Sistem Informasi Manajemen Ikmi

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 79

DRA.

MAEMUNAH, MSI
STIMIK-IKMI CIREBON
20017-
 TUJUAN DARI PEMBELAJARAN :
 MEMAHAMI TENTANG KONSEP DASAR SISTEM
 MEMAHAMI KONSEP DASAR INFORMASI DAN
SISTEM INFORMASI
 MEMAHAMI KONSEP DASAR MANAJEMEN
 MEMAHAMI KONSEP DASAR SISTEM
INFORMASI MANAJEMEN
 MEMAHAMI KOMPONEN –KOMPONEN SISTEM
INFORMASI
 MEMAHAMI TENTANG BAGAIMANA BERSAING
DENGAN MNGGUNAKAN TEKHNOLOGI
INFORMASI
 MEMAHAMI TENTANG ETIKA PENGGUNAAN
KOMPUTER
 MEMAHAMI TENTANG KEAMANAN
TEHNOLOGI INFORMASI
 MEMAHAM METODA ANALISASISTEM
 MEMAHAMI METODE PENGEMBANGAN SISTEM
 Norman L. Enger dalam Jogiyanto ( 2005 ),
sistem merupakan kegiatan – kegiatan yang
berhubungan guna mencapai tujuan- tujuan
perusahaan seperti pengendalian inventaris
dan penjadwalan produksi.
 Jerry Firz Gerald, dkk dalam Jogiyanto ( 2005)
sistem adalah jaringan kerja dari prosedur-
prosedur yang saling berhubungan,
berkumpul bersama- sama untuk melakukan
suatu kegiatan atau untuk menyelesaikan
suatu sasaran tertentu
 Azhar susanto ( 2007 )
 Sistem sebagai suatu kumpulan /group dari
bagian/komponen apapun baik fisik ataupun
non phisik yg saling berhubungan satu sama
linnya dan bekerja sama secara harmonis
untuk mencapai suatu tujuan tertentu
James A O Brien ( 2005 ) sistem
adalah sekelompok komponen yang
saling berhubungan, bekerja
bersama untuk mencapai tujuan
bersama dengan menerima input
seta menghasilkan output dalam
proses transformasi yang teratur.
 Gordon B. Davis dan Margrethe H. Olson (
1984 ) sistem bisa berupa abstrak atau fisik.
 Sistem abstrak adalah urutan rencana yang
saling tergantung gagasan atau konsep.
 Sistem fisik adalah kumpulan elemen yang
selalu bekerja untuk menyelesaikan tujuan
 Sistem adalah kumpulan dari sub- sub sistem
baik abstrak maupun fisik yang saling
terintegrasi dan berkolaborasi untuk
mencapai tujuan tertentu
 Sistem fisik :
 Manusia : kepala, tangan, kaki, mata, telinga,
kulit, tulang, otot dll => gerak bicara
 Proses mengajar :
 Dosen, spidol, infocus, buku, bangku,
ruangan, wite board => belajar
 Puskesmas :dokter,
pasien,perawat,bidan,apoteker,
adminstrasi=>pelayanan masyarakat
 Contoh :
 Supersistem : Universitas
 Sistem : Fakultas
 Sub sistem : program/ Mata kuliah
S.SIST S.SIST
EM EM

S.SIS S.SIST
TEM EM

INPUT PROSES OUTPUT Lingkung


an
Eksternal

Lingkung
Feedback an
Internal

Batas Sistem
 SISTEM YANG BAIK ADALAH SEBUAH SISTEM
YANG MEMPUNYAI :
 TUJUAN- BATAS- SUB SISTEM- INPUT,
PROSES, OUTPUT DAN FEEDBACK
 Tujuan merupakan sasaran atau hasil yang
diinginkan.
 Tujuan sangatlah penting karena tanpa
tujuan yang jelas segala sesuatu pasti akan
hancur.
 Batas sistem merupakan hal yang penting
harus ditentukan dari awal, karena dengan
dibatasi dari awal maka mudah untuk
didefinikan dan dimengerti.
 Batas sistem bisa dibagi 2 :
- Nyata /fisik : dinding kelas
- Non fisik : pengelompokan komponen-
komponen
-
 Subsistem : merupakan bagian dari sistem,
contoh sistem : fakultas, sub sistem :
matakuliah
 Input : kegiatan
pencatatan,pengetikan,pengeditan atau
memasukan data baik data fisik ataupun non
fisisk/logic.
 Input f isik berupa : berkas, data laporan, benda,

