Anda di halaman 1dari 18

UJ I

HIPOTESIS
Kelompok 5
Kelompok 5

Dea Yolanda
Andika Novriansyah Mawaddah

1430713087 1810713031

Dede Kerismon Sabillah Al Adawiyah

1810713029 1810713030
Pokok Bahasan
01 Konsep Uji Hipotesis
Pengertian Hipotesis Nol dan
02 Alternatif serta Kaitannya dengan
Hipotesis Penelitian
03 Langkah-Langkah Pengujian Hipotesis

04 Jenis-Jenis Uji Hipotesis

05 Arah/Bentuk Uji Hipotesis

06 Kesalahan Pengambilan Keputusan


dan P Value
K O N S E P
UJI HIPOTESIS

Hipotesis berasal dari kata


hupo dan thesis.
• Hupo  sementara/lemah
kebenarnnya
• Thesis  pernyataan/teori.

Hipotesis berarti pernyataan


sementara yang perlu diuji
kebenarannya. Untuk menguji
kebenaran sebuah hipotesis
digunakan pengujian yang
disebut pengujian hipotesis.
K O N S E P
UJI HIPOTESIS

Uji hipotesis berguna untuk


01 pengambilam keputusan

02 Prinsip uji hipotesis adalah melakukan


perbandingan nilai sampel data hasil
penelitian dengan hasil hipotesis nillai
populasi yg diajukan

Kesimpulan yang dapat diambil dari


03 hipotesis ada dua kemungkinan yaitu
menolak hipotesis dan menerima
hipotesis
CIRI-CIRI HIPOTESIS
Hipotesis harus sederhana
Contents Title
Hipotesis harus sesuai dengan fakta dinyatakan dalam bentuk yang
Get a modern PowerPoint Presentation that is beautifully
designed.sederhana danthatterbatas
I hope and I believe untuk
this Template will your
Kandungan konsep dan variabel harus Time, Money and Reputation.
mengurangi timbulnya kesalahpahaman
jelas, bukan berarti hipotesis baru pengertian
diterima jika hubungan yang
Contents Title
You can simply impress your audience and add
dinyatakan harus cocok dengan fakta
a unique zing and appeal to your Presentations. Hipotesis
Contents Title harus berhubungan
You candengan ilmu
simply impress yourpengetahuan
audience and add
Contents Title a unique zing and appeal to your Presentations.

You can simply impress your audience and add harus tumbuh dari dan ada
Hipotesis harus
a unique zing and appealdapat diuji
to your Presentations. Contents Title
hubunganya dengan ilmu
You can simply impress your audience and add
baik dengan nalar dan kekuatan pengetahuan
a unique zing and appealdan
to yourberada dalam
Presentations.
Contents Title
You canmemberi alasan
simply impress your audience and add
bidang penelitian yang sedang
a unique zing and appeal to your Presentations. dilakukan

Nazir (2005)
HIPOTESIS NOL
& HIPOTESIS
HIPOTESIS NOL
ALTERNATIF (Ho)
Menyatakan tidak ada
1
perbedaan antara dua variabel

2 Tidak adanya pengaruh variabel


X terhadap variabel Y

3
Disebut hipotesis statistik,
karena biasanya dipakai dalam
penelitian yang bersifat statistik,
yaitu diuji dengan perhitungan
statistik.
HIPOTESIS NOL
& HIPOTESIS
HIPOTESIS NOL
ALTERNATIF (Ho)
Rumusan hipotesis nol:

• Tidak ada perbedaan antara...


dengan...
1
dalam...
menyatakan tidak ada perbedaan
• Tidakantara
ada dua variabel terhadap...
pengaruh...

CONTOH :
disebut hipotesis statistik, karena
• Tidakbiasanya
ada perbedaan
dipakai dalam berat badan
penelitian
3
bayi yang
antara mereka
bersifat yang
statistik, yaitu diuji
dengandari
dilahirkan perhitungan
ibu yang statistik.
merokok
dengan mereka yang dilahirkan
dari ibu yang tidak merokok.
• Tidak ada hubungan merokok
dengan berat badan bayi.
HIPOTESIS NOL
& HIPOTESIS
HIPOTESIS
ALTERNATIF ALTERNATIF (Ha)
Hipotesis yang menyatakan ada
perbedaan suatu kejadian antara kedua
kelompok atau hipotesis yang
menyatakan ada hubungan variabel satu
dengan variabel yang lain

Ada perbedaan berat badan bayi


1
antara mereka yang dilahirkan
dari ibu yang merokok dengan
mereka yang dilahirkan dari ibu
yang tidak merokok.

