Anda di halaman 1dari 61

ILMU KEDOKTERAN

KEHAKIMAN/FORENSIK
• REFERENSI :
1. ILMU KEDOKTERAN FORENSIK : SOFWAN DAHLAN,
PENERBIT UNDIP.
2. ILMU KEDOKTERAN FORENSIK : PENERBIT FK. UNIVERSITAS
INDONESIA.
3. ILMU KEDOKTERAN FORENSIK : CETAKAN DINAS
KESEHATAN POLRI.

1
ILMU KEDOKTERAN
KEHAKIMAN/FORENSIK
• MERUPAKAN TERJEMAHAN DARI FORENSIK MEDICINE,
DIDEFINISIKAN SEBAGAI ILMU YANG MEMPELAJARI
PENERAPAN ILMU KEDOKTERAN UNTUK KEPENTINGAN
PERADILAN.
• DENGAN DEFINISI SEPERTI ITU MAKA SEBETULNYA
ILMU KEDOKTERAN KEHAKIMAN TETAP MERUPAKAN
DISIPLIN ILMU KEDOKTERAN WALAUPUN APLIKASINYA
BUKAN UNTUK KEPENTINGAN YANG BERKAITAN
DENGAN MASALAH-MASALAH KESEHATAN ATAUPUN
KEDOKTERAN, MELAINKAN UNTUK KEPENTINGAN
PENEGAKAN HUKUM.

2
IKK TIDAK SAMA DENGAN
HUKUM KEDOKTERAN
• HUKUM KEDOKTERAN /MEDICAL LAW.
HUKUM YANG MENGATUR SEMUA
ASPEK YANG BERKAITAN DENGAN
PRAKTEK KEDOKTERAN.
• MISAL ORANG BERBICARA TENTANG
BAGAIMANA HUKUM MENGATUR
HUBUNGAN DOKTER – PASIEN,
MALPRAKTEK, TANGGUNG JAWAB DAN
TANGGUNG GUGAT TENAGA MEDIK,
EUTANASIA, TRANSPLANTASI ORGAN,
BAYI TABUNG, DSBNYA.
3
IKK
• JIKA BERBICARA TENTANG
HUKUM KEDOKTERAN MEMBANTU
MEMBUAT TERANG KASUS=KASUS
PEMBUNUHAN, PERKOSAAN
ATAUPUN PENGANIAYAAN MAKA
YANG SEDANG DIBICARAKAN
ADALAH TENTANG KEDOKTERAN
KEHAKIMAN /FORENSIK.
4
FUNGSI UTAMA IKK
• 1.MEMBANTU PENEGAK HUKUM MENENTUKAN APAKAH
SUATU PERISTIWA YANG SEDANG DISELIDIKI ITU
PERISTIWA PIDANA ATAU BUKAN.
• 2. MEMBANTU PENEGAK HUKUM MENGETAHUI
BAGAIMANA PROSES TINDAK PIDANA TERSEBUT :
MELIPUTI:
• -KAPAN, DIMANA, DENGAN APA, BAGAIMANA CARA
MELAKUKANNYA
• - APA AKIBATNYA.
• 3. MEMBANTU PENEGAK HUKUM MENGETAHUI
IDENTITASNYA. BAIK IDENTITAS KORBAN MAUPUN
PELAKUNYA.

5
MEMPELAJARI IKK PENEGAK HUKUM
DIHARAPKAN
• 1. MENYADARI BETAPA PENTINGNYA BANTUAN
IKK BAGI PENYELESAIAN PERKARA.
• 2. MENGERTI PADA KASUS-KASUS YANG
BAGAIMANA BANTUAN IKK DIPERLUKAN.
• 3. MENGERTI MAKSUD DAN TUJUAN MEMINTA
BANTUAN.
• 4. MEMAHAMI SAGALA KETENTUAN YANG
BERKAITAN DENGAN TATALAKSANA MEMINTA
BANTUAN, KEWENANGAN, KEWAJIBAN SERTA
HAK.

6
• 5. MENGERTI DASAR-DASAR
PEMERIKSAAN KEHAKIMAN /
FORENSIK.
• 6. MEMAHAMI FUNGSI KETERANGAN
DOKTER BAGI PENEGAKAN HUKUM.
• 7. MENGERTI BATAS-BATAS
KEMAMPUAN DOKTER DI DALAM
MEMBANTU PROSES PERADILAN.

7
UU NO.8 /81
TENTANG KUHAP.
• DALAM KUHAP TIDAK ADA LAGI DISEBUT-
SEBUT SAKSI AHLI, YANG ADA ADALAH
KETERANGAN AHLI.
• PSL: 184 ayat 1 ALAT BUKTI YANG SAH IALAH:
• A. KETERANGAN SAKSI.
• B. KETERANGAN AHLI.
• C. SURAT.
• D. PETUNJUK.
• KETERANGAN TERDAKWA.

8
PSL : 133.
• Ayat 1. DALAM HAL PENYIDIK UNTUK
KEPENTINGAN PERADILAN MENANGANI
SEORANG KORBAN BAIK LUKA,
KERACUNAN ATAUPUN MATI YANG
DIDUGA KARENA PERISTIWA YANG
MERUPAKAN TINDAK PIDANA IA
BERWENANG MANGAJUKAN
PERMINTAAN KETERANGAN AHLI
KEPADA KEDOKTERAN KEHAKIMAN
ATAU DOKTER DAN ATAU AHLI
LAINNYA.
9
PSL.185 DAN PSL. 186
• PSL: 185 . KETERANGAN SAKSI
SEBAGAI ALAT BUKTI IALAH APA
YANG SAKSI NYATAKAN DI SIDANG
PENGADILAN.
• PSL: 186 . KETERANGAN AHLI
IALAH APA YANG SEORANG AHLI
NYATA KAN DI SIDANG
PENGADILAN.
10
PSL : 188.
• PETUNJUK ADALAH PERBUATAN, KEJADIAN
ATAU KEADAAN, YANG KARENA
PERSESUAIANNYA, BAIK ANTARA YANG SATU
DENGAN YANG LAIN, MAUPUN DENGAN
TINDAK PIDANA ITU SENDIRI, MENANDAKAN
BAHWA TELAH TERJADI SUATU TINDAK
PIDANA DAN SIAPA PELAKUNYA
• PETUNJUK ITU HANYA DAPAT DIPEROLEH
DARI:
• A. KETERANGAN SAKSI.
• B. SURAT.
• C. KETERANGAN TERDAKWA.
11
VISUM ET REPERTUM
• SEJAK BERLAKUNYA KUHAP MAKA
ISTILAH V . ET . R. TIDAK ADA LAGI,
YANG ADA HANYALAH KETERANGAN
AHLI. NAMUN DEMIKIAN AGAR TETAP
DIUPAYAKAN DALAM PERMINTAAN,
PEMBUATAN/PENGADAAN SERTA
PENGGUNAAN KETERANGAN AHLI
TERSEBUT MEMENUHI TATA LAKSANA
V.ET.R.
12
PENJELASAN
• KETERANGAN AHLI/V.ET.R IALAH
LAPORAN TERTULIS DARI SEORANG
DOKTER ATAS SUMPAH JABATAN NYA
DENGAN PERMINTAAN TERTULIS DARI
PIHAK YANG BERWENANG, MENGENAI
APA YANG DI LIHAT DAN ATAU
DITEMUKAN PADA BARANG BUKTI BAIK
ORANG HIDUP ATAU MATI UNTUK
KEPENTINGAN PERADILAN.
13
BANTUAN DOKTER SEBAGAI
AHLI
• TINDAK PENYELIDIKAN.
• - PADA TINGKAT INI SEBETULNYA PENEGAK HUKUM
BELUM TAHU SAMA SEKALI APAKAH SUATU PERISTIWA,
MIS: MAYAT DITEMUKAN. MERUPAKAN PERISTIWA
PIDANA ATAU BUKAN.
• -PERLU DIADAKAN PENYELIDIKAN DAN DALAM
RANGKA ITU PENYELIDIK DAPAT MEMINTA BANTUAN
DOKTER, DALAM KAPASITASNYA SEBAGAI AHLI.
• -BANTUAN TERSEBUT DAPAT BERUPA PEMERIKSAAN
JENASAH DIRUMAH SAKIT DAN DAPAT PULA BERUPA
PEMERIKSAAN DI TKP.

14
PERANAN V.ET.R
• 1. MERUPAKAN SALAH SATU ALAT BUKTI YG SAH
SEBAGAI MANA PASAL 184 KUHAP.
• 2. TURUT BERPERAN DALAM PROSES PEMBUKTIAN
SUATU PERKARA PIDANA TERHADAP KESEHATAN DAN
JIWA MANUSIA.
• 3. MENGURAIKAN SEGALA SESUATU TTG HASIL
PEMERIKSAAN MEDIK YG TERTUANG DI DALAM
PEMBERITAAN, YG. KARENANYA DPT DIANGGAP SBG.
PENGGANTI BARANG BUKTI.
• 4. MEMUAT KETERANGAN ATAU PENDAPAT DOKTER
MENGENAI HASIL PEMERIKSAAN MEDIK TERSEBUT
YANG TERTUANG DI DALAM KESIMPULAN.

15
FUNGSI V.ET.R.
• 1. SECARA UTUH TELAH MENJEMBATANI
ILMU KEDOKTERAN DENGAN ILMU
HUKUM.
• 2. DGN MEMBACA NYA, DPT DIKETAHUI
DENGAN JELAS APA YG TELAH TERJADI
PADA SESEORANG DAN PARA PRAKTISI
HUKUM DPT MENERAPKAN NORMA-
NORMA HUKUM PADA PERKARA PIDANA
YG MENYANGKUT TUBUH/JIWA
MANUSIA.
16
APABILA V.ET.R. BELUM DPT
MENJERNIHKAN DUDUKNYA PERSOALAN
DI SIDANG PENGADILAN
• HAKIN DPT MEMINTA KETERANGAN
AHLI ATAU DIAJUKANNYA BAHAN BARU,
SEPERTI YG TERCANTUM DLM.KUHAP,
YG MEMBERI KEMUNGKINAN
DILAKUKANNYA PEMERIKSAAN ATAU
PENELITIAN ULANG ATAS BARANG
BUKTI, APABILA TIMBUL KEBERATAN
DARI TERDAKWA ATAU PENASEHAT
HUKUMNYA TERHADAP SUATU HASIL
PEMERIKSAAN/PASAL 180 KUHAP.
17
JENIS DAN BENTUK V.ET.R.

• 1. V.ET.R. PERLUKAAN/TERMASUK
KERACUNAN.
• 2. V.ET.R. KEJAHATAN SUSILA.
• 3. V.ET.R. JENAJAH.
• 4. V. ET.R. PSIKIATRI.
• - JENIS 1 ; 2 ; 3 ; ADALAH V.ET.R. MENGENAI
TUBUH/RAGA MANUSIA YG DALAM HAL INI
BERSTATUS SBG. KORBAN. SEDANGKAN JENIS
NO.4 MENGENAI JIWA/MENTAL
TERSANGKA/TERDAKWA TINDAK PIDANA.
18
TUJUAN PEMERIKSAAN IKK PD
KORBAN HIDUP.
• ADALAH UNTUK MENGETAHUI
PENYEBAB LUKA/SAKIT DAN DERAJAT
PARAHNYA LUKA ATAU SAKITNYA
TERSEBUT.
• HAL INI DIMAKSUDKAN UNTUK
MEMENUHI RUMUSAN DELIK DALAM
KUHP.
• PEMERIKSAAN IKK TIDAK DITUJUKAN
UNTUK PENGOBATAN.
19
KORBAN LUKA RINGAN, SEDANG
DAN BERAT
• UMUMNYA KORBAN LUKA RINGAN DATANG KE DOKTER
SETELAH MELAPOR KE PENYIDIK/PEJABAT
KEPOLISIAN, SEHINGGA MEREKA DATANG DENGAN
MEMBAWA SERTA SURAT PERMINTAAN V.ET.R.
• KORBAN LUKA SEDANG DAN BERAT AKAN DATANG KE
DOKTER SEBELUM MELAPOR KE PENYIDIK, SEHINGGA
SURAT PERMINTAAN V.ET.R. NYA AKAN DATANG
TERLAMBAT. KETERLAMBATAN INI DAPAT DIPERKECIL
DENGAN DIADAKANNYA KERJA SAMA YG BAIK ANTARA
DOKTER/INSTITUSI KESEHATAN DENGAN PENYIDIK
• /INSTITUSI KEPOLISIAN.

20
PEMERIKSAAN PADA
LUKA.
• LUKA TERJADI AKIBAT SUATU
KEKERASAN, BERGANTUNG
KEPADA JENIS DAN BESAR
KECILNYA KEKERASAN, MAKA
LUKA YANG TERJADIPUN AKAN
MEMPUNYAI BERBAGAI BENTUK
DAN UKURAN.

21
TIGA JENIS KEKERASAN
• 1. KEKERASAN MEKANIS.
a. Kekerasan oleh benda tumpul.
b. Kekerasan oleh benda tajam.
c. Kekerasan oleh tembakan senjata api.
2. KEKERASAN FISIS.
a. Kekerasan oleh suhu tinggi.
b. Kekerasan oleh suhu rendah.
c. Kekerasan oleh arus listrik.
3. KEKERASAN KIMIAWI.
a. kekerasan oleh asam kuat .
b. Kekerasan oleh basa kuat.

22
LUKA AKIBAT KEKERASAN
BENDA MEKANIS
• A. Luka akibat kekerasan benda tumpul.
a. Luka memar. Terjadi pengumpulan darah di bawah kulit
akibat pecahnya pembuluh-pembuluh darah halus, pada tempat
luka memar terlihat pembengkakan dengan warna kebiru-biruan.
b. Luka lecet . Hilangnya sebagian atau seluruh lapisan kulit ari
yg disebabkan oleh geseran benda tumpul pada permukaan tubuh.
c. Luka robek. Robekan pada kulit meliputi seluruh lapisan
kulit, dapat sampai ke otot bahkan ke tulang, merupakan luka
terbuka dengan tepi tidak rata, dinding dalam yg tidak teratur,
luka robek dapat diutimbulkan oleh benturan benda tumpul
ataupun tubuh jatuh pada tempat yg keras dengan permukaan
tidak rata.

23
B.LUKA AKIBAT KEKERASAN
BENDA TAJAM
• a.LUKA TUSUK.
Luka ini akibat benda tajam atau benda
runcing, yg mengenai tubuh dengan arah tegak
lurus atau kurang lebih tegak lurus. Ini
merupakan luka terbuka dengan luka yg lebih
besar dari panjang luka. Tepi luka biasanya
rata dengan sudut luka yang runcing pada sisi
tajam benda penyebab luka tusuk.

24
b. LUKA IRIS
• Luka iris diakibatkan oleh benda tajam
yang mengenai tubuh dengan arah yang
kurang lebih sejajar dengan permukaan
tubuh . Panjang luka biasanya lebih
besar dari dalamnya luka, akar rambut
pada tepi luka biasanya turut terpotong .

25
c. LUKA BACOK
• Ialah semacam luka iris yang terjadi
akibat benda tajam yang lebih besar
dengan mengerahkan tenaga yang lebih
besar pula.

26
C. LUKA AKIBAT TEMBAKAN
SENJATA API
• 1. LUKA TEMBAK MASUK JARAK JAUH.
- Yg mengenai sasaran hanyalah anak peluru.
- terdiri dari satu lubang luka berbentuk bulat,
dikelilingi luka lecet, disebut : KELIM
LECET/KELIM MEMAR.
- Pada Kelim lecet dpt ditemukan pita berwarna
hitam, terdiri dari lemak, * dari dalam laras
senjata.* disebut kelim lemak.