 Proses
 Merupakan kegiatan yang merubah input menjadi
output yang memiliki nilai tambah,,, atau input
data menjadi informasi
 Output : merupakan hasil dari input yang di
proses.output biasa disebut informasi.yang
membedakan antara input dan output adalah
nilai tambah dan lebih bermanfaat bagi
pengguna.

 feedback
 Adalah umpan balik, setelah di proses dan
menghasilkan output, kemudian di evaluasi ,,
dan memasukan output ke input….
 Sederhana

input pros output


es

 Sistem dengan input dan output banyak

input output

input
proses output

input output
1.SISTEM ABSTRAK DAN SISTEM FISIK
 A. SISTEM ABSTRAK : SISTEM YANG TIDAK BISA
DIPEGANG ATAU DILIHAT SECARA KASATMATA
ATAU SERING DISEBUT SEBAGAI PROSEDUR,
CONTOH PROSEDUR PEMBAYARAN KEUANGAN,
STANDAR OPERASIONAL DAN PROSEDUR.
 B. SISTEM PHISIK. MERUPAKAN SISTEM YANG
DAPAT DIPEGANG OLEH PANCA INDRA, CONTOH
SISTEM TRANSFORTASI, SISTEM AKUNTANSI,
SISTEM PERGURUAN TINGGI SISTEM MESIN PADA
SEPEDA MOTOR, SISTEM MESIN MOBIL.
 2. SISTEM YANG DAPAT DIPASTIKAN DAN SISTEM
YANG TIDAK DAPAT DIPASTIKAN
 A. SISTEM YANG DAPAT DIPASTIKAN, CONTOH
MEMBUAT KUEH BOLU, MEMASAK SUATU JENIS
MASAKAN, SEJAK AWAL SUDAH DIKETAHUI
BAHWA YANG AKAN DIBUAT ADALAH BOLU DAN
MASAKAN
 B. SISTEM YAG TDK DAPAT DIPASTIKAN
 CONTOH : KELULUSAN MAHASISWA, WAKTU
DIADAKAN PERKUALIAHAN DAN UJIAN BLM
DIKETAHUI MAHASISWA MANA YANG AKAN
LULUS DAN MAHASISWA YANG TIDAK LULUS
 3. SISTEM TERTUTUP DAN TERBUKA
 A. TERTUTUP : CONTOH BELAJAR MENGAJAR
DENGAN KOMPONEN LAINNYA : DOSEN
MAHASISWA, KURSI, MEJA, WHITE BOARD,
SPIDOL WB, RUANG,
 B. TERBUKA :CONTOH BELAJAR MENGAJAR
DENGAN KOMPONEN LAINNYA : DOSEN
MAHASISWA, KURSI, MEJA, WHITE BOARD,
SPIDOL WB, RUANG, CUACA, PENERANGAN
DENGAN LISTRIK,INFOCUS.
input output
proses

Sistem tertutup( Gordon B. Davis,1984)


 Sistem terbuka ( gordon B. Davis, 1984 )

Input
diketahui

Input tdk
diketahui proses output

Input
gangguan
 4. SISTEM MANUSIA DAN SISTEM MESIN

 A. SISTEM MANUSIA : SISTEM YANG


PELAKUNYA DILAKUKAN OLEH MANUSIA,
CONTOH PELAKU SISTEM ORGANISASI, SISTEM
AKADEMIK YANG MASIH MANUAL, TRANSAKSI
YANG DILAKUKAN DI PASAR TRADISIONAL
 B. SISTEM YANG DILAKUKAN OLEH MESIN :
SITEM MOTOR, MOBIL, MESIN INDUSTRI,
TRANSAKSI JUAL BELI DI MALL
 5. SISTEM SEDERHANA DAN SISTEM
KOMPLEKS
 A. SEDERHANA : CONTOH SISTEM PUSKESMAS
DI PEDESAAN YANG BELUM ADA RAWATINAP.
 B. KOMPLEKS : CONTOH SISTEM PUSKESMAS
YANG SUDAH ADA RAWAT INAP, DAN
DOKTER SPESIALIS
 6. SISTEM BISA BERADAPTASI DAN TIDAK BISA
BERADAPTASI