2
Ada hubungan merokok
dengan berat badan bayi.
Contoh Penulisan Hipotesis
Ho : μA = μB
• Tidak ada perbedaan mean tekanan
darah antara laki-laki dan perempuan
atau
• Tidak ada hubungan antara jenis
kelamin dengan tekanan darah

Ha : μA = μB
• Ada perbedaan mean tekanan darah
antara laki-laki dan perempuan atau
• Ada hubungan antara jenis kelamin
dengan tekanan darah
Langkah-Langkah Uji Hipotesis

Menentukan Tingkat
Kemaknaan (α) Hitung Interpretasi
Menetapkan Ho α=0,01, α=0,05, α=0,10 statistik uji dan
dan Ha kesimpulan

2 4 6

1 3
5 7
Menentukan
Menentukan uji statistik yang sesuai daerah kritis Buat keputusan
- Jenis variabel (daerah statistik
- Jenis data (dependen/independen) penerimaan dan - Menolak Ho
- Jenis distribusi data populasinya penolakan Ho) - Gagal menolak Ho
(normal/tidak)
Jenis Uji Hipotesis
Menguji Beda Mean Satu Sampel

1 2

Bila nilai ó Tdk


Bila nilai Ò diketahui
diketahui x = rata-rata data sampel

x
= rata-rata data populasi
x σ = standar deviasi data populasi
t
Z  Sd = standar deviasi data sampel

S c i e n c e
 / n
T e c h
n = jumlah sampel yang diteliti
n o l o g y E n g i n e e r i n g A r t s
Sd / n
M a t h e m a t i c s
Arah/Bentuk Uji Hipotesis
Bentuk Ha akan menentukan arah uji statistik

One Tail Two Tail


• Satu sisi • Dua sisi
• Ha  adanya perbedaan dan • Ha  hanya menyatakan
ada pernyataan yang perbedaan tanpa melihat
mengatakan hal yang satu apakah hal yang satu lebih
lebih tinggi /rendah daripada tinggi/rendah dari hal yang lain.
hal yang lain. • Contoh:
• Contoh: Ada perbedaan berat badan
Berat badan bayi dari ibu hamil bayi antara mereka yang
yang merokok lebih kecil dilahirkan dari ibu yang
dibandingkan berat badan bayi merokok dibandingkan dari
dari ibu hamil yang tidak mereka yang tidak merokok
merokok
Contoh Penulisan Hipotesis
Penulisan Hipotesis Satu Arah
Ho : µa ≥ µb atau Ho : µa ≤ µb
H1 : µa < µb H1 : µa > µb

Ho Mean tekanan darah laki-laki lebih dari


sama dengan tekanan darah perempuan
Ha Mean tekanan darah laki-laki lebih kecil
dari tekanan darah perempuan

Penulisan Hipotesis Dua Arah


Ho : µa = µb
Tidak ada perbedaan mean tekanan darah
antara laki-laki dan perempuan

H1 : µa ≠ µb
Ada perbedaan mean tekanan darah antara
laki-laki dan perempuan
Kesalahan dalam
Pengambilan
Keputusan
Kesalahan Tipe I /
01 Error Tipe I

kesalahan menolak Ho, padahal sebenarnya Ho benar.


Peluang kesalahan tipe satu (I) → α atau tingkat
signifikansi (significance level)
Peluang tidak membuat kesalahan tipe I → sebesar 1-α,
yang disebut dengan Tingkat Kepercayaan
(confidence level).
Kesalahan Tipe II /
02 Error Tipe II
kesalahan tidak menolak Ho, padahal
sebenarnya Ho salah.
Peluang untuk membuat kesalahan tipe
kedua (II) → β.
Peluang untuk tidak membuat kesalahan tipe
kedua (II) → sebesar 1-β, dan dikenal dengan
Tingkat Kekuatan Uji (power of test).
Kesalahan dalam Pengambilan Keputusan

Your Text Here Your Text Here Your Text Here


I hope and I I hope and I I hope and I
believe that this believe that this believe that this
Template will your Template will your Template will your
Time, Money and Time, Money and Time, Money and
Reputation. Reputation. Reputation.

Contents Contents Contents

Contents Contents Contents

Your Text Here Your Text Here Your Text Here


I hope and I I hope and I I hope and I
believe that this believe that this believe that this
Template will your Template will your Template will your
Time, Money and Time, Money and Time, Money and
Reputation. Reputation. Reputation.
Harapan kita nilai P adalah sekecil
mungkin, sebab bila nilai P-nya kecil,
P Value kita yakin bahwa adanya perbedaan
pada hasil penelitian menunjukkan
pula adanya perbedaan di populasi.
Nilai P merupakan nilai Dengan kata lain, kalau nilai P-nya
yang menunjukkan kecil, perbedaan yang ada pada
penelitian terjadi bukan karena faktor
besarnya peluang salah kebetulan (by chance)
menolak Ho dari data
penelitian
P Value Perbedaan berat bayi antara ibu yang hipertensi dengan
ibu yang tidak hipertensi sebesar 1.000 gram

contoh Pertanyaan yang timbul, apakah perbedaan berat badan


bayi tersebut juga berlaku untuk seluruh populasi yang
diteliti atau hanya faktor kebetulan saja?
Suatu penelitian ingin mengetahui hubungan
riwayat hipertensi ibu hamil dengan berat badan Dilakukan uji statistik yang tepat, yaitu uji T.
bayi yang dikandungnya. Dari hasil penelitian Misal, nilai p = 0,0110
Adanya perbedaan berat bayi sebesar 1.000 gram
dilaporkan bahwa rata-rata berat badan bayi dari antara ibu yang hipertensi dengan ibu yang sehat
ibu hipertensi adalah 2.000 gram, sedangkan disebabkan oleh faktor peluang sebesar 0,0110
rata-rata berat badan yang lahir dari ibu yang
tidak hipertensi adalah 3.000 gram. Karena peluangnya sangat kecil (p = 0,0110), dapat
diartikan bahwa adanya perbedaan tersebut bukan
karena faktor kebetulan, namun karena memang
pengaruh adanya riwayat hipertensi.

Anda mungkin juga menyukai