Anda di halaman 1dari 22

SISTEM PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN

Penjaminan Mutu
Suatu mekanisme yang sistematis, terintegrasi dan berkelanjutan untuk memastikan
bahwa seluruh proses pendidikan sesuai dengan standar mutu dan aturan yang
ditetapkan.

PEMETAAN PERENCANAAN
MUTU PENINGKATAN
MUTU

ANALISIS IMPLEMENTASI
MUTU PENINGKATAN
PENDIDIKAN MUTU

MONITORING 2
DAN EVALUASI
SISTEM PENJAMINAN MUTU PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
Kepala
Sekolah
Sekolah
A. Siklus Penjaminan Mutu Internal
Guru

Tata Kebijakan Pemerintah


Usaha (Kurikulum, SNP, lainnya)

Visi-Misi,
Kebijakan sekolah

Pemetaan Dokumen perencanaan,


Dokumen Evaluasi Diri
Mutu pengembangan sekolah
Sekolah
dan rencana aksi

Penyusunan
Penetapan
Rencana
Standar Mutu
Pemenuhan

Laporan hasil evaluasi: Evaluasi/Audit Pelaksanaan Output:


• Pemenuhan 8 SNP Pelaksanaan Rencana Capaian Kualitas sekolah
• Implementasi dari Rencana Pemenuhan sesuai 8 SNP
rencana aksi
TPMPS
Hasil Implementasi Penjaminan Mutu
Peta mutu pendidikan di satuan pendidikan
Pemantauan dan Pendampingan Berkelanjutan
Pelaksana: Pengawas
8 SNP

© Standar Kompetensi
Penilaian II : dst…………..
Lulusan
© Standar Isi Skor : x+y+z
Penilaian I : Kondisi Setelah
© Standar Proses 1 tahun
Baseline Skor : x+y Kondisi setelah
© Standar Penilaian 6 bulan
© Standar Pendidik dan Skor : x Kondisi setelah implementasi Pendampingan
Tenaga Kependidikan pelatihan dan penjaminan mutu
Kondisi awal pendampingan
© Standar Pengelolaan
© Standar Pembiayaan Pendampingan penjaminan
mutu
© Standar Sarana dan
Prasarana Pendampingan penjaminan
mutu
Pelatihan dan
pendampingan awal
penjaminan mutu

6
PEMBAGIAN PERANAN
Dalam Sistem Penjaminan Mutu Internal

Sekolah
a. merencanakan, melaksanakan, mengendalikan, dan mengembangkan SPMI;
b. menyusun dokumen SPMI
c. membuat perencanaan peningkatan mutu yang dituangkan dalam Rencana Kerja Sekolah;
d. melaksanakan pemenuhan mutu baik dalam pengelolaan sekolah maupun proses pembelajaran;
e. menetapkan standar baru dan menyusun strategi peningkatan mutu berdasarkan hasil monitoring dan
evaluasi;
f. membentuk unit penjaminan mutu atau mengintegrasikan SPMI pada manajemen satuan pendidikan; dan
g. mengelola data mutu pendidikan di tingkat satuan pendidikan

dibantu

Tim Penjaminan Mutu Pendidikan Sekolah


a. Mengkoordinasikan pelaksanaan penjaminan mutu di tingkat satuan pendidikan;
b. melakukan pembinaan, pembimbingan, pendampingan, dan supervisi terhadap pelaku pendidikan di
satuan pendidikan dalam pengembangan penjaminan mutu pendidikan;
c. melaksanakan pemetaan mutu pendidikan berdasarkan data mutu pendidikan di satuan pendidikan;
d. melakukan monitoring dan evaluasi proses pelaksanaan pemenuhan mutu yang telah dilakukan; dan
e. memberikan rekomendasi strategi peningkatan mutu berdasarkan hasil monitoring dan evaluasi
B. Sistem Penjaminan Mutu Eksternal
Pembagian Peranan
dalam Sistem Penjaminan Mutu Eksternal
DITJEN DIKDASMEN Pemerintah Provinsi Pemerintah Kab/Kota
a. perencanaan, pelaksanaan, a. perencanaan, pelaksanaan, a. perencanaan, pelaksanaan,
pengendalian, dan pengembangan SPMI pengendalian, dan pengembangan pengendalian, dan pengembangan
dan SPME; SPMI-Dikmen dan SPME-Dikmen; SPMI-Dikdas dan SPME-Dikdas;
b. mengembangkan pedoman SPMI b. pembinaan, pembimbingan, b. pembinaan, pembimbingan,
c. melakukan pembinaan, pembimbingan, pendampingan, pengawasan, dan pendampingan, pengawasan, dan
pendampingan, dan supervisi terhadap pengendalian satuan pendidikan pengendalian satuan pendidikan
satuan pendidikan c. memetakan mutu pendidikan dan c. memetakan mutu pendidikan dan
d. pembinaan, pembimbingan, pelaksanaan SPMI-Dikmen pelaksanaan SPMI-Dikdas
pendampingan, dan supervisi terhadap d. memfasilitasi pemenuhan mutu di d. memfasilitasi pemenuhan mutu di
SDM pemerintah daerah dalam seluruh satuan pendidikan seluruh satuan pendidikan
pengembangan SPMI dan SPME; e. menyusun rencana strategis e. menyusun rencana strategis
e. memetakan mutu pendidikan dan peningkatan mutu pendidikan peningkatan mutu pendidikan
pelaksanaan SPMI-Dikdasmen berdasarkan pemetaan. berdasarkan pemetaan.
f. memfasilitasi pemenuhan mutu
g. mengembangkan sistem informasi mutu
Pendidikan
h. menyusun laporan dan rekomendasi
strategi peningkatan mutu pendidikan

