Anda di halaman 1dari 7

PROSES DAN MODEL KOMUNIKASI

(KOMUNIKASI KESEHATAN)
KELOMPOK 2 :
1. Nurwahida (J1A118002)
2. Erfin sekarwati (J1A118010
3. Elfiana (J1A118017)
4. Zulianti (J1A118020)
5. Nuzul wijaya (J1A118024)
6. Ayu oktavia (J1A118031)
7. Annisa Mi’rajul Mustafa (J1A118045)
8. Nidya pratiwi (J1A118073)
9. Wa ode wafiq aziza wuna (J1A118077)
2

Apa itu model komunikasi ?

Model Komunikasi adalah gambaran yang sederhana dari


proses komunikasi yang memperlihatkan kaitan antara satu
komponen komunikasi dengan komponen lainnya.
3

Apa fungsi dari model


komunikasi ?
,
membantu
Untuk dalam
Untuk
melukiskan menemukan
menunjukan
proses dan
hubungan
komunikasi memperbaiki
visual
kemacetan
komunkasi.
• ka 4

,
Bagaimana model-model
komunikasi ?
• Model S-R
Model Stimulus respons (S - R) adalah model komunikasi paling dasar. Model
ini dipengaruhi oleh disiplin psikologi, khususnya yang beraliran behavioristic. Model tersebut
menggambarkan hubungan stimulus respon

• Model aristoteles
Model Aristoteles adalah model komunikasi paling klasik, . Komunikasi terjadi ketika
seorang pembicara menyampaikan pembicaraannya kepada khalayak dalam upaya mengubah
sikap mereka.

• Model Lasswell
Model ini menggambarkan proses komunikasi dan fungsi-fungsi yang diembannya
dalam masyarakat.
5

• Model Shannon dan Weaver


Model ini menjelaskan bahwa komunikasi merupakan informasi sebagai
pesan ditransmisikan dalam bentuk pesan kepada penerima (reciever) untuk mencapai
tujuan komunikasi tertentu.

• Model Gerbner
model ini menghubungkan pesan dengan realitas dan konteks (about)
sehingga membuat kita bisa mendekati pertanyaan mengenai persepsi dan makna.

• Model Newcomb
Dalam model Newcomb, komunikasi adalah cara lazaim dan aktif yang
memungkinkan orang-orang mengorientasikan diri terhadap lingkungan mereka.

• Model Berlo
model ini tidak terbatas pada komunikasi public atau komunikasi massa
namun juga komunikasi antar pribadi dan berbagai bentuk komunikasi tertulis.
6

Proses komunikasi
2. Proses Komunikasi
Secara Sekunder
1. Proses Komunikasi Proses komunikasi ini
Secara Primer adalah lanjutan dari
Adalah proses proses komunikasi primer
penyampaian pikiran dimana terdapat alat atau
dan atau perasaan sarana sebagai media
seseorang kepada orang kedua setelah memakai
lain dengan lambang sebagai media
menggunakan lambang pertama dalam
sebagai media. penyampaian pesan oleh
sesorang kepada orang
lainnya.
7

Thank you !

Anda mungkin juga menyukai