Anda di halaman 1dari 12

LogoType

KESEHATAN, KESELAMATAN
KERJA RUMAH SAKIT
KELOMPOK 2
YOHANA TRISNA SARI
FASLUN A SALAM
LUWIS YOELTA
ALWI SIHAB
M.FURQON
MUH.IKRAM
ROMY RONALD HAMID
VALDAN MUSLIM
ALMAIDA
PENGERTIAN K3RS

K3 Rumah Sakit adalah upaya pengendalian berbagai

faktor lingkungan fisik, kimia, biologi di RS yang mungkin

dapat menimbulkan dampak atau gangguan kesehatan

terhadap petugas, pasien, pengunjung masuk sekitar

Rumah Sakit.
BAHAYA YANG DI DAPAT DI RUMAH SAKIT

• Bahaya kebakaran dan ledakan dari zat/bahan yang mudah terbakar


atau meledak (obat– obatan).

• Bahan beracun, korosif dan kaustik .

• Bahaya radiasi .

• Luka bakar .

• Syok akibat aliran listrik .

• Luka sayat akibat alat gelas yang pecah dan benda tajam .

• Bahaya infeksi dari kuman, virus atau parasit.


Dasar Hukum dan Pedoman K3RS

•UU No.1 /1970 tentang keselamatan kerja


•UU No.23 /1992 tentang kesehatan
•Permenkes RI No. 986/92 tentang kesehatan lingkungan RS
•Permenkes RI No. 472 tahun 1996 tentang pengamanan bahan
berbahaya bagi kesehatan
•SK Menkes No.351 tahun 2003 tentang Komite K3 sektor Kesehatan
•Permenaker no.05/Men/1996 tentang Sistem Manajemen Keselamatan
dan Kesehatan Kerja
•Keputusan Dir.Jen. P2PLP nomor 1204 tahun 2004 tentang persyaratan
kesehatan lingkungan rumah sakit
•Pedoman K3 di rumah sakit th 2006 ( BinKesja DepKes )
•Pedoman teknis pengelolaan limbah klinis dan desinfeksi dan sterilisasi
di rumah sakit tahun 2002.
Tujuan K3RS adalah agar tercapai su
atu kondisi kerja dan lingkungan kerja
Rumah Sakit yang memenuhi

TUJUAN persyaratan K3, dengan harapan ada

ADANYA
nya peningkatan, efisiensi kerja serta
peningkatan produktifitas kerja yang

K3RS
ditandai dengan adanya peningkatan
mutu pelayanan Rumah Sakit.
Adapun tujuan keselamatan kerja menurut
Suma’mur (1987) adalah melindungi tenaga kerja
atas hak keselamatannya dalam melakukan
pekerjaan untuk kesejahteraan hidup dan untuk TUJUAN
meningkatkan produksi serta produktivitas
nasional, menjamin setiap keselamatan setiap
ADANYA
orang lain yang berada di tempat kerja, sumber
produksi dipelihara dan dipergunakan secara
K3RS
aman dan efisien. Keselamatan kerja merupakan
sarana utama untuk pencegahan kecelakaan,
cacat dan kematian sebagai akibat kecelakaan
kerja.
Ruang Lingkup K3 di Rumah Sakit

Sarana higene yang memantau pengaruh l Sarana Kesehatan Kerja yang meliputi pe
01 ingkungan kerja terhadap tenaga kerja
02 meriksaan awal, berkala dan khusus, gizi
antara lain pencahayaan, bising, suhu / iklim kerja, kebersihan diri dan lingkungan
kerja.

Sarana Keselamatan kerja yang meliputi Ergonomi yaitu kesehatan antara alat
03 pengamanan pada peralatan kerja,
04 kerja dengan tenaga kerja
pemakaian alat pelindung diri dan
tanda/rambu-rambu peringatan dan alat
pemadam kebakaran.
Penerapan - Penerapan K3RS
Penerapan K3 RS sudah merupakan keharusan dilaksanakan oleh manajemen rumah sakit, selain
merupakan persyaratan akreditasi suatu rumah sakit, juga penting
untuk meningkatkan mutu pelayanan / quality assurance rumah sakit. Upaya
penerapan K3RS akan mencapai keberhasilan yang baik bila didiukung oleh seluruh
komponen kerja di lingkungan kerja rumah sakit. Tahapan-tahapan didalam
penerapan K3RS di mulai dengan mengupayakan adanya :
a. Kebijakan Manajemen Rumah Sakit
b. Pengorganisasian K3 Rumah Sakit
c. Perencanaan dan Penerapan K3RS
Program kerja 1. Pelaksanaan kesehatan kerja bagi karyawan ( prakerja, berkala,

K3RS 1.
khusus )

Upaya pengamanan pasien, pengunjung dan petugas

2. Peningkatan kesehatan lingkungan

3. Sanitasi lingkungan RS

4. Pengelolaan dan pengolahan limbah padat, cair, gas

5. Pencegahan dan penanggulangan bencana (Disaster program)

6. Pengelolaan jasa, bahan dan barang berbahaya

7. Pendidikan dan pelatihan K3

8. Sertifikasi dan kalibrasi sarana, prasarana, dan peralatan RS

9. Pengumpulan, pengolahan dan pelaporan K3


Tugas Unit Organisasi K3RS

Memberi rekomendasi dan pertimb Melaksanakan program K3RS


anagan kepada Direktur RS tentan
g masalah-masalah yang berkaitan
dengan K3RS

Melakukan evaluasi program K3RS


Membuat program K3RS
Thank you

Anda mungkin juga menyukai