Anda di halaman 1dari 7

IMAN KEPADA MALAIKAT

DEWI MAHARANI
XII IPS 1
1. Pengertian Iman Kepada Malaikat

Mempercayai bahwa adanya malaikat yang


diciptakan Allah Swt. dari cahaya, tunduk dan
patuh yang diberi tugas untuk melaksanakan
perintah-Nya yakni mengurus alam semesta ini.
Diantaranya mereka ada yang bertugas
menurunkan hujan, mencatat amal
perbuatan manusia, mencabut nyawa, dan lain
sebagianya.
2. Nama-nama Malaikat dan Tugasnya

1. Jibril: Disebut dengan Ruhulkudus, Ruhulamin, Malakul Wahyu. Tugas


malaikat jibril adalah menyampaikan wahyu Allah swt. kepada rasul dan
para nabi.
2. Mikail: Tugasnya membagikan rezeki kepada umatnya
3. Israfil: Tugasnya memberi nyawa dan menghimpunnya di hari kiamat
dan memberi tanda datangnya hari kiamat.
4. Izrail: Tugasnya mencabut nyawa.
5. Rakib: Tugasnya menjaga manusia, mendampingi di sebelah kanan, dan
mencatat semua perbuatan yang baik.
6. Atid: Tugasnya menjaga manusia, mendampingi di sebelah kiri, dan
mencatat semua perbuatan yang buruk.
7. Munkar: Bertugas menanya dan memeriksa manusia di dalam kubur.
8. Nakir: Mempunyai tugas yang sama dengan Munkar
9. Ridwan: Tugasnya menjaga surga, tempat orang mukmin yang mendapat
anugerah pahala dari Allah swt.
10. Malik: Tugasnya menjaga neraka, tempat manusia mendapat siksa Allah
swt. karena mereka ingkar dan berbuat doa kepada-Nya.
3. Perbedaan Malaikat,Jin, dan Manusia

MALAIKAT:
1. Diciptakan dari cahaya
2. Wujudnya gaib, tidak tampak oleh indra manusia
3. Selalu taat dan patuh kepada Allah
4. Tidak mempunyai nafsu
5. Bertempat di langit dan dapat turun ke bumi dengan kehendak Allah
6. Tidak akan mencelakakan manusia selama manusia berbuat kebajikan

MANUSIA:
1. Diciptakan dari tanah
2. Wujud aslinya dapat dilihat dan diraba
3. Ada yang patuh dan ada yang ingkar kepada Allah
4. Mempunyai kehendak / nafsu
5. Bertempat / hidup di bumi

JIN / SETAN:
1. Diciptakan dari api
2. Jin ada yang beriman dan ada pula yang ingkar kepada Allah
3. Jin ada yang taat dan ada pula yang membangkan kepada perintah Allah
4. Memiliki hawa nafsu
5. Selalu berusaha menjerumuskan manusia
4. Perilaku Yang Mencerminkan Ayat Tersebut

– Bertindak hati-hati dalam berperilaku keseharian


– Memiliki kepedulian sosial dalam hidup dengan
masyarakat sekitar
– Perilaku yang ditampilkan mampu menjadi suri tauladan
bagi
Lingkungannya
– Selalu berusaha untuk memperbaiki diri sendiri dari
waktu ke waktu
– Berpikiran positif terhadap berbagai kejadian yang
terjadi sekitarnya
– Membaca Al-Qur’an dan berzikir kepada Allah SWT
– Mengerjakan kebajikan
5. Perilaku Orang Yang Beriman pada Malaikat

– Menuntut ilmu yang bermanfaat


– Berjalan menuju masjid
– Mengerjakan salat berjamaah pada saf yang
pertama
– Hadir lebih awal ketika mengerjakan salat jum’at
– Memberikan sedekah dan infak dalam kebaikan
– Mengerjakan ibadah haji dan wukuf di arafah
– Mengucapkan shalawat kepada Nabi
Muhammad Saw
– Mengunjungi orang yang sakit
– Tidur dalam keadaan berwudhu
6. Hikmah Beriman pada Malaikat

1. Dapat meniru, mencontoh serta mengikuti sifat-


sifat malaikat
2. Dapat membimbing manusia agar terhindar dari
kepercayaan-kepercayaan takhayul dan khurafat
3. Agar hidup kita lebih berhati-hati, lebih waspada
sehingga jangan sampai terjerumus ke dalam
perbuatan yang buruk
4. Untuk menguji keimanan kita dalam menghadapi
godaan setan.

Anda mungkin juga menyukai