dibantu dibantu

LPMP TPMP Provinsi TPMP Kab/Kota


a. pembinaan, pembimbingan, a. pembinaan, pembimbingan, a. pembinaan, pembimbingan,
pendampingan, dan supervisi terhadap pendampingan, dan supervisi pendampingan, dan supervisi
satuan pendidikan terhadap satuan pendidikan dalam terhadap satuan pendidikan dalam
b. memetakan mutu pendidikan dan pengembangan SPMI-Dikmen; pengembangan SPMI-Dikdas;
pelaksanaan SPMI-Dikdasmen
b. memetakan mutu pendidikan dan b. memetakan mutu pendidikan dan
c. pembinaan, pembimbingan,
pelaksanaan SPMI-Dikmen pelaksanaan SPMI-Dikdas
pendampingan, dan supervisi terhadap
SDM pemerintah daerah c. menyusun laporan rekomendasi c. menyusun laporan rekomendasi
d. menyusun laporan dan rekomendasi strategi peningkatan mutu pendidikan strategi peningkatan mutu pendidikan
strategi peningkatan mutu pendidikan di di tingkat provinsi di tingkat kabupaten/kota
tingkat provinsi dan kabupaten/kota
KEGIATAN PENJAMINAN MUTU EKSTERNAL

1. Pemetaan mutu pendidikan


2. Pengelolaan data dan informasi mutu, penyusunan peta
mutu dan analisis tematik, rencana peningkatan mutu
3. Pengembangan kapasitas SDM daerah dalam
penjaminan mutu pendidikan
a) Penyiapan fasilitator provinsi (yang akan
mempersiapkan fasilitator TPMPD dan fasilitator
sekolah)
b) Penyiapan fasilitator TPMPD dan fasilitator sekolah
(pengawas)
4. Pengembangan sekolah model dan pengimbasan
B. Aktifitas Penjaminan Mutu Pendidikan
Desain Kegiatan Penjaminan Mutu Pendidikan Dasar dan Menengah
instrumen
PMP SNP

1
pelatihan pelatihan
pelatihan pengumpulan data
fasilitator fasilitator
pengawas data mutu mutu
nasional daerah

2 rekomendasi
pembuatan
peningkatan
peta mutu
penyiapan mutu
dokumen
3
fasilitasi sekolah
pemerintah memenuhi
pelatihan pelatihan daerah SNP
fasilitator fasilitator
nasional daerah 4
pengembangan sekolah PMP
pengimbasan
sekolah model mandiri

pemetaan perencanaan impelementasi evaluasi standar baru


1. PENGUMPULAN DATA MUTU

Penyiapan Penyiapan Pelatihan


Fasilitator Fasilitator Pengawas
Nasional Daerah

Sosialisasi
Pengumpulan Data Mutu ditujukan untuk menjaring data
pemenuhan mutu pendidikan di setiap satuan pendidikan
sesuai dengan Standar Nasional Pendidikan (SNP)

Penyiapan Data
Penunjang
Verifikasi
Dan
Validasi

Database Data Entry Pengisian


Instrumen
Pemetaan Mutu
2. PENGEMBANGAN PETA MUTU DAN RENCANA PEMENUHAN MUTU

Analisis Tematik:
Melakukan analisis untuk menjawab permasalahan spesifik di daerah mulai tingkat satuan
pendidikan, kabupaten/kota, dan provinsi yang berhubungan dengan peningkatan mutu
pendidikan di Daerah

Analisis Struktur Penyusunan


Diseminasi
Kebutuhan Analisis Hasil Analisis

Perencanaan Daerah
Pengelolaan Data
Pelayanan
Database Pemeliharaan Pengolahan Analisis Data
Sistem informasi
Data Mutu Data Mutu Mutu
Informasi Mutu Mutu

Desain Pengumpulan
Penyusunan
Informasi data Diseminasi
Peta Mutu
Mutu Tambahan
Rancangan
dari Pusat
Penyusunan Peta Mutu Pendidikan:
Memberi gambaran tentang capaian pemenuhan standar nasional pada
satuan pendidikan dari mulai tingkat satuan pendidikan, kabupaten/kota,
provinsi, dan nasional
3. PENGEMBANGAN KAPASITAS SDM PMP

