKD ) 13

3 Tenaga Kerja Sukarela (TKS) 7

4 Nusantara Sehat (NS) 3

  TOTAL 42
VISI PUSKESMAS
RANTAU LIMAU MANIS

“Terwujudnya
masyarakat
Kecamatan Tabir Ilir
yang sehat dan
mandiri.”
MISI PUSKESMAS RANTAU LIMAU
MANIS
• Menyelenggarakan pelayanan kesehatan
dasar yang berkualitas
• Mendorong kemandirian masyarakat untuk
hidup bersih dan sehat
• Meningkatkan kerjasama lintas program dan
lintas sektor
TATA NILAI
PUSKESMAS RANTAU LIMAU MANIS

M: Mandiri
A: Aman
N: Nyaman
I : Inovatif
S: Sehat
JENIS-JENIS PELAYANAN

1. Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM)

 Upaya Kesehatan Masyarakat


Essensial
 Upaya Kesehatan masyarakat
Pengembangan

2. Upaya Kesehatan Perseorangan


(UKP)
UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT

UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT ESSENSIAL


PELAYANAN PROMOSI KESEHATAN TERMASUK UKS/UKGS
PELAYANAN KESEHATAN LINGKUNGAN
PELAYANAN KESEHATAN IBU DAN ANAK DAN KELUARGA BERENCANA BERSIFAT UKM
PELAYANAN GIZI BERSIFAT UKM
PELAYANAN PENGENDALIAN PEMBERANTASAN PENYAKIT
PELAYANAN KESEHATAN REPRODUKSI REMAJA

UPAYA KESEHATAN MASYARAKAT PENGEMBANGAN


PELAYANAN POSBINDU PTM
PELAYANAN JIWA
PELAYANAN LANJUT USIA
UPAYA KESEHATAN PERSEORANGAN

Pelayanan Rawat
Jalan
Pelayanan Farmasi
Pelayanan
Laboratorium
UKM ESSENSIAL
PROMOSI KESEHATAN
1. Penyuluhan Kesehatan Masyarakat
2. Desa Siaga
3. Pembinaan Posyandu
4. Refresing Kader Posyandu
5. Survei PHBS
6. Upaya Kesehatan Sekolah/Upaya Kesehatan Gigi
Sekolah
KENDALA YANG DIHADAPI:

Kurangnya Kurangnya
Kurangnya
pengetahu kesadaran
pengetahu
an masyarak
an kader
masyarak at akan
tentang
at untuk perilaku
pengisian
berprilaku hidup
format
hidup bersih dan
indikator
bersih dan sehat
PHBS
sehat
KESEHATAN LINGKUNGAN

1. Pemicuan STBM
2. Inspeksi Lingkungan Rumah SehAT
3. Inspeksi Lingkungan Sarana Air Minum
4. Inspeksi Lingkungan Sumber Air Bersih
5. Pengawasan dan pembinaan Tempat
Pengelolaan Makanan (TPM)
6. Pengawasan dan pembinaan TTU
(Tempat-Tempat Umum)
7. Pengelolaan Limbah Medis
HAMBATAN
Masih rendahnya cakupan jamban sehat
dikarenakan sosial ekonomi, faktor geografis,
kesadaran masyarakat
Kesimpulan ini didapatkan dari persentase
cakupan masyarakat ruang lingkup kerja
Puskesmas Rantau Limau Manis hanya sebesar
29 % pendunduk yang menggunakan Jamban
Sehat, dan Desa yang memiliki STBM hanya
sebesar 25 %
PELAYANAN KESEHATAN IBU DAN
ANAK DAN KB BERSIFAT UKM
1. Pemeriksaan Kehamilan (ANC), pemeriksaan Nifas
(PNC), pemeriksaan Neonatus
2. Persalinan
3. Deteksi Resiko Tinggi Bumil
4. Rujukan Bumil Resti
5. Orientasi P4K
6. Kelas Ibu Hamil
7. Kemitraan Bidan dan Dukun
8. Keluarga Berencana
9. DDTK
PELAYANAN GIZI BERSIFAT UKM

1. Penimbangan
2. Pelacakan Gizi (Kurang & Buruk)
3. Pemantauan Status Gizi (PSG)
4. Pemberian Tablet Tambah Darah bagi
Rematri
5. Pemeriksaan garam Beryodium
6. PMT Penyuluhan
7. Penyuluhan Gizi
PEMBERIAN TABLET TAMBAH DARAH
PADA REMAJA PUTRI
100 100 100
100

90

80

70

60

50

40

30

20

10

0
SMPN 24 Merangin Ulak Makam Pesantren Bismillah Mekar Limau Manis Puskesmas
PEGENDALIAN PEMBERANTASAN
PENYAKIT

1. Surveilens Epidemiologi
2. Pelacakan Kasus : TBC, DBD, Campak, Kusta,
Malaria, Flu Burung, ISPA, Diare, IMS (Infeksi
Menular Seksual), HIV AIDS, Frambusia, Filariasis
3. Posbindu
4. Imunisasi
PUSKESMAS RANTAU LIMAU MANIS
MEMPERKENALKAN:

“KADES JEDAR”
SEBAGAI PROGRAM
INOVASI

adalah KepAla DESa JEmput, DAmpingi dan antaR ibu


bersalin, yang dikoordinir oleh program KIA dan
terintegrasi dengan program PROMKES.
LATAR BELAKANG
“KADES JEDAR”
MERUPAKAN INOVASI YANG
TERBENTUK KARENA
RENDAHNYA CAKUPAN IBU
BERSALIN DI FASKES (30,1%)
Beberapa kegiatan yang dilakukan meliputi:
1. Menjemput ibu hamil yang akan melahirkan
2. Dampingi ibu hamil yang akan melahirkan
3. Antar pulang kembali ibu yang telah bersalin
PROGAM INI MELIBATKAN LINTAS SEKTOR SEPERTI
KEPALA DESA, BIDAN DESA, KADER, TOKOH
MASYARAKAT DEMI KEBERHASILAN KEGIATAN.
DOKUMENTASI KADES JEDAR
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai