Anda di halaman 1dari 16

Tanaman pangan merupakan sektor penting,

karena tanaman pangan merupakan


kelompok tanaman yang menghasilkan
bahan pangan sebagai sumber energy untuk
menopang hidup manusia.

Produksi ubi kayu pada tahun2015 yaitu 1.619.495/ha

Permintaan ubi kayu dari tahun ke tahun


mengalami peningkatan, baik untuk
pemenuhan kebutuhan pangan maupun
industri.
• Ubi Kayu
Kingdom : Plantae
Divisi : Spermaophyta
Kelas : Dicotyledonae
Ordo : Malphigiales
Famili : Euphorbiaceae
Genus : Manihot
Spesies : Manihot utilissima Crantz
(Balai Pengkajian Teknologi Pertanian, 2005)
• Ubi Karet
Kingdom :Plantae
Subdivisio : Angiospermae
Kelas:Dicotyledonae
Ordo: Euphorbiales
Famili : Euphorbiaceae
Genus : Manihot
Spesies : Manihot glaziovii M.A
Botani tanaman
Ubi Kayu(Manihot utilissima Crantz)
Dan Ubi Karet (Manihot glaziovii
M.A)

akar batang daun bunga buah

iklim

Syarat
Tumbuh

tanah
Tempat dan Waktu Percobaan
Adapun percobaan ini dilakukan
pada bulan Februari 2017 sampai dengan
bulan Juni 2017 di Laboratorium Budidaya
Tanaman Pangan Program Studi
Agroekoteknologi Fakultas Pertanian
Universitas Sumatera Utara pada
ketinggian ± 32 meter dpl.
• Alat dan Bahan Percobaan
Adapun alat yang digunakan dalam
percobaan ini adalah pisau , cangkul,
timbangan, penggaris, hand sprayer, beaker
glass.
Adapun bahan yang digunakan dalam
percobaan ini adalah batang bawah ubi
kayu gajah dan batang atas ubi karet, air
kelapa, plastik bening, polibeg ukuran 5 kg,
air, top soil dan pasir, dan label.
Perlakuan :
Kelompok 1 & 4: tanpa pemberian air kelapa
Kelompok 2 & 5 : 50% air + 50% air kelapa
Kelompok 3 & 6 : 100% air kelapa
Okulasi Ubi Kayu Mukibat
Langkah-langkah dalam pelaksanaan okulasi yaitu sebagai berikut :
 Disiapkan batang bawah dan batang atas
 Dibersihkan batang bawah terlebih dahulu dengan kain sampai
bersih agar debu dan kotoran yang menempel hilang.
 Dipotong batang atas yang memiliki satu mata tunas dalam
bentuk tameng, ditempelkan batang atas pada batang bawah
yang telah dikelupas kulitnya sesuai ukuran.
 Disemprotkan air kelapa sesuai perlakuan.
 Diikat rapat-rapat dengan plastik bening yang arah lilitannya dari
bawah ke atas. Ini untuk mencegah air masuk ke dalam
sambungan yang dapat menyebabkan sambungan busuk.
 Ditanam di media yang telahdisiapkan dalam polibag ukuran 5
kg.
 Disungkup sambungan dengan pelastik transparan agar
memperkecil penguapan.
 Diamati perkembangan dari hasil penyambungan.
Penyambungan Ubi Kayu Mukibat
 Disiapkan batang bawah ubi gajah sepanjang 25 cm,
dimeter 2 cm
 Disiapkan batang atas ubi karet berdiameter batang
yang sama dan panjang 20 cm.
 Dipotong bagian ujung batang dengan kemiringan
450.
 Dilakukan pengaplikasian air kelapa sesuai perlakuan
 Diikat sambungan antara batang atas dan batang
bawah dengan menggunakan plastik agar tidak
goyah dan kuat.
 Dilakukan penanaman pada polibeg.
 Diamati persentase bertunas sambungan ubi kayu
mukibat.
1. Diketahui bahwa jumlah tinggi tunas tertinggi grafting ubi mukibat yaitu
perlakuan kontrol 11,70 sedangkan jumlah tinggi tunas terendah
terdapat pada perlakuan air kelapa 100 % yaitu 4,66.
2. Jumlah diameter tunas tertinggi grafting ubi mukibat yaitu perlakuan
kontrol 0,66 sedangkan jumlah tinggi tunas terendah terdapat pada
perlakuan air kelapa 100 % yaitu 0,46.
3. Jumlah daun tertinggi grafting ubi mukibat yaitu perlakuan kontrol 4,20
sedangkan jumlah terendah terdapat pada perlakuan air kelapa 100
% yaitu 2,56.
4. Dari data diatas dapat diketahui bahwa jumlah tunas tertinggi budding
ubi mukibat yaitu perlakuan kontrol 1,66 sedangkan jumlah terendah
terdapat pada perlakuan air kelapa 100 % yaitu 0,87.
5. Jumlah diameter tunas tertinggi budding ubi mukibat yaitu perlakuan
air kelapa 100% yaitu 0, 111 sedangkan jumlah terendah terdapat
pada perlakuan air kelapa 50% yaitu 0,08.
6. Jumlah daun tertinggi budding ubi mukibat yaitu perlakuan air kelapa
100% dan perlakuan kontrol yaitu 3,42 sedangkan jumlah terendah
terdapat pada perlakuan air kelapa 50% yaitu 0,45.

Anda mungkin juga menyukai