Anda di halaman 1dari 32

L/O/G/O

Sosialisasi
Uji Kompetensi Jabatan Fungsional
Kesehatan
DASAR UJI KOMPETENSI
Permenkes Nomor 18 Tahun 2017 Tentang
“Penyelenggaraan Uji Kompetensi Jabatan
Fungsional Kesehatan”
UJI KOMPETENSI JABFUNG
KESEHATAN

Adalah suatu proses untuk mengukur


pengetahuan, keterampilan dan sikap kerja
pejabat fungsional kesehatan yg dilakukan
oleh tim penguji dlm rangka memenuhi syarat
kenaikan jenjang jabatan setingkat lebih tinggi.
Peserta Uji Kompetensi

1. Pejabat fungsional Perawat (Permenpan 25 th 2014


2. Pejabat fungsional Gigi (Permenpan 23 th 2014)
3 Pejabat fungsional Radiografer (Permenpan 29 th
2013)
4. Pejabat fungsional Perekam Medis (Permenpan 30 th
2013)
5. Pejabat fungsional Teknisi Elektromedis (Permenpan
28 th 2013)
6. Pejabat fungsional Pembimbing Kesehatan Kerja
(K3)
7. Pejabat fungsional kesehatan lainnya sesuai dgn
peraturan perundang-undangan.
COMPANY LOGO
SIAPA YANG DI UJI KOMPETENSI ?
Materi dan Metode Uji Kompetensi
 Materi uji kompetensi mengacu pada butir butir
kegiatan jabatan fungsional kesehatan

 Metode uji, dapat berupa :


a. Portofolio (wajib)
Bukti kinerja sesuai kompetensi yg telah ditentukan
b. Uji Tulis
c. Uji Lisan
d. Uji Praktik

COMPANY LOGO
Waktu dan Tempat Uji Kompetensi
 Pelaksanaan Uji dilakukan secara periodik (memperhatikan
periode kenaikan pangkat). FUNSIONAL YG AKAN NAIK
PANGKAT PERIODE 2020 UJIKOMNYA DI BULAN
NOVEMBER 2019.

 Tempat Uji dapat disesuaikan dengan instansi tempat pejabat


fungsional bekerja atau instansi pembinanya yaitu Dinkes
Kab. Melawi.

COMPANY LOGO
Sertifikat Uji Kompetensi

Bukti pengakuan tertulis atas penguasaan


kompetensi kerja.
Dapat dicetak di instansi penyelenggara uji setelah
mendapat nomor sertifikat dari Puskatmutu
Ditanda tangani oleh pimpinan instansi
penyelenggara uji dan ketua tim penguji.
Salah satu syarat pengurusan kenaikan
pangkat ke bkpsdmmelawi.

COMPANY LOGO
www.themegallery.com

TIM PENGUJI KOMPETENSI

COMPANY LOGO
Tim penguji

 tim penguji pusat;


 tim penguji instansi
Kementerian/Lembaga selain Kemenkes;
 tim penguji provinsi;
 tim penguji kabupaten/kota; dan
 tim penguji unit pelaksana teknis
Kementerian Kesehatan.

COMPANY LOGO
Syarat Penguji
1 mempunyai jenis jabatan fungsional
yang sama dengan peserta uji

mempunyai jabatan paling rendah setingkat


2 lebih tinggi dari jabatan fungsional yang di
uji dengan kategori yang sama

3 memiliki surat keputusan sebagai tim


penguji
Apabila Tidak ada penguji
yang memiliki sertifikat maka
4 memiliki sertifikat sebagai tim penguji
pimpinan instansi dapat
menunjuk penguji yang
memiliki keahlian serta mampu
5 tidak sedang menjalani hukuman disiplin untuk menjadi penguji dengan
indikator memiliki kemampuan
teknis kompetensi, keprofesian
dan pemahaman tentang
tidak sebagai peserta uji.
6 jabatan fungsional.
.
www.themegallery.com
Tugas Tim Penguji
Melakukan pencatatan
dan melaporkan Menetapkan Metode uji

Melakukan monitoring
Membuat rencana penilaian
dan evaluasi

Melakukan Pemutahiran
Rekutmen Tugas Tim Menetapkan
Penguji metode penilaian

Memberikan feedback
hasil penilaian
Menyiapkan
perangkat penilaian
Melakukan penilaian