 Yang mudah beradaptasi : contohnya


manusia

 Yang tidak mudah : sebuah perusahaan yang


hampir bangkrut menghadapi perubahan
regulasi pemerintah
 7. SISTEM BUATAN ALLAH /ALAM DAN
MANUSIA
 Sistem buatan Allah : maha sempurna,
Contoh sistem tata surya, sistem pencernaan
manusia

 Sistem buatan manusia : sistem bisa berubah


sesuai kebutuhan
8. SISTEM SEMENTARA DAN SISTEM SELAMANYA
A.Sistem sementara : sistem yang dibuat
sementara waktu, contoh sistem pemilihan
presiden. Setelah pemilu selesai tdak di pakai
lagi

B.Sistem selamanya : contoh sistem pencernaan


 Sistem digunakan untuk jangka panjang :
perundang- undangan dan sistempembuatan SIM
 BAB 2
 KONSEP DASAR INFORMASI
DAN SISTEM INFORMASI
 DATA MERUPAKAN BAHAN DARI INFORMASI

 MENURUT NANA DANA PRIATNA DAN RONY


SETIAWAN ( 2005 ) DATA ADALAH BAHAN
MENTAH YANG PERLU DI OLAH SEHINGGA
MENGHASILKAN INFORMASI , BAIK
KUALITATIF MAUPUN KUANTITATIF YANG
MENUNJUKAN FAKTA
 BAMBANG HARIYANTO ( 2004) DATA ADALAH
REKAMAN MENGENAI FENOMENA/FAKTA
YANG ADA ATAU YANG TERJADI.
DATA BISA DIKLASIFIKASIKAN MENJADI 6 :
1. BERDASAR KAN BENTUK :
- DATA FISIK : DATA YANG BISA DIPEGANG OLEH
PANCA INDERA ( KERTAS )
- - DATA LOGIC : DATA YANG TIDAK BISA
DIPEGANG, TAPI BISA DILIHAT
2. BERDASARKAN SIFATNYA :
- KUANTITATIF :DATA YANG DIPANDANG DARI
SEGI JUMLAH(MHSSW 10)
- - KUALITATIF : DATA YANG DIPANDANG DARI
KUALITASNYA ( NILAI MAHASISWA )
3. BERDASARKAN SUMBERNYA :
- INTERNAL : DATA YANG DIDAPAT DARI
LINGKUNGAN DALAM
- EKTERNAL : DATA YANG DIDAPAT DARI
LINGKUNGAN LUAR
4. BERDASARKAN CARA MEMPEROLEHNYA :
- PRIMER : DATA UTAMA YANG BERHUBUNGAN
DENGAN MASALAH YANG AKAN DI PROSES
- SEKUNDER : DATA PENDUKUNG UNTUK
DIJADIKAN TAMBAHAN
5. BERDASARKAN CAKUPANNYA :
- SENSUS
- SAMPEL

6. BERDASARKAN SKALA CAKUPANNYA


- NOMILAN, ORDINAL, INTERVAL DAN RASIO
 DEFINISI :
 AZAR SUSANTO ( 2007 ) : INFORMASI
ADALAH HASIL PENGOLAHAN DATA YANG
MEMBERIKAN ARTI DAN MANFAAT
 KUSRINI ( 2007 ) : INFORMASI MERUPAKAN
HASIL OLAHAN DATA , DIMANA DATA
TERSEBUT SUDAH DI PROSES DAN
DIINTERPRETASIKAN MENJADI SUATU YANG
BERMAKNA UNTUK PENGAMBILAN
KEPUTUSAN
 GORDON B. DAVIS DAN MAGRETHE H OLSON (
1984), INFORMASI ADALAH DATA YANG
TELAH DI OLAH MENJADI SEBUAH BENTUK
YANG BERARTI BAGI PENERIMANYA DAN
BERMANFAAT DALAM MENGAMBIL
KEPUTUSAN SAAT INI ATAU MENDATANG
 DAPAT DISIMPULKAN :
 INFORMASI ADALAH DATA- DATA YANG
DIOLAH SEHINGGA MEMILIKI NILAI TAMBAH
DAN BERMANFAAT BAGI PENGGUNA.
 MENURUT RAYMOND MC LOAD ( 2007 )
 AKURASI : DATA YANG DIMASUKAN DAN
PROSES YANG DIGUNAKAN HARUS SESUAI
DENGAN PROSEDUR SEHINGGA INFORMASI
YANG DIHASILKAN BS BENAR- BENAR
AKURAT.
CONTOH : 5 X 5 = 25, 10 X 10 = 100
 RELEVANSI ;
INFORMASI YANG DIHASILKAN SESUAI
DENGAN KEBUTUHAN YG BERHBUNGAN
DENGAN MASALAH YANG DIHADAPI
 KETEPATAN WAKTU ;
INFORMASI YANG DIBUTUHKAN HARUS TEPAT
WAKTU, KARENA INFORMASI YANG
DIBUTUHKAN SAAT INI BLM TENTU
DIBUTUHKAN WAKT BERIKUTNYA.
 KELENGKAPAN :BILA INFORMASI BS
MENJAWAB SEMUA KEBUTUHAN ATAU
PERTANYAAN YANG DIPERLUKAN , MAKA
INFORMASI TSB BISA DIKATAKAN LENGKAP.
Akurasi

