Anda di halaman 1dari 62

SISTEM SKLETAL

Dr. LITA FERIYAWATI, M.Kes, Sp.PA


Tulang
• Merupakan struktur yang paling keras pada
tubuh mamalia.
• Memiliki derajat kekuatan dan elastisitas
tertentu.
• Dalam keadaan segar, bagian luar berwarna
merah jambu keputihan, dan bagian dalam
warna merah gelap.
• Dibentuk oleh dua jenis jaringan : stratum
kompakta (compact tissue) dan stratum
spongiosa (cancellous tissue).
• Tulang ditembus oleh
pembuluh darah dan
dilapisi bagian luar oleh
selaput fibrosa :
periosteum (kecuali pada
daerah yang ditutupi oleh
kartilago sendi).
• Bagian interior tulang
panjang terdapat rongga
silindris berisi sumsum
tulang dan dilapisi oleh
struktur areolar yang
kaya pembuluh darah
disebut membran
medullari.
Klasifikasi Tulang
• Berdasarkan
bentuknya,
tulang terbagi
atas :
– Tulang panjang
– Tulang pendek
– Tulang pipih (ada
yang berongga
dan tidak)
– Tulang irreguler
Tulang panjang
 Tulang panjang terdiri dari
corpus dan dua buah extremitas.
 Corpus (diaphysis) berbentuk
silindris, dengan rongga di tengah
berisi sumsum tulang disebut
canalis medullaris.
 Extremitas (epiphyses)merupakan
bagian ujung, tempat persendian,
memiliki permukaan yang luas
untuk perlekatan otot
• Tulang panjang tidaklah lurus,
agak melengkung.
• Tulang panjang dijumpai pada :
clavicula, humerus, radius, ulna,
femur, tibia, fibula, metacarpal,
metatarsal, dan phalanges.
Tulang pendek
Keadaan dimana
dibutuhkan kekuatan
dan kemantapan
skeleton
dikombinasikan
dengan gerakan yang
tertentu sebenarnya
dibangun atas
sejumlah tulang-
tulang pendek seperti
carpus dan tarsus.
Tulang pipih
• Keadaan dimana diperlukan suatu permukaan
yang luas untuk proteksi dan provisi untuk
perlekatan otot, tulang akan terbentuk menjadi
lebar, pipih, seperti pada tengkorak dan
scapula.
• Tulang-tulang ini dibentuk atas dua lapisan tipis
stratum compacta yang diantarai dengan
stratum spongiosum.
• Contoh tulang pipih : occipital, parietal, frontal,
nasal, lacrimal, vomer, scapula, os coxæ (hip
bone), sternum, rib, dan patella.
Tulang pipih
Tulang Scapula Tulang Frontal
Tulang Irregular
• Tulang-tulang irreguler, berdasarkan bentuk
khasnya tidak dapat dikelompokkan kepada
tulang panjang, pendek maupun pipih.
• Tulang ini terdiri dari jaringan spongiosa yang
ditutupi oleh lapisan tipis jaringan kompakta.
• Tulang irregular tersebut: vertebræ, sacrum,
coccyx, temporal, sphenoid, ethmoid, zygomatic,
maxilla, mandibula, palatina, concha nasi
inferior, dan hyoid.
Tulang Irregular
Tulang Vertebral Tulang Maxilla
OSTEOLOGI
EXTREMITAS INFERIOR
OSTEOLOGI
EXTREMITAS INFERIOR
• Os Coxae
• Os Femur
• Os Patella
• Os Tibia
• Os Fibula
• Os Tarsal
• Os Metatarsal
• Os Phalanges pedis
OS COXAE
• Terdiri dari 3 buah
tulang :
OS ILIUM
OS ISCHIUM
OS PUBIS
• Ke-3 nya berhubungan
secara sinostosis pada
FOSSA ACETABULI,
dg penyatuan
berbentuk “Y”
OS FEMUR
• Tulang panjang silindris terbesar, tdd Corpus,
Collum & 2 ujung Proximal dan Distal (Caput &
Condylus)
• Corpus : memp 3 permukaan, anterior, lateralis &
media. Linea Aspera memisahkan Facies lateralis &
medial
• Caput Femoris mempunyai lekukan di tengah disbt
Fovea Capitis, tempat melekat Lig Capitis Femoris
• Distal : Condylus Lateralis & Medialis bergabung ke
anterior menjadi Facies Patellaris
OS PATELLA
• Merup os sesamoidea yang
paling besar
• Bersendi dengan Femur
tetapi tidak dengan Tibia
• Melekat pd Tuberositas
Tibiae melalui kelanjutan
tendon m. Quadriceps
Femoris yang disebut
Legamentum Patellae
• Berfungsi untuk menambah
sudut tarikan m. Quadriceps
Femoris, shg memperbesar
kekuatannya
OS TIBIA
• Tulang penahan berat pada bagian medial
tungkai bawah
• Kedua Condylus di proximal bersendi dengan
Condylus dari Femur
• Ujung distal terdapat Malleolaris Medialis
yang merupakan mata kaki bagian dalam,
terdapat sulcus utk tendo m Tibialis posterior
& Flexor Digitorum Longus
• Tuberositas Tibiae di proximal sebelah
anterior, tempat insersi Ligamentum Patellae
OS FIBULA
• Lebih kecil dari Tibia, kurang berfungsi sbg
penahan berat tubuh, tetapi banyak untuk
perlekatan otot-otot
• Ujung distal terdapat Malleolaris Lateralis,
merup mata kaki bagian luar, terdpt sulcus
tempat lewatnya m. Peroneus Longus &
Brevis
OS TARSALIA