Memeriksa dan memvalidasi Berkoordinasi dengan


data dokumen instansi penyelenggara

www.themegallery.com
Pencatatan dan Pelaporan Tim Penguji

• Melakukan pencatatan dan melaporkan penyelenggaraan


uji kompetensi jabatan fungsional kesehatan kepada
pimpinan penyelenggara uji

• Meliputi jumlah peserta uji dan yang lulus uji kompetensi,


jenis jabatan fungsional, kategori dan jenjang jabatan
fungsional, rekapitulasi kelulusan, metode uji kompetensi,
tim penguji kompetensi, waktu dan tempat ujikompetensi.

www.themegallery.com
L/O/G/O

Metode Uji
Portofolio

Pusat Peningkatan Mutu SDMK


Ketentuan
Batas kelulusan minimal 70% dari nilai total
keseluruhan dengan komposisi 80% dari
komponen utama dan 20% dari komponen
tambahan

komponen utama wajib dilakukan dan komponen


tambahan dapat memilih diantara 3 pilihan (a
dan/atau, b dan/atau c)

www.themegallery.com
[Image Info] www.wizdata.co.kr - Note to customers : This image has been licensed to be used within this PowerPoint template only. You may not extract the image for any other use.
Komponen Tambahan

www.themegallery.com
Komponen Tambahan

1.Pelatihan
2.Karya Pengembangan Profesi
3.Penghargaan yang relevan
dibidang kesehatan

www.themegallery.com
Kriteria Penilaian Dokumen Portofolio
Ketentuan

Memadai kesesuaian anatara jumlah dokumen yang dipersyaratkan


dengan ketersediaan dokumen portofolio yangada

Valid dokumen yang dinilai telah diverifikasi oleh atasan langsung,


ditandai dengan tanda tangan atasan langsung dan cap
basah instansi/unit kerja

Asli dokumen yang dinilai merupakan bukti asli dari laporan


portofolio yang diserahkan ke penguji, apabila dalambentuk
sertifikat maka dapat menunjukan sertifikat asli

Terkini laporan pekerjaan dalam kurun waktu paling lama 3tahun


sejak ditetapkan dalam SKjenjang Jabfungterakhir
Contoh JF Perawat Terampil
LanjutanContoh JF Perawat Terampil
Contoh JF Perawat Mahir
Lanjutan Contoh JF Perawat Mahir
Contoh JF Perawat Ahli Pertama
Lanjutan Contoh JF Perawat Ahli Pertama
Dukungan Kepada Peserta Uji
L/O/G/O
Sebelum Penilaian

Pastikan Peserta Uji Mengucapkan salam, Berikan pandangam


dalam kondisi relax jabat tangan kepada singkat yang mudah
Peserta Uji, ingat dimengerti tentang
lakukan kontak mata proses penilaian

Bercakap-cakap Ciptakan kondisi


sebentar satu atau dua lingkungan sekitarnya
menit secara baik
Beritahu waktu yang
digunakan untuk
penilaian
Sikap Penguji Pada Saat
L/O/G/O
Melaksanakan Penilaian

Memastikan Peserta uji dalam Menunjukkan sikap


kondisi baik untuk diobservasi empati

Tidak mengintimidasi /
menakut-nakuti

Merespon jawaban secara


positif

Aktif mendengarkan apa


yang dikatakan Peserta Uji
L/O/G/O

Peran Peserta dan Penguji


dalam Penilaian
Peran Peserta dan Penguji

Peran Peserta
• Mengumpulkan bukti
• Meminta untuk di uji, apabila mereka yakin bahwa
mereka sudah memenuhi persyaratan

Peran Penguji
• Bekerjasama dengan peserta uji
• Me review bukti portofolio yang dikumpulkan peserta
• Mempertimbangkan seluruh bukti yang dikumpulkan
• Memutuskan kelulusan peserta uji
www.themegallery.com
MENGHADAPI PESERTA YANG
BELUM LULUS UJI SERTA KONFLIK

• Menjelaskan bukti-bukti yang belum terpenuhi


• Mendorong peserta melengkapi bukti-bukti yang
dibutuhkan

• Menghadapi konflik dengan tenang, tetap pada fakta

• Menghindari argumen dan isu yang tidak relevan

• Selalu mengikuti prosedur

• Mencoba memahami kondisi peserta

www.themegallery.com
www.themegallery.com
L/O/G/O

Thank You

Anda mungkin juga menyukai