27
2. LUKA TEMBAK MASUK JARAK
DEKAT
• -Terjadi apabila jarak penembakan
masih dalam batas daya capai butir
mesiu yg tidak habis terbakar.
• - Gambaran luka seperti luka tembak
jarak jauh yg di sekelilingnya terdapat
bintik-bintik berwarna hitam yg terdiri
dari butir mesiu yg tidak habis terbakar,
disebut KELIM TATTOO.
28
3. LUKA TEMBAK MASUK JARAK
SANGAT DEKAT
• - Terjadi apabila yg turut mengenai sasaran
ialah semua partikel yg dihasilkan suatu
tembakan.
• - Gambaran luka seperti luka tembak masuk
jarak dekat ditambah dengan KELIM
JELAGA yg merupakan pewarnaan hitam
pada kulit sebelah luar dari kelim Tattoo.
• -juga dpt dijumpai KELIM API yg merupakan
daerah kemerahan akibat udara panas.
29
4. LUKA TEMBAK JARAK MASUK
TEMPEL
• - Merupakan luka tembak masuk jarak NOL
• - Moncong senjata dilekatkan pada kulit.
• - Anak peluru dan partikel lainnya akan turut masuk
kedalam tubuh, karena tidak dapat menyebar akibat
laras yg menghalangi.
• - Gambaran luka merupakan suatu lubang yg
dikelilingi oleh KELIM MEMAR.
• -Dinding saluran luka akan tampak berwarna hitam.
• - Apabila tembakan dilepaskan pada daerah yg di
bawah kulit langsung terdapat tulang, misalnya kepala,
maka luka tembak tempel tersebut disertai robekan
kulit yang berbentuk bintang.
30
LUKA AKIBAT KEKERASAN FISIS.

• A. LUKA AKIBAT KEKERASAN OLEH


SUHU TINGGI.
• - Disebut LUKA BAKAR.
• - Terdiri dari 4 tingkatan.
• 1. Berupa warna kemerahan pada kulit, contoh panas matahari.
• 2. Terdapat gelembung-gelembung berisi cairan pada kulit yg
terkena.
• 3. Kerusakan mengenai seluruh tebal kulit , bila sembuh akan
meninggalkan jaringan parut.
• 4. Kerusakan mengenai kulit, jaringan dibawah kulit , otot,
sampai ketulang, terjadi prosesPENG-ARANGAN./ORANG YG
TERBAKAR DI PESAWAT GARUDA.

31
BAGAIMANA MENGETAHUI ORANG MATI
KARENA TERBAKAR, ATAU MATI DAHULU
BARU DIBAKAR
• Pada orang yang mati karena terbakar, berarti
pada saat terbakar masih hidup, pada bedah
jenasah akan ditemukan:
• - Warna jaringan merah terang, karena
karbonmonoksida dalam peredaran darah.
• -didapatkan jelaga/.arang pada saluran nafas
atas.
• -pemeriksaan laboratoris diperlukan untuk
mendeteksi karbonmonoksida dan infiltrasi
butir-butir darah putih dalam cairan
gelembung. 32
B. LUKA AKIBAT KEKERASAN OLEH
SUHU RENDAH.
• - Di Indonesia jarang/ hampir tidak
dijumpai.
• - Disebut juga: FROST BITE.
• - Terjadi kematian jaringan karena
rusaknya sistim peredaran darah dan
persarafan.

33
C. LUKA AKIBAT LISTRIK.

• - Mempunyai gambaran yang khas. Pada


tempat kontak, tepi menunjukan luka
bakar dengan tepi yg menimbul.
• - Sekitarnya tampak daerah pucat, dan
luarnya lagi tampak daerah kemerahan.
• - Pada tempat keluarnya arus listrik
terdapat luka lecet atau robek.

34
3. LUKA AKIBAT ZAT KIMIA

• A. LUKA AKIBAT ASAM KUAT.


• - Menyebabkan terserapnya cairan dari sel
kulit.
• - Terjadi penggumpalan protein.
• - Luka tampak sebagai bagian yang kering dan
teraba keras.
• - Umumnya tidak menyebabkan kematian,
kecuali bila meliputi permukaan tubuh yang
sangat luas.

35
B. LUKA AKIBAT BASA KUAT.

• - Basa kuat yang mengenai kulit akan


dapat memasuki sel.
• - Terjadi reaksi penyabunan,
menyebabkan sel menggembung, basah
dan memberikan perabaan licin.

36
KEMATIAN
• SECARA GARIS BESAR ADA 2 CARA
KEMATIAN :
• 1. Kematian yang wajar: akibat suatu
penyakit./ serangan jantung , infeksi dll.
• 2. Kematian yang tidak wajar.
• - Pembunuhan.
• -bunuh diri.
• -Kecelakaan.
37
TANDA-TANDA KEMATIAN

• 1. Tanda-tanda kematian dini.