Penyiapan Penyiapan Pelatihan


Fasilitator Fasilitator Pengawas
Nasional Daerah

PENGEMBANGAN KAPASITAS SDM DAERAH


ditujukan untuk meningkatkan kemampuan SDM LPMP Pembentukan
TPMPD
dan pemerintah daerah dalam melaksanakan penjaminan
mutu eksternal didaerah serta menfasilitasi peningkatan
kapasitas sekolah dalam melaksanakan penjaminan mutu
mandiri. SUBSTANSI:
1. Melaksanakan pemetaan mutu
2. Menyusun laporan peta mutu pendidikan Penerapan
3. Pembinaan sekolah dalam melaksanakan PMP: SPMP di Daerah
a) Pelaksanaan aktifitas SPMI
b) Pengembangan Tim PMP
c) Penyusunan Dokumen Mutu

Evaluasi
Daerah Peningkatan Bimbingan
melakukan PMP Kemampuan Monev Teknis/Pendamp
mandiri SDM PMP ingan
4. PENGEMBANGAN SEKOLAH MODEL & POLA PENGIMBASAN
Pelatihan dilaksanakan oleh LPMP dengan
Ditetapkan bersama-
melibatkan fasilator daerah/Tim PMP Daerah
sama dengan PEMDA
dengan pola “WHOLE SCHOOL APPROACH”

Penyediaan Penetapan Pelatihan


Fasilitator Rintisan SPMI Untuk Implementa
Sekolah Sekolah Sekolah si Sekolah
Model Model Model Model

PENGEMBANGAN SEKOLAH MODEL & POLA PENGIMBASAN


ditujukan untuk mengembangkan percontohan sekolah yang
penerapan PMP mandiri. Sekolah model dikembangkan untuk
memberikan gambaran langsung kepada sekolah lain yang akan
menerapkan PMP
SUBSTANSI:
1. Pelaksanaan aktifitas SPMI
Pendampingan
2. Pengembangan Tim PMP Sekolah Model
3. Penyusunan Dokumen Mutu dan Pengimbasan
4. Pola Pengimbasan
Pemetaan
Mutu

Penetapan Penyusunan
Standar
Mutu
Satuan Rencana
Pemenuhan
Laporan Pengembangan Monitoring Dan
Pendidikan
Sekolah Model & Evaluasi
Pengimbasan
Evaluasi/Au
Pelaksanaan
dit
Pemenuhan
Pemenuhan
C. Sistem Informasi Mutu Pendidikan

HASIL EVALUASI BADAN EVALUASI OLEH


HASIL PEMETAAN MUTU
AKREDITASI NASIONAL PENGAWAS

SISTEM INFORMASI MUTU PENDIDIKAN


(CAPAIAN SNP)
DATA
DATA
HASIL
HASIL UN
UKG

DAPODIK SPM
PEMANFAATAN DATA DAN INFORMASI
Integrasi Program Penjaminan Mutu Pendidikan
2. PENGEMBANGAN PETA MUTU DAN RENCANA PEMENUHAN MUTU

Analisis Tematik:
Melakukan analisis untuk menjawab permasalahan spesifik di daerah mulai tingkat satuan
pendidikan, kabupaten/kota, dan provinsi yang berhubungan dengan peningkatan mutu
pendidikan di Daerah

Analisis Struktur Penyusunan


Diseminasi
Kebutuhan Analisis Hasil Analisis

Perencanaan Daerah
Pengelolaan Data
Pelayanan
Database Pemeliharaan Pengolahan Analisis Data
Sistem informasi
Data Mutu Data Mutu Mutu
Informasi Mutu Mutu

Desain Pengumpulan
Penyusunan
Informasi data Diseminasi
Peta Mutu
Mutu Tambahan
Rancangan
dari Pusat
Penyusunan Peta Mutu Pendidikan:
Memberi gambaran tentang capaian pemenuhan standar nasional pada
satuan pendidikan dari mulai tingkat satuan pendidikan, kabupaten/kota,
provinsi, dan nasional
Integrasi Kegiatan PMP dengan Peningkatan Mutu lainnya
SPM Literasi
instrumen Budi Pekerti
PMP SNP
Kurikulum Sekolah
Nasional Aman
1
pelatihan pelatihan
pelatihan pengumpulan data
fasilitator fasilitator
pengawas data mutu mutu
nasional daerah

2
Rekomendasi
pembuatan
peningkatan
penyiapan peta mutu mutu pendidikan
dokumen
3 Jumlah
fasilitasi
sekolah yang
pemerintah meningkat
pelatihan pelatihan daerah mutunya
fasilitator fasilitator
nasional daerah 4
pengembangan sekolah PMP
pengimbasan
sekolah model mandiri

sekolah model adalah sekolah Siklus pemetaan perencanaan implementasi evaluasi standar baru
yang menjadi sasaran kurikulum SPMI

Kurikulum pelatihan pelatihan pelatihan pelatihan


Implementasi Monitoring
instruktur instruktur instruktur sekolah
Nasional kurikulum dan Evaluasi
nasional provinsi kota/kabupaten sasaran
Integrasi Sekolah Rujukan, Sekolah Model dan Sekolah Imbas
standar

sekolah
rujukan

SNP
imbas

imbas imbas
sekolah sekolah
model model

sekolah model
sekolah imbas imbas imbas

Anda mungkin juga menyukai