Anda di halaman 1dari 12

Statistika adalah suatu ilmu yang mempelajari cara

pengumpulan, pengolahan, penyajian dan analisis data serta


cara pengambilan kesimpulan secara umum berdasarkan hasil
penelitian yang tidak menyeluruh.
Dalam arti sempit statistic adalah data ringkasan berbentu
kangka (kuantitatif).
Sebagai suatu bidang studi, statistic memiliki dua bagian utama,yaitu:
1.Statistika Deskriptif adalah ilmu statistika yang mempelajari tentang
pengumpulan, pengolahan, dan penyajian data.
2.Statistika Inferensi (Statistika Induktif) adalah ilmu statistika yang
mempelajari tentang cara pengambilan kesimpulan secara menyeluruh
(populasi) berdasarkan data sebagian (sampel) dari populasi tersebut.

Kegunaan Statistika dalam bidang ekonomi yaitu


•Bidang produksi
•Bidang akuntansi
•Bidang pemasaran
Regresi adalah salah satu metode analisis statistic yang
digunakan untuk melihat pengaruh antara dua atau lebih
variabel. Hubungan variabel tersebut bersifat fungsional
yang di wujudkan dalam suatu model matematis.
Analisis regresi adalah jenis uji statistika yang dipakai untuk melihat daya prediksi
variabel independen (prediktor) terhadap variabel dependen (kriterium).
Regresi merupakan alat ukur yg digunakan untuk mengetahui ada tidaknya korelasi
antar variabel.
Analisis regresi lebih akurat dalam analisis korelasi karena tingkat perubahan suatu
variabel terhadap variabel lainnya dapat ditentukan. Jadi pada regresi, peramalan
atau perkiraan nilai variabel terikat pada nilai variabel bebas lebih akurat pula.
Korelasi merupakan teknik analisis yang termasuk dalam salah satu teknik
pengukuran asosiasi / hubungan (measures of association). Pengukuran
asosiasi merupakan istilah umum yang mengacu pada sekelompok teknik
dalam statistik bivariat yang digunakan untuk mengukur kekuatan hubungan
antara dua variabel.
Analisa korelasi digunakan untuk mengukur kekuatan keeratan hubungan antara dua
variabel melalui sebuah bilangan yang disebut koefisien korelasi. Dalam analisis
korelasi, kita menghitung derajat asosiasi antara satu peubah peubah lain (misalnya
antara berat badan dan tinggi badan, antara berat dengan kolesterol, antara nilai
iq dengan perolehan nilai ujian mata matematika dan sebagainya). Ada dua jenis
ukuran korelasi yang banyak yaitu:
Korelasi produk momen pearson untuk mengukur derajat asosiasi beberapa peubah
dengan skala interval atau rasio.
Korelasi spearman untuk mengukur derajat asosiasi antara beberapa dengan skala
ordinal (rank).
X Y
39 35
40 39
57 38 a. Tentukan nilai a dan b !
49 41 b. Buatkan persamaan regresinya
44 40
48
dan tentukan nilai koefisian korelasi
35
45 30
serta determinasinya !
55 32 c. Berapakah nilai prestasi kerja
47 39 jika nilai kedisiplinan 90 !
41 40
39 43
44 37
37 43
41 41
39 43
44 37
39 42
40 38
43 44
37 43
X Y X2 Y2 XY
39 35 1521 1225 1365
40 39 1600 1521 1560
57 38
868 780
3249 1444 2166 X= =43,4 Y= 7=39
49 41 2401 1681 2009 20 20
44 40 1936 1600 1760
48 35 2304 1225 1680
Cara :a.tentukan nilai a dan b:
780 38254 −(868)(33646)
45 30 2025 900 1350 a=
20 38254 −(868)
55 32 3025 1024 1760
47 39 2209 1521 1833 29.838.120−29.204.728
41 40 1681 1600 1640
a=
765.080−753.424
39 43 1521 1849 1677
633.392
44 37 1936 1369 1628 a= =54,34
11.656
37 43 1369 1849 1591
41 41 1681 1681 1681 20 33646 −(868)(780)
39 43 1521 1849 1677
b=
20 38254 −(868)
44 37 1936 1369 1628
39 42 1521 1764 1638 672.920−677.040
b=
40 38 765.080−753.242
1600 1444 1520
43 44 1849 1936 1892 −4.120
37 43 1369 1849 1591 b= =-0,35
11.656
868 780 38254 30700 33646
Persamaan regresi:Y’=a+bX
Y’=54,34+0.35X
Persamaan regresi
Y’=a+bX
Y’=54,34+0.35X
Y’=54,34+0.35(90)
Y’=54,34+31,5
=85,84

Anda mungkin juga menyukai