Anda di halaman 1dari 25

DATA FLOW

DIAGRAM
Fadil ahmad junaedi
Pengertian

■ alat pembuatan model untuk menggambarkan sistem sebagai suatu jaringan proses
fungsional yang dihubungkan satu sama lain dengan alur data, baik secara manual
maupun komputerisasi
Nama lain DFD

■ Bubble chart,
■ Bubble diagram,
■ model proses,
■ diagram alur kerja, atau
■ Model fungsi
Komponen DFD
Komponen Terminator

■ Terminator sumber = terminator menjadi sumber


■ Terminator tujuan = terminator menjadi informasi sistem / tujuan data
Bentuk terminator

■ Nama dari komponen terminator harus kata benda


■ Sekelompok orang
■ Organisasi
■ Sub unit
■ Perusahaan yang berhubugan
Sifat terminator

■ Terminator merupakan lingkungan luar sistem


■ Sistem tidak dapat mengubah data terminator
■ Tidak ada penghubung antara terminator satu dengan yang lain di dalam satu DFD
Komponen Proses

■ Menggambarkan bagian dari sistem yang mentransformasikan input menjadi output


■ Penamaan proses menggunakan kata kerja. Contoh: Mencetak KIB, Mencetak struk
billing
Bagian dari komponen proses

■ Satu input  satu output


■ Satu input  banyak output
■ Banyak input  satu output
■ Banyak input  Banyak output
Sifat proses

■ Proses harus memiliki input dan output


■ Proses dapat dihubungkan dengan terminator, data store
Keselahan yang sering terjadi di dalam
proses
■ Proses mempunyai input tetapi tidak memiliki output (black hole)

■ Proses mengeluarkan output tetapi tidak pernah ada input (ajaib)


Komponen data store

■ Sebagai model sekumpulan data


■ Diberi nama jamak, misalnya: pegawai
■ Berkaitan dengan penyimpanan misalnya: file, database
■ Berhubungan dengan proses di dalam satu DFD
Komponen data store

A B
Komponen Alur data

■ Digambarkan dengan anak panah


■ Menunjukkan input atau output
■ Digunakan untuk menerangkan perpindahan data
■ Diberikan nama dengan kata benda misalnya: data demografi pasien
Konsep Alur data

■ Konsep paket data


– jika mempunyai kelompok data yang sama, maka jadikan data tersebut menjadi
satu kesatuan.

Pendaftaran
Pasien
Pasien RJ
Konsep Alur data …

■ Konsep Alur Data Menyebar


– Sumber yang sama menuju tujuan berbeda
Laporan
morbiditas
Bulanan

Laporan
Riwayat Data riwayat
sepuluh besar
penyakit penyakit
penyakit

mortalitas

Laporan
Bulanan
Konsep Alur data ….

■ Konsep Alur Data Mengumpul


– Berbeda sumber bergabung ke tujuan yang sama
■ Suatu alur harus ada komponen input dan output yang dituju
– Dari proses  terminator / data store
– terminator / data store  proses
– Proses  proses
Bentuk DFD

■ Diagram Alur Data Fisik (DADF)


– Biasanya digunakan untuk sistem yang ada
– Lebih ditekankan kepada bagaimana proses dari sistem diterapkan (baik manual
ataupun elektronik)
■ Diagram Alur Data Logika (DADL)
– Lebih tepat untuk menggambarkan sistem yang akan diajukan
– Menggambarkan hanya proses-proses yang ada di komputer saja
Setipa DADF dan DADL akhirnya digabungkan
Syarat-syarat pembuatan DFD

■ Pemberian nama untuk setiap komponen DFD


■ Pemberian nomor pada komponen proses
■ Penggambaran DFD sesering mungkin agar enak dilihat
■ Penghindaran penggambaran DFD yang rumit
■ Pemastian DFD yang dibentuk itu konsiten secara logika
Pemberian Nama di DFD

■ Pemberian nama pada proses menggunakan suatu proses sistem yang berjalan
bukan orang yang akan menjalankan, lebih baik menggunakan kata kerja transitif
■ Pemberian nama untuk komponen data store menggunakan kata benda
■ Pemberian nama untuk komponen alur menggunakan kata benda
Pemberian Nomor

■ Untuk memberikan kode suatu proses


■ Menunjukkan level dari DFD tersebut
MEMBUAT DFD
Garis besar langkah membuat DFD

■ Identifikasi semua entitas luar yang terlibat di sistem


■ Identifikasi semua input dan output yang terlibat dengan entitas luar
Level DFD

■ Diagram konteks
– Level tertinggi
– Menggambarkan lingkungan sistem dengan lingkungan sistem
■ Diagram Level 0
■ Diagram level 1
■ Diagram level 2,3,4 dst

Anda mungkin juga menyukai