Anda di halaman 1dari 14

PENKES KARIES GIGI PADA ANAK

1. Acu Samsudin
2. Aldi Wahyu
3. Aneng Resty Saripah
4. Anisa Febrianti
5. Aradea Amanda
6. Astri Rahma Santya
7. Bella Evitasari
8. Citra Safitri
9. Devi Aprilia
10. Diana Novita Sambas
11. Dini Suci Fauji
12. Fawwas Tian Ramadhan
13. Siti Jamilah
Apa itu Karies Gigi ?
Apa Penyebab Karies Gigi?
Perawatan gigi kurang

bakteri

Makanan yang manis


seperti apa gejala Karies Gigi?
1.Sakit gigi
2.Lubang yang terlihat pada gigi
3.Noda berwarna cokelat, hitam, atau putih pada
permukaan gigi
4.Nyeri saat Anda menggigit makanan.
Bagaimana Cara Mencegah Karies Gigi?
a.Gosoklah gigi secara benar & teratur
b.Gosoklah gigi 2 kali sehari : Pagi setelah sarapan & malam sebelum
tidur
c. Pilih sikat gigi berbulu halus, permukaan datar & kepala sikat kecil,
gunakan pasta gigi yang mengandung Fluor
d.Jika ada gigi ngilu, gusi berdarah, segera datang ke dokter gigi.
e.Periksakan kesehatan gigi setiap 6 bulan sekali
Berikut ini adalah tutorial
cara menggosok gigi yang
baik dan benar

Simak yaa

Anda mungkin juga menyukai