Kualitas sistem Relevansi


Lengkap informasi

Tepat
Waktu
 UNTUK MENJADI SEBAGAI INFORMASI , DATA
– DATA ITU HARUS DI OLAH/DIPROSES
DENGAN BERBAGAI LANGKAH, SESUAI
DENGAN KEBUTUHANNYA, SETELAH DI
PROSES ADAKALANYA DATA YANG SUDAH
JADI INFORMASI ITU DISIMPAN PADA SEBUAH
ALAT PENYIMPANAN ( HARDISK,FLASDISH, cd
, KERTAS DLL )
data proses infor
masi

penyim
panan
 AZAR SUSANTO ( 2007 ), SISTEM INFORMASI
MERUPAKAN KUMPULAN DARI SUB SISTEM
APAPUN BAIK FISIK MAUPUN NON FISIK YANG
SALING BERHUBUNGAN SATU SAMA LAIN
DANBEKERJA SAMA SECARA HARMONIS
UNTUK MENCAPAI SATU TUJUAN YAITU
MENGELOLA DATA MENJADI INFORMASI YANG
BERARTI DAN BERGUNA
 ALTER ( 1992) DALAM ABDUL KADIR 2003)
SISTEM INFORMASI ADALAH KOMSBINASI
ANTARA PROSEDUR KERJA, INFORMASI, ORANG,
DAN TEHNOLOGI INFORMASI YANG DI
ORGANISASIKAN UNTUK MENCAPAI TUJUAN
PADA SEBUAH ORGANISASI

 BODNAR DAN HOPWOOD ( 1993) DALAM ABDUL


KADIR (2003) SISTEM INFORMASI ADALAH
KUMPULAN PERANGKAT KERAS DAN PERANGKAT
LUNAK YANG DIRANCANG UNTUK
MENTRANSFORMASIKAN DATAKEDALAM BENTUK
INFORMASI YANG BERGUNA
 WHITTEN L.JEFFERY DAN KAWAN-KAWAN
(2004),
SISTEM INFORMASI MERUPAKAN
PENGATURAN ORANG, DATA, PROSES DAN
TEKNOLOGI INFORMASI YG BERINTERAKSI
UNTUK MENGUMPULKAN , MEMPROSES,
MENYIMPAN,DAN MENYEDIAKAN SEBAGAI
OUTPUT INFORMASI YANG DIPERLUKAN
UNTUK MENDUKUNGSEBUAH ORGANISASI
 James A. O brien ( 2005 ) sistem informasi
dapat merupakan kombinasi teratur apapun
dari orang- orang, hardware,software,
jaringan komunikasi, dan sumber daya data
yang mengumpulkan mengubah dan
menyebarkan informasi dalam sebuah
organisasi
 Turban, mc lean dan wetherbe ( 1999) sistem
informasi merupakan sebuah sistem yang
mengumpulkan, memproses, mneyimpan,
menganalisis, dan menyebarkan informasi untuk
tujuan yang spesifik.

 Rudi tantra ( 2012) sistem informasi adalah cara


yang terorganisir, untuk mengumpulkan,
memasukan, dan memproses data dan
menyimpannya, mengelola, mengontrol dan
melaporkannya sehingga dapat mendukung
perusahaan atau organisasi untuk mencapai
tujuan.
 Komponen sistem manual dan komponen
sistem berbasis komputer :

Komponen sistem informasi manual :


Data, alat pemprosesan manual dan informasi

Komponen sistem informasi berbasis


komputer: manusia, hardware, software, data
jaringan.
 - awalnya , hanya tenaga adminitrsi /aplikasi
akuntansi yang menggunakan komputer,
karena menggunakan aplikasi seperti
pembayaran gaji, pengelolaan persediaan,
dan penagihan, dan sebagian digunakan
untuk manajer , tetapi hanya sebagai produk
sampingan dari aplikasi akuntansi.
 Gagasan untuk menggunakan komputer
sebagai suatu sistem informasi manajemen
(SIM) merupakan suatu terobosan besar
 Setelah perusahaan-perusahaan
menggunakan konsep SIM, selanjutnya
perusahaan banyak mengembangkan
berbagai aplikasi yang secara khusus
diarahkan untuk mendukung manajemen.
 Setelah perusahaan/lembaga banyak
menggunakan SIM, maka bukan hanya
manajer yang mendapatkan manfaat, namun
non manajer dan orang- orang dan
organisasi dalam lingkungan perusahaan
DATA TERDIRI DARI FAKTA-FAKTA DAN ANGKA-
ANGKA YANG RELATIF TIDAK BERARTI BAGI
PEMAKAI.
CONTOH : DATA JAM KERJA…..SETELAH DATA
TERSEBUT DI PROSES DAN DIKAITKAN DENGAN
UPAH PER JAM , HASILNYA ADALAH PENDAPATAN
KOTOR….JIKA ANGKA PENDAPATAN KOTOR
DIJUMLAHKAN, PENJUMLAHAN TERSEBUT ADALAH
TOTAL GAJI SELURUH KARYAWAN DI PERUAHAAN
TSB. JUMLAH BIAYA GAJI DAPAT MENJADI
INFORMASI BAGI PEMILIK PERUSAHAAN
 CONTOH :ANGKA-ANGKA PENDAPATAN KOTOR
PEGAWAI SUATU PERUSAHAAN , ANGKA-ANGKA
TERPISAH UNTUK PEGAWAI MERUPAKAN
INFORMASI BAGI TIAP PEGAWAI. TAPI BAGI
PEMILIK PERUSAHAAN ANGKA- ANGKA TERSEBUT
MERUPAKAN DATA.PEMILIK INGIN MENGETAHUI
TOTAL BIAYA GAJI PERUSAHAAN , DAN ANGKA –
ANGKA INDIVIDU HARUS DI PROSES UNTUK
MENGHASILKAN JUMLAH SELURUH
GAJI.PERUBAHAN DATA MENJADI INFORMASI
HARUS DIOLAH OLEH PENGOLAH INFORMASI
(DAPAT MELIPUTI ELEMEN – ELEMEN KOMPUTER,
DAN NON KOMPUTER)
 Berdasarkan fungsi kerjanya dan yang
dihasilkan dari sitem informasi, maka
menurut kendal-kendal (2006) , sistem
informasi dibagi menjadi 4 bagian :
 1. transaction Processing Sistem ( TPS)
 2. Knowledge work Sistem ( KWS) dan Office
Automation Sistem ( OAS)
 3. sistem pakar, desicion support sistem (
DSS ) dan sistem informasi manajemen
 4. ESS,GDSS DAN CSCES
A. transaction Processing Sistem ( TPS), Adalah
sistem informasi yang terkomputerisasi yang
dikembangkan untuk memproses data- data
dalam jumlah besar untuk melakukan
transaksi bisnis rutin seperti daftar gaji dan
inventarisasi ( kendal & kendal 2002) jadi TPS
merupakan sistem informasi yang
memungkinkan organisasi bisa berinteraksi
dengan lingkungan ekternal, baik yang
berdekatan maupun yang berjauhan
Fungsi TPS transaction Processing Sistem, TPS
berfungsi sebagai pengolah data transaksi ,
dan dalam kasus tertentu TPS bs membantu
manajer dalam pengambil keputusan yang
berhubungan dengan transaksi.

Karakteristik sistem informasi yang termasuk


TPS:
 jumlah data yang diproses sangat besar
 Sumber data umumnya internal dan keluaran
dimaksudkan terutama untuk pihak internal
 Pemrosesan informasi dilakukan secara
teratur, harian, mingguan.
 Kapasitas data , besar
 Kecepatan pemroresan yang diperlukan tinggi
karena volume yang besar
 Umumnya memantau dan mengumpulkan
data masa lalu
 Pemrosesan terhadap permintaan
merupakan suatu keharusan dan pemakai
bisa melakukan pemintaan atas basis data
tersebut.
Laporan,dokman dan
Pemasukan Pemrosesan pengeluaran yang lain
data transaksi

Basis
data
user
 B. KNOWLEDGE WORK SISTEM ( KWS ) DAN
OFFICE AUTOMATION SISTEM ( OAS )
 ADA 2 KELAS SISTEM :
 1. KNOWLEDGE WORK SISTEM (KWS ):
MERUPAKAN SISTEM YANG MENDUKUNG
PARA PEKERJA PROFESIONAL ( ILMUWAN,
INSINYUR DAN DOKTER ) UNTUK
MENCIPTAKAN PENGETAHUAN BARU DAN
MEMUNGKINKAN MEREKA
MENGKONTRIBUSIKANNYA KE
ORGANISASI/MASY
 2. OFFICE AUTOMATION SISTEM ( OAS ) ATAU
OTOMATISASI KANTOR : MERUPAKAN SEBUAH
SISTEM YANG MENDUKUNG PEKERJA DATA ,
YANG BIASANYA TIDAK MENCIPTAKAN
PENGETAHUAN BARU, MELAINKAN HANYA
MENGANALISA INFORMASI SEDEMIKIAN RUPA
UNTUK MENTRANFORMASIKAN DATA ATAU
MEMANiPULASIKANNYA DENGAN CARA-
CARA TERTENTU SEBELUM MEMBAGINYA
ATAU MENYEBARKANNYA SECARA
KESELUTUHAN DENGAN ORGANISASI LAIN.
 ASPEK-ASPEK OAS YANG SUDAH KITA KENAL
SEPERTI : WORD PROCESSING, SPEADSHEETS,
DESKTOP PUBLISHINT, KOMUNIKASI MELALUI
VOID MAIL, EMAIL DAN VIDEO CONFERENCING

 OTOMATISASI ADALAH PENGGUNAAN MESIN


UNTUK MENJALANKAN TUGAS FISIK YANG BIASA
DILAKUKAN UNTUK MANUSIA, SEDANGKAN
OTOMASTISASI KANTOR ADALAH SEMUA SISTEM
ELEKTRONIK FORMAL DAN INFORMAL TERUTAMA
YANG BERKAITAN DENGAN KOMUNIKASI
INFORMASI KEPADA DAN DARI ORANG YANG
BERADA DI DALAM MAUPUN DILUAR
PERUSAHAAN
PENGAMBILAN APLIKASI TDK PENGAMBILAN
KEPUTUSAN BERBASIS KOMPUTER KEPUTUSAN

APLIKASI BERBASIS
KOMPUTER

DATA
BASE

INPUT PROSES OUTPUT


 C. SISTEM PAKAR, DECISION SUPPORT SISTEM
DAN SISTEM INFORMASI MANAJEMEN
 1) SISTEM PAKAR
 ARTIFICIAL INTELEGENCE ( AI) ATAU
KECERDSAN BUATAN ADALAH MENERAPKAN
KEILMUAN MANUSIA DIDALAM KOMPUTER,
SEHINGGA KOMPUTER TSB BISA BEKERJA
SEPERTI MANUSIA
 SISTEM PAKAR SECARA UMUM ADALAH SUATU
SISTEM KOMPUTER YANG BISA BEKERJA
MENYERUPAI PAKAR. SISTEM DI DESAIN DENGAN
CARA MENCARI KEILMUAN PAKAR LALU
KEILMUAN TSB DI APIKASIKAN DALAM
KOMPUTER MELALUI BAHASA PEMROGRAMAN

 PENGERTIAN SISTEM PAKAR MENURUT DURIN


DALAM SRI KUSUMADEWI ( 2003 ) ADALAH
SUATU PROGRAM KOMPUTER YANG DIRANCANG
UNTUK MEMODELKAN KEMAMPUAN
PENYELESAIAN MASALAH YANG DILAKUKAN OLEH
SEORANG PAKAR.
 Sistem pakar adalah sistem perangkat lunak
komputer yg menggunakan lmu, fakta, dan
teknik berpikir dalam pengambilan keputusan
untuk menyelesesaikan masalah – masalah yg
biaanya hnya dapat diselesaikan oleh tenaga
ahli dalam bidang yang bersangkutan.
 BIDANG – BIDANG KECERDASAN BUATAN
MENURUT AZAR SUSANTO:
 JARINGAN SYARAF ( NEURAL NETWORK) :
ADALAH MODEL SISTEM SYARAF MANUSIA
YANG DISEDERHANAKAN TAPI MASIH TETAP
MENUNJUKAN KEMAMPUAN SEPERTI BELAJAR ,
GENERALISASI DAN ABTRAKSI, DENGAN
KEMAMPUAN INI DIMUNGKINKAN MODEL
JARINGAN SYARAF UNTUK MEMPELAJARI
PRILAKU MANUSIA.
 SISTEM PERSEPSI ( PERCEPTIVE SISTEMS ), ADALAH
SISTEM YANG MENGGUNAKAN CITRA VISUAL (
PENGLIHATAN )DAN SINYAL SUARA UNTUK
MENGINTRUKSIKAN KOMPUTER ATAU ALAT LAIN,
SEPERTI ROBOT
 BELAJAR ( LEARNING )
 ADALAH SEMUA KEGIATAN YANG
MEMUNGKINKAN KOMPUTER DAN ALAT LAINNYA
UNTUK MEMPEROLEH PENGETAHUAN TAMBAHAN
DARI APA YANG SELAMA INI TELAH DIMASUKAN
KEDALAM MEMORI OLEH PABRIK KOMPUTER
ATAU PROGRAMER
 ROBOTIK ( ROBOTIC )
 MERUPAKAN SISTEM KOMPUTER YANG
MENGENDALIKAN ALAT-ALAT SEHINGGA ALAT-
ALAT TSB DAPAT MENIRUKAN AKTIVITAS
MANUSIA
 PERANGKAT KECERDASAN BUATAN
 MERUPAKAN PERALATAN FISIK YANG DAPAT
MEMBANTU APLIKASI (AI) . SEPERTI PERANGKAT
KERAS YANGDIGUNAKAN UNTUK MENYIMPAN
SISTEM DATA BASE PENGETAHUAN ( KNOWLEDGE
BASED SISTEM )SISTEM JARINGAN SYARAF (
NEURAL NETWORK ) DAN DIGUNAKAN JUGA
UNTUK MEMBANTU MEMPERCEPAT PERHITUNGAN
, SEBAGAI RETINA DAN TELINGA ELEKTRONIK
 PENGOLAH BAHASA ALAMIAH
 YANG MEMUNGKINKAN PARA PEMAKAI
DENGAN BANTUAN KOMPUTER DAPAT
BERBICARA, MENULIS ATAU
MENTERJEMAHKAN DALAM SALAH SATU
BAHASA SEPERTI : INGGRIS, JERMAN, ARAB,
SPANYOL, DLL
 Arsitektur sistem pakar
 Terdiri dari 4 bagian :
 1, user interface ( antar muka pengguna )
 2. knowledge base
 3. inference engine( mesin inferensi)
 4. development engine( bahasa
pemprograman)
 Keuntungan dan kelemahan sistem pakar,
dalam bukunya sri kusumadewi (2003)
 1. memungkinkan orang awam bisa
mengerjakan pekerjaan para ahli
 2. bisa melakukan proses secara berulang
secara otomatis
 3. menyimpan pengetahuan dan keahlian
para pakar
 4. meningkatkan output dan produktivitas
 5. meningkatkan kualitas
 6. mampu mengambil dan melestarikan keahlian
para pakar
 7. mampu beroperasi dalam lingkungan yang
berbahaya
 8. memilik kemampuan untuk mengakses
pengetahuan
 9. memiliki realibilitas
 10. meningkatkan kapabilitas sistem komputer
 11. memiliki kemampuan untuk bekerja dengan
informasi yang tidak lengkap dan mengandung
ketidakpastian
 12. sebagai media pelengkap dalam pelatihan
 13. meningkakan kapabilitas dalam
penyelesaian masalah
 14. menghemat waktu dalam pengambilan
keputusan.
 Kelemahan :
 1. biaya yang diperlukan untuk membuat da
memeliharanya sangat mahal
 2. sulit dikembangkan
 3. sistem pakartidak 100 persen bernilai
benar.
Instruksi dan Informasi
user Solusi dan Penjelasan
Pengetahuan

