Anda di halaman 1dari 13

Peran perawat dalam

pemeriksaan data
penunjang pasien
OLEH KELOMPOK 7
Sistem buffer

Cairan tubuh merupakan cairan yang terdapat di


dalam tubuh manusia atau hewan yang memiliki
fungsi fisiologis tertentu. Contoh cairan tubuh
adalah: Darah dan plasma darah, Sitosol, Cairan
serebrospinal, Korpus vitreum maupun humor
vitreous, Serumen, Humor aqueous, Cairan limfa,
Cairan pleura, Cairan amnion
Fungsi air / cairan tubuh
1. Pelarut universal
2. Pengaturan suhu tubuh
3. Pelicin
4. Reaksi – reaksi kimia
5. pelindung
keasaman cairan tubuh terdapat konsep dasar
pengaturan cairan & elektrolit
1. Mekanisme homeostasis yg memantau dan mengatur komposisi cairan tubuh peka terhadap
perubahan dalam cairan ekstraseluler.
2. Tidak ada reseptor secara langsung memantau keseimbangan cairan, reseptor dapat
memantau volume dan konsentrasi osmotik plasma.
3. Perbedaan tekanan osmotik dapat menyebabkan transpor aktif garam dan diikuti transport
pasif air.
4. Air dan elektrolit dalam tubuh meningkat bila yang masuk lebih banyak dari pada yang keluar.
Nilai pH pada lambung dan usus sangat berbeda. Enzim
pepsin yang memecah protein di lambung bekerja dalam
kisaran pH 1,5 hingga 2. Jika kisaran pH ini tidak
dipertahankan, maka terjadi gangguan pencernaan protein.
pH lambung yang asam juga dapat menetralkan amylase
dari saliva yang memasuki lambung. Vagina memiliki pH
yang asam yaitu 4,5. Hal ini tidak hanya menjaga
kesehatan vagina dengan menghambat pertumbuhan bakteri,
tetapi juga merupakan lingkungan yang tidak baik untuk
sperma yang bersifat sedikit alkali. pH vagina akan berubah
sesuai dengan umur, dan bersifat asam selama usia
reproduksi. Sebelum pubertas dan setelah menopause vagina
bersifat sedikit alkali.
Kisaran pH darah yang normal adalah 7,35-7,45
Kisaran pH yang memungkinkan kehidupan adalah hanya
7,0-7,8
Alkalosis digunakan jika pH darah arteri meningkat di atas
7,45
Sebaliknya bila pH turun di bawah 7,35 disebut asidosis
Perubahan kecil pH darah dapat berakibat fatal, pasien dengan
ph darah 7,25 atau 7,7 biasanya akan mengalami koma.
Keseimbangan Cairan Tubuh
Cairan tubuh menempati +/- 60 % BB tubuh:
Wanita dewasa muda : 50 – 55% Berat Badan
Pria dewasa muda : 55 – 60% Berat Badan
Bayi : 75% Berat Badan
Usia lanjut : 45% Berat Badan
Asupan (intake) cairan harus seimbang dengan keluaran (out put) cairan:
1. Sumber asupan cairan
2. Sumber keluaran cairan
Pengaturan keseimbangan air:
Produksi urine banyak dan encer jika asupan air meningkat
Produksi urine sedikit dan kental jika banyak kehilangan cairan
Pengaturan Reabsorpsi Air & Elektrolit:
Pengaturan utama : hormon-hormon
Antidiuretic hormone (ADH) : mencegah peningkatan kehilangan air pada urine
Aldosterone : mengatur ion Natrium pada cairan extracellur
Dicetuskan oleh mekanisme rennin-angiotensin
Pengaturan Keseimbangan Asam-Basa
Darah
1. pH Darah : 7.35-7.45 untuk menjaga homeostasis
Alkalosis jika pH > 7.45
Acidosis jika pH < 7,45
2. pH ditentukan oleh ion hidrogen (H+).
Ion H+ meningkat, pH menurun (alkalis)
Ion H+ menurun, pH meningkat (asidosis)
3. Sebagian besar keseimbangan asam-basa diatur oleh GINJAL
4. Sistem pengaturan lain : Buffers darah & Pernapasan
system tubuh yang mengatur kadar asam-
basa
1. System buffer kimiawi
2. System regulasi respirasi (paru)
3. System regulasi renal (ginjal)
Specimen patologi anatomi
1. Spesimen darah
2. Spesimen urine
3. Spesimen sputum
4. Spesimen feses
Peran dan tanggung jawab perawat dalam pengumpulan
spesimen.
1. Berikan kenyamanan, privasi, dan keamanan bagi klien karena mungkin saja klien
merasa malu atau tidak nyaman saat pengambilan spesimen.
2. Jelaskan tujuan pengumpulan spesimen dan sedikit dan secara umum prosedur
pengambilan spesimen, karena keterangan yang jelas akan membuat klien untuk bisa
diajak bekerja sama dalam pengambilan spesimen.
3. Gunakan prosedur yang benar untuk mendapatkan spesimen. Untuk mencegah
kontaminasi yang dapat menyebabkan hasil tes yang tidak akurat, maka perawat
harus menggunakan teknik aseptic.
4. Perhatikan informasi yang relevan pada slip permintaan laboratorium, misalnya obat
yang sedang digunakan klien yang dapat mempengaruhi hasil pemeriksaan,

Anda mungkin juga menyukai