Anda di halaman 1dari 11

Etika dan Periklanan

Pertemuan Keempatbelas
Kharakteristik Iklan
• Sebuah
komunikasi umum
yang ditujukan
untuk sebuah
kelompok sosial
yang besar dengan
maksud untuk
mempengaruhi
audience untuk
membeli produk
produsen/penjual.
Kharakteristik Iklan
Sukses dengan
menciptakan
“keingingan”
terhadap produk
penjual, atau sebuah
keyakinan bahwa
produk tersebut
akan memuaskan
“keinginan”
konsumen.
Kritik Periklanan Berdasarkan Effect
Sosial
• Mengurangi “cita
rasa”/”selera” public
-- tanggapan: kritik ini
bukanlah kritik moral
• Mendorong nilai
materialistik
-- tanggapan: kritik ini
mengesampingkan
kurangnya bukti bahwa
iklan/promosi dapat
merubah nilai yang
diyakini orang.
Kritik Periklanan Berdasarkan Effect
Sosial
• biaya iklan adalah biaya penjualan, tidak seperti biaya
produksi, maka tidak menambah nilai guna apa-apa pada
produk dan memboroskan sumber daya.
-- tanggapan: kritik itu mengesampingkan bagaimana iklan
dapat meningkatkan konsumsi.
• Iklan digunakan oleh perusahaan-perusahaan besar untuk
menciptakan loyalitas “brand”, yang memungkinkan
mereka menjadi monopoli atau oligopoli
-- tanggapan: kritik ini mengesampingkan study yang
mengatakan bahwa perusahaan-perusahaan besar tidak
beriklan sebanyak perusahaan-perusahaan kecil.
Kritik terhadap Periklanan Berasarkan Efeknya
pada Minat/Keinginan
• Iklan menciptakan hasrat batin, berbeda dengan
keinginan fisik. Keinginan batin tidaklah terbatas
dan fleksibel
-- hasrat batin diciptakan agak perusahan dapat
menggunakan kita sebagai penyerap output mereka.
-- memperlakukan kita dengan cara ini sama saja
“memperalat”, (dipandang sebagai alat, bukan
tujuan), maka tidak etis.
• Tanggapan: kritik ini mengesampingkan study
bahwa iklan tidak dapat memanipulasi
hasrat/minat orang dewasa.
Syarat-Syarat Iklan yang Membodohi
• seorang pengarang(tidak etis)
bermaksud agar audience percaya bahwa
apa yg mereka percayai adalah salah
dengan menggunakan tindakan-tindakan
yang disengaja.
• Media yang menyebarkan pesan iklan
yang keliru/salah
• Seorang audience yang terancam
dengan pembodohan itu dan yang
kurang mempunyai kemampuan untuk
mengenali hal-hal yang bersifat
membodohi dari iklan tersebut.
Pentingnya Privasi Konsumen

Melindungi individu dari kemungkinan untuk


dipermalukan, melanggar kehidupan pribadi,
melukai yang disayangi
Pentingnya Privasi Konsumen

Membangun keharmonisan, yang bisa


membangun relasi personal, rasa saling
percaya, dan kerahasiaan yang menjunjung
tinggi relasi professional-klien, serta
kemampuan untuk mengenali aturan sosial
Menyeimbangkan Hak Pribadi dan
Kebutuhan Bisnis
• Apakah tujuan dari mengumpulkan informasi yang
dibutuhkan pebisnis resmi adalah untuk
kebaikan/keuntungan konsumen?
• Apakah informasi yang dikumpulkan sungguh relevan
dengan kebutuhan bisnis?
• Apakah konsumen yang diberi informasi sungguh
dikumpulkan dan punya tujuan?
• Apakah konsumen menyetujui informasi yang diberikan?
• Apakah innformasinya akurat?
• Apakah informasi tersimpan dengan aman dan rahasia
dan tidak mungkin bocor ke pihak-pihak yang tak
berkepentingan?
ETIKA PARIWARA INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai