Anda di halaman 1dari 6

ANROY PUTRA

M ROBI MAULANA
MHD SEPTIA RIVALDO
MUHAMAD ARIF

SMKN 2 PAYAKUMBUH
 JEMBATAN RANGKA BAJA SEDERHANA
 Jembatan rangka baja standar merupakan jembatan
permanent bentang pendek antara 36-60 meter, jembatan
tipe ini merupakan jembatan yang memiliki ekonomis
untuk infrasruktur karena penggunaan bahannya yang
sangat efisien.
 Jembatan rangka ini tersusun dari batang batang baja
yang di hubungkan satu sama lain dengan pelat BUHUL
pengikat baut kualitas mutu tinggi, jembatan ini umumnya
di pakai sebagai struktur pengaku untuk jembatan
gantung konvesional karena memiliki kemampuan untuk
di lalui angin yang baik beratnya yang relatif ringan
merupakan keuntungan dalam pembangunanya dimana
jembatan bisa dirakit bagian per bagian
 PEKERJAAN STRUKTUR ABOUTMENT
 Kepala jembatan (aboutment) adalah tempat perletakan
bangunan bagian atas. Bagian aboutment ini sesuai dengan
hasil penyelidikan tanah dan sedapat mungkin harus diletakkan
diatas tanah keras supaya dapat tercapai tegang tanah yang
diizinkan.
Dengan memperhitungkan resiko terjadinya erosi maka paling
tidak dasar aboutment harus berada 2m dibawah tanah muka
asli.
1. PEKERJAAN POUR (ABOUTMENT
BAGIAN BAWAH)
 Pour ini adalah struktur bagian bawah. Pada pekerjaan
ini dilaksanakan setelah pekerjaan sturktur bawah
pondasi dan lantai kerja selesai.
proses pengerjaanya yaitu:
1. Pemasangan bekisting
2. Pemasangan tulangan
3. Pengerjaan pengecoran
Sebelum pengecoran dilaksanakan yang harus
dikerjakan yaitu mengecek semua pekerjaan bekisting
dan pemasangan tulangan agar hasil dari pengecoran
tersebut sesuai dengan renacana.
2.PEKERJAAN BADAN DAN DINDING SAYAP
ABOUTMENT
 Pekerjaan ini dilaksanakan setelah pekerjaan pour selesai
dengan menggunakan mutu beton K-350. Untuk tulangan badan
aboutment digunakan besi D-19 untuk tulangan pokok dan
digunakan besi D-13. Sedangkan untuk dinding sayap
digunakan besi D-16
 PEMASANGAN GELAGAR BAJA

1. Pemasangan jembatan komposit terdiri dari dua tahap yaitu:

-Tahap pemasangan gelagar baja


-Pengeoran lantai yang merupakan bagian struktur dari jenis komposit
2. Pemasangan gelagar dapat dilaksanakan dengan cara perancah atau
dengan cara peluncuran
3. Pemasangan gelagar harus mengacu desain yang dilaksanakanang
dengan cara peluncuran terdapat anggapan dalam perhitungan bahwa
gelagar menahan mati beton yang berada di atas gelagar sebelum
beton mengeras
4. Buat lembar sesuai dengan yang di isaratkan dengan tidak ada lembar
akan mengurangi kapasitas keamanan gelagar komposit
5. Gelagar komposit berfungsi sebagai beton yang berada di atas gelagar
bekerja dsama dengan satu kesatuan dalam satu struktur
6. Komposit terbentuk melalui sel konektor yang di pasang pada gelagar
melintang

Anda mungkin juga menyukai