User Knowledge Problem


interface base domain

Inference
engine

Development
engine

Expert dan
knowlwdge engine
 2. Decision Support Sistem ( DSS )
 Scott – morton merumuskan bahwa DSS ( SPK
)adalah sistem interaktif berbasis komputer
yang membantu mengambil keputusan
memanfaatkan data dan model untuk
memecahkan masalah yang tidak terstuktur (
gorry ang scott morton, 1971, Effraim, 2007)
 SPK ADALAH INFORMASI BEBASIS KOMPUTER
YANG MENYEDIAKAN DUKUNGAN INFORMASI
YANG INTERAKTIF BAGI MANAJER DAN PRAKTISI
BISNIS SELAMA PROSES PENGAMBILAN
KEPUTUSAN ( O BRIEN,2005)
 TUJUAN DSS/SPK :
 MEMBANTU MANAJER DALAM PENGAMBILAN
KEPUTUSAN ATAS MASALAH SEMI TERSTUKTUR
 MEMBERIKAN DUKUNGAN ATAS PERTIMBANGAN
MANAJER DAN BUKANNYA DIMAKSUDKAN UTK
MENGGANTIKAN MANAJER
 MENINGKATKAN EFEKTIVITAS KEPUTUSAN YANG
DIAMBIL MANAJER LEBIH DARI PADA PERBAIAKN
EFISISINYA
 KECEPATAN KOMPUTASI ( ALGORITMA YANG
DIGUNAKAN UNTUK MENEMUKAN SUATU CARA
UNTUK MEMECAHKAN MASALAH DARI SEBUAH
DATA INPUT.
 PENINGKATAN PRODUKTIVITAS
 DUKUNGAN KUALITAS
 BERDAYA SAING
 MENGATASI KETERBATASAN KOGNITIF(
KEMAMPUAN BERPIKIR ) DALAM PEMROSESAN
DAN PENYIMPANAN
 KARAKTERISTIK DSS YANG DIHARAPKAN ( TURBAN
EFFRAIM,2007 )
1. Dukungan kepada pengambil keputusan, terutama pada
situasi semi terstruktur dan tak terstruktur, dengan
menyertakan penilaian manusia dan informasi
terkomputerisasi. Masalah masalah tersebut tidak bisa di
pecahkan oleh sistem komputer lain atau oleh metode atau
alat kuantitatif standar
2. Dukungan untuk semua level manajerial, dari eksekutif puncak
sampai manager lini
3. Dukungan untuk individu dan kelompok
4. Dukungan untuk keputusan independen atau sekuensial
5. Dukungan untuk keputusan independen dan atau sekuensial
6. Dukungan di semua fase proses pengambilan keputusan :
intelegensi, desain, pilihan dan implementasi
7. Dukungan di berbagai proses dan gaya pengambila keputusan
1. Adaptivitas sepanjang waktu
2. Pengguna merasa seperti di rumah
3. Peningkatan efektifitas pengambilan keputusan (akurasi,
timeline,kualitas) ketimbang pada efisiensinya (biaya
pengambilan keputusan)
4. Kontrol penuh oleh pengambil keputusan terhadap semua
langkah proses pengambilan keputusan dalam memecahkan
suatu masalah
5. Pengguna akhir bisa mengebangkan dan memodifikasi sendiri
sistem sederhana
6. Digunakan untuk menganalisis situasi pengambilan keputusan
7. Akses disediakan untuk berbagai sumber data, format dan tipe
mulai dari SIG sampai sistem berorientasi objek
8. Dapat digunakan sebagai alat standalone oleh seorang
pengambil keputusan pada satu lokasi atau di distribusikan di
suatu organisasi secara keseluruhan dan di beberapa
organisasi sepanjang rantai persediaan
 Arsitektur sistem pendukung keputusan :
 1. manajemen data : merupakan kegiatan
yang memasukan satu data base yang berisi
data yang relevan untuk situasi dan dikelola
oleh perangkat lunak yang disebut sistem
manajemen data base ( DBMS)
 2. manajemen model :
 3. antarmuka pngguna
 4. manajemen basis pengetahuan

Anda mungkin juga menyukai