• Os Talus
• Os Calcaneus
• Os Naviculare Pedis
• Os Cuboideum
• Ossis Cuneiforme
OS TARSALIA
OS TALUS
• Tdd Caput, Collum
dan Corpus
• Menyalurkan berat
badan dari Tibia ke
tulang lain pada kaki
• Mempunyai sulcus
dalam (Sulcus Tali)_
untuk Ligamentum
Interossei antar Talus
& Calcaneus
OS TARSALIA

OS CALCANEUS

• Merup tulang yang paling besar & kuat


pada kaki, terletak di bawah Talus
• Membentuk tumit & bersendi dy Talus di
superior & Cuboid ke arah anterior
• Sustentaculum tali merup penonjolan untuk
menehan Talus & mempunyai sulcus di
bawahnya untuk m. Flexor Hallucis Longus
LATERAL
MEDIAL

POSTERIOR
SUPERIOR
OS TARSALIA

OS NAVICULARE PEDIS

Tulang berbentuk
perahu terletak antar
Caput Tali & 3 tulang
Cuneiforme
OS TARSALIA

OS CUBOIDEUM

• Tulang tarsal yang terletak paling lateral


• Mempunyai incissura untuk tendo m.
Peroneus Longus
OS TARSALIA
OS CUNEIFORME

• Merupakan tulang-
tulang berbentuk baji,
berjumlah 3 buah
• Bersendi dengan os
Naviculare ke arah
posterior & dg 3 ossa
Metatarsalia ke arah
anterior
OS TARSALIA

OS METATARSAL

• Tdd 5 buah tulang


• Mempunyai tulang
sesamoidea medialis
& lateralis yang
penting bagi
metatarsal pertama
OS TARSALIA

OS PHALANGES

• Berjumlah 14 buah.
Tiap jari mempunyai 3
ruas kecuali jari
pertama hanya 2 ruas
OSTEOLOGI
EXTREMITAS SUPERIOR
TULANG-TULANG PEMBENTUK EKSTREMITAS
SUPERIOR

• GELANG BAHU (CINGULO):


OS SCAPULA
OS CLAVICULA
• BAGIAN YANG BEBAS (EKSTREMITAS)
OS HUMERUS
OS RADIUS
OS ULNA
OS CARPALIA
OS METACARPALIA
OS PHALANGES MANUS
SCAPULA
• ACROMION:TONJOLAN YG
BERSENDI DG CLAVICULA

• PROCESSUS
CORACOIDEUS:TONJOLAN SPT
PARUH BURUNG GAGAK

• CAVITAS
GLENOIDALIS:BERSENDI DG
CAPUT HUMERUS MEMBTK
SENDI BAHU (ARTICULATIO
HUMERI)
CLAVICULA
• BENTUK PIPIH,
MELENGKUNG SPT
HURUF S YG
MEMANJANG
• BAGIAN ATAS
HANYA DILAPISI
OLEH KULIT &
LEMAK
HUMERUS
• TULANG PIPA
• CAPUT FEMORIS
BERSENDI DG
SCAPULA MEMBENTUK
ARTICULATIO HUMERI
• FOSSA
OLECRANON:BERSEND
I DENGAN ULNA
MEMBTK ARTICULATIO
CUBITI (SENDI SIKU)
ULNA
• OLECRANON:BERