Anda di halaman 1dari 10

Akuntansi Investasi

Saham

Nurma Gupita Dewi, SE., M.Ak


Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YPPI Rembang
Perbedaan Saham Biasa dan Saham Preferen

D
D D
D
D
Investasi Instrumen Ekuitas
0% 20% 50% 100%
Persentase
kepemilikan

Tingkat Tidak ada / Signifikan Kendali


Pengaruh tidak (investasi di
signifikan entitas asosiasi)

Metode Nilai Wajar* Ekuitas Biaya (cost) Konso


(PSAK 50, 55, 60) (PSAK 15) atau Ekuitas
Pencatatan lidasi
(PSAK 4, 15 & 22)

*Jika nilai wajar instrumen ekuitas tidak dapat diukur dengan andal, ma ka
digunakan metode biaya (cost)
Pengaruh Signifikan
(PSAK 15)
Kekuasaan untuk ikut berpartisipasi dalam kebijakan
keuangan dan operasional investee, tetapi tidak
mengendalikan atas kebijakan tersebut.

Keterwakilan dalam dewan direksi dan


dewan komisaris atau organ setara di
investee.

Partisipasi dalam proses pembuatan


kebijakan termasuk partisipasi dalam
pengambilan keputusan tentang deviden dan
lainnya.
Pengendalian
(PSAK 5)

Kekuasaan untuk
mengatur kebijakan
keuangan dan
operasional suatu entitas
untuk memperoleh
manfaat dari aktivitas
tersebut

Power
Presentation
Investasi Instrumen Ekuitas
Metode Ekuitas

Kehilangan pengaruh signifikan di entitas asosiasi

Tidak memiliki pengaruh atau pengaruh Memperoleh pengendalian Memperoleh


tidak signifikan bersama kendali
(PSAK 55) (PSAK 12) (PSAK 4 & 22)

Ketika kehilangan pengaruh signifikan, investor mengakui investasi yang tersisa di entitas asosiasi pada nilai wajar.
Investor mengakui dalam laporan keuangan laba rugi setiap selisih antara:
a. Nilai wajar investasi yang tersisa dan hasil pelepasan sebagian kepemilikan pada entitas asosiasi, dengan
b. Jumlah tercatat investasi dalam tanggal ketika hilangnya pengaruh signifikan
Investasi Instrumen Ekuitas
Metode Klasifikasi Pengakuan atas Pengakuan atas Keuntungan/ Penyajian di
Pencatatan Dividen Tunai Laba atau Rugi kerugian Laporan Keuangan
yang Diperoleh Bersih Investee penyesuaian nilai
wajar
Nilai Wajar Diukur pada Diakui sebagai Tidak ada Diakui dalam laba Pada nilai wajar
nilai wajar pendapatan rugi tahun berjalan
melalui laba dividen
rugi
*Tersedia Diakui sebagai Tidak ada Diakui dalam Pada nilai wajar
untuk dijual pendapatan pendapatan
dividen komprehensif
lainnya

*Jika nilai wajar instrumen investasi ekuitas tidak dapat ditentukan nilainya dengan andal, maka menggunakan metode biaya
(cost)

9
Akuntansi Keuangan 2
Investasi Instrumen Ekuitas
Metode Klasifikasi Pengakuan atas Pengakuan atas Keuntungan/ Penyajian di
Pencatatan Dividen Tunai Laba atau Rugi kerugian Laporan Keuangan
yang Diperoleh Bersih Investee penyesuaian nilai
wajar
Biaya (cost) - Diakui sebagai Tidak ada Tidak ada Sebesar nilai
pendapatan pengakuan awal
dividen
Ekuitas - Diakui sebagai Diakui sebagai Tidak ada Sebesar nilai
pengurang pendapatan di laba pengakuan awal
investasi rugi tahun berjalan ditambah pengakuan
dan penambah laba atau rugi
investasi investee dikurangi
perolehan dividen

10
Akuntansi Keuangan 2

Anda mungkin juga menyukai