• - Pergerakan terhenti.
• -Denyut nadi bterhenti.
• - Pernafasan terhenti.
- Kulit menjadi pucat.
• _ Suhu tubuh menurun.

38
2. Tanda-tanda kematian lanjut.

• A. Lebam mayat/Berwarna setelah kematian.


• -terjadi sebagai akibat terhentinya aliran
darah, dengan adanya gaya berat, maka butir-
butir darah akan mengendap di bagian tubuh
yang ter-rendah.
: pada mayat terlentang, lebam akan ditemukan
pada bagian punggung, bokong pada bagian
belakang.
yang tampak sebagai daerah-daerah kulit yang
berwarna merah kebiru-biruan.
39
TIMBULNYA LEBAM.
• 20 – 30 MENIT SETELAH KEMATIAN,
SEBAGAI BERCAK-BERCAK KEBIRUAN.
• 6 – 8 JAM , SETELAH KEMATIAN, LEBAM
BERBENTUK SEMPURNA, APABILA
SEBELUM 6 JAM POSISI MAYAT
DIRUBAH, MAKA LEBAM MASIH DAPAT
BERPINDAH SESUAI POSISI YANG BARU.
• KORBAN YANG MATI AKIBAT
KERACUNAN GAS/ZAT SEPERTI CO dan
SIANIDA/HCN, LEBAM AKAN BERWARNA
MERAH TERANG. 40
KEJANG MAYAT/SPASME KADAVERIK

• KEKAKUAN PADA TUBUH TERTENTU YANG


TERJADI OLEH KARENA PADA WAKTU
MENJELANG AJALNYA, ORANG TERSEBUT
BERADA DALAM KEADAAN KEJIWAAN YANG
SANGAT TEGANG DAN OTOT BAGIAN TUBUH
BERSANGKUTAN MENGALAMI AKTIFITAS
TINGGI.
• MISALNYA ORANG YANG MELAKUKAN BUNUH DIRI
DENGAN PISAU, JIWANYA DALAM KEADAAN YANG
TEGANG PADA SAAT AKAN MELAKUKAN NIATNYA,
SERINGKALI SETELAH MATI KITA AKAN MENEMUI
PISAU MASIH TERPEGANG ERAT DITANGANNYA.

41
PENURUNAN SUHU MAYAT

• - SELAMA 15 – 30 PERTAMA SUHU BELUM


TURUN KARENA TUBUH MASIH
MENGHASILKAN PANAS.
• - PADA SAAT PERTAMA KEMATIAN, SUHU
TUBUH SANGAT LAMBAT, BEBERAPA
SAAT KEMUDIAN SUHU TUBUH TURUN
DENGAN CEPAT, SETELAH MENDEKATI
SUHU LINGKUNGAN , PENURUNAN SUHU
LAMBAT KEMBALI.

42
PEMBUSUKAN

• - PEMBUSUKAN TERLIHAT 24 JAM


SETELAH KEMATIAN. PROSES INI
DISEBABKAN OLEH KERJA KUMAN-
KUMAN DAN GETAH-GETAH PENCERNA
DALAM TUBUH.
• PEMBUSUKAN AKAN TAMPAK MULA-
MULA PADA PERUT KANAN BAWAH
BERWARNA KEHIJAU-HIJAUAN YANG
KEMUDIAN MENJALAR KESELURUH
PERUT DAN SELA-SELA IGA.
43
SETELAH 2 X 24 JAM

• TERJADI PENGGEMBUNGAN AKIBAT


PEMBENTUKAN GAS-GAS HASIL PENGURAIAN
OLEH KUMAN, OLEH KARENA ITU BIASANYA
BENTUK TUBUH BERUBAH DAN SUKAR
DIKENALI.
• DERAJAT PEMBUSUKAN DIPENGARUHI OLEH
KEADAAN LINGKUNGAN TEMPAT MAYAT
BERADA. DALAM LINGKUNGAN YANG BASAH
DAN LEMBAB, PEMBUSUKAN AKAN LEBIH
CEPAT DAN LUAS, DITEMPAT YANG PANAS
PROSES PEMBUSUKAN RELATIF AGAK
LAMBAT.
44
MATI LEMAS/ASFIKSIA

• MATI LEMAS IALAH KEMATIAN


YANG TERJADI KARENA TUBUH
KEKURANGAN ZAT ASAM DAN
KELEBIHAN ZAT ASAM ARANG.
• KEADAAN INI TIMBUL SEBAGAI
AKIBAT TERHENTINYA FUNGSI
PERNAFASAN DAN PEREDARAN
DARAH.
45
MATI LEMAS DAPAT TERJADI
KARENA
• OLEH SEBAB :
• 1. MEKANIS.
• 2. KERACUNAN.

46
MEKANIS
• A. Sumbatan saluran pernafasan.
- Pembekapan./perhatikan tanda kekerasan
- Tenggelam.
B. Penekanan pada dinding saluran nafas atas.
- Pencekikan.* tanda-tanda kekerasan*
- penjeratan
- Menggantung.
C. Penekanan pada dinding dada.
- Orang tertindih reruntuhan bangunan, tanah
longsor.
- Bayi tertindih selimut.
47
TENGGELAM

• MASUKNYA CAIRAN KE DALAM SALURAN


NAFAS.
• KEMATIAN TENGGELAM KARENA :
- KEJANGNYA OTOT-OTOT PERNAFASAN
SEHINGGA KORBAN MATI LEMAS.
- SUMBATAN NAFAS OLEH AIR YANG MASUK.
JANTUNG BERHENTI BEKERJA SECARA
MENDADAK KARENA GANGGUAN UNSUR-
UNSUR KIMIA DALAM DARAH.
KEMATIAN BIASANYA TERJADI KURANG DARI
5 MENIT.
48
ABORTUS/KEGUGURAN

• IALAH KEADAAN DIMANA TERJADI


PENG-AKHIRAN ATAU ANCAMAN PENG-
AKHIRAN KEHAMILAN SEBELUM JANIN
DAPAT HIDUP DI LUAR KANDUNGAN.
• PADA MASA SEKARANG INI DIANGGAP
JANIN BELUM DAPAT HIDUP DI LUAR
KANDUNGAN JIKA KEHAMILAN BELUM
MENCAPAI 28 MINGGU PENUH ATAU
JIKA BERAT BADAN JANIN BELUM
MENCAPAI 1000 GRAM.
49
2 MACAM ABORTUS

• 1. ABORTUS SPONTAN: TERJADI DENGAN SENDIRINYA


TANPA USAHA DARI LUAR.
• 2. ABORTUS PROVOCATUS. : TERJADI KARENA DI
USAHAKAN.
• JIKA DIUSAHAKAN DENGAN MENGGUNAKAN OBAT-
OBATAN ATAU TUJUAN PENGOBATAN DISEBUT ABORTUS
PROVOCATUS MEDICINALIS/THERAPEUTICUS.
• JIKA DIUSAHAKAN TANPA ALASAN KESEHATAN DAN
BERTENTANGAN DGN UNDANG-UNDANG DINAMAKAN
ABORTUS PROVOCATUS CRIMINALIS. KASUS SEMACAM
INI YANG AKAN DITANGANI POLISI.

50
ABORTUS PROVOCATUS
CRIMINALIS DAPAT DILAKUKAN
OLEH
• 1. DIRI SENDIRI.
• 2. PERTOLONGAN ORANG LAIN.
• 3. DIRI SENDIRI DENGAN PERTOLONGAN ORANG LAIN.
• KEMATIANNYA DAPAT DISEBABKAN:
• A. Pendarahan.
• B.Infeksi.
• C.Luka akibat peralatan yang digunakan.
• D.Emboli udara.
• E. Dosis berlebih dari pada obat-obatan pembius.
• DARI SEGI YURIDIS, TINDAKAN INI MERUPAKAN SUATU
BENTUK PEMBUNUHAN.

51
PEMBUNUHAN ANAK
• BILA DITEMUKAN MAYAT BAYI DI
SELOKAN ATAU TEMPAT
SAMPAH,KAKUS DLL. MAKA
PIKIRAN KITA MENUJU KEPADA
SUATU PEMBUNUHAN ANAK.
• PEMBUNUHAN ANAK MERUPAKAN
KEJAHATAN KHUSUS YANG DIATUR
DALAM KUHP.
52
PASAL-PASAL PEMBUNUHAN
ANAK.
• - PASAL 341 ; 342 ; 346 KUHP.
• - PADA PEMBUNUHAN ANAK HARUS ADA
3 FAKTOR YANG BERPENGARUH.:
• a. Sipelaku harus Ibu.
• b. Alasan psikologi si Ibu karena takut
ketahuan.
• c. Waktu tindakan itu dilakukan, yaitu ketika
anak lahir atau tidak berapa lama kemudian.

53
PEMERIKSAAN TERHADAP SI
IBU.
• A. APAKAH BENAR WANITA ITU TELAH
MELAHIRKAN ANAK ? DALAM HAL INI
HARUS DIPERHATIKAN BEKAS-BEKAS
TANDA KEHAMILAN.
• B. BERAPA LAMA SI IBU TELAH
MELAHIRKAN ANAK YANG
DIPERKIRAKAN DARI :
• -TINGGINYA PERANAKAN.
• - CAIRAN YANG KELUAR DARI RAHIM
• -SEBAIKNYA TANYAKAN PADA DOKTER.
54
PEMERIKSAAN TERHADAP
MAYAT BAYI.
• A. APAKAH ANAK TERLAHIR NORMAL.
• -DALAM BEBERAPA KEADAAN SEPERTI
ANENCEPHALUS/LAHIR TANPA KEPALA.
• -ATRESIA OESOPHAGEI/ SALURAN
KERONGKONGAN TIDAK TERBENTUK.
• MAKA ANAK TIDAK MUNGKIN HIDUP
LAMA DI LUAR KANDUNGAN, JADI
KEMATIAN ANAK BUKAN KARENA
DIBUNUH.TTP KARENA HAL-HAL
TERSEBUT.
55
B. APAKAH ANAK CUKUP UMUR

• -SEBAGAI BATAS WAKTU DIAMBIL


UMUR 28 MINGGU DALAM
KANDUNGAN ATAU BERAT JANIN DI
ATAS 1500 GRAM.
• - DI BAWAH DARI ITU KITA
SEBUTKAN SUATU GUGUR
KANDUNGAN BILA JANIN
TERLAHIRKAN
56
APAKAH ANAK HIDUP WAKTU
DILAHIRKAN
• - HAL INI AMAT PENTING, KARENA
BILA ANAK SUDAH MATI SAAT
DILAHIRKAN, MAKA JELAS
ANCAMAN-ANCAMAN HUKUMAN
SEPERTI DIATAS TIDAK BERLAKU.
• - JADI TIDAK ADA PEMBUNUHAN
ANAK, UNTUK ITU DIBUKTIKAN
OLEH V.ET.R. DOKTER.
57
APAKAH SEBAB KEMATIANNYA

• 1. MENUTUP HIDUNG ATAU MULUT


DENGAN TANGAN, BANTAL, KAPAS
DLL.
• 2. MENCEKIK LEHER.
• 3.MEMASUKKAN KEDALAM
KOPER.
• 4. MENENGGELAMKAN KE AIR.

58
ODONTOLOGI FORENSIK

• ODONTOLOGI FORENSIK MELIPUTI


SEMUA USAHA YANG MEMANFAATKAN
PEMERIKSAAN GIGI, KOMPONEN
MULUT DAN WAJAH UNTUK
KEPENTINGAN PERADILAN.
• TERUTAMA DALAM KEADAAN DIMANA
SARANA IDENTIFIKASI UMUM LAIN
SUDAH TIDAK MEMUNGKINKAN LAGI,
KARENA SUDAH HANGUS MISALNYA.
59
PENEMUAN
KERANGKA/TENGKORAK
• - SIFAT GIGI YG TAHAN LAMA DAPAT
MEMBERIKAN BANTUAN UNTUK KEPERLUAN
IDENTIFIKASI.
• - DENGAN MEMERIKSA KEADAAN GIGI DALAM
RONGGA MULUT KERANGKA DAPAT
DIKETAHUI :
• 1. UMUR ; KEBIASAAN; RAS; GOLONGAN
DARAH; CIRI-CIRI KHAS; PERKIRAAN RAUT
MUKA.
• PEMBANDING DENGAN DATA YANG DIMILIKI
DOKTER GIGI SI KORBAN.

60
THE AND

61

Anda mungkin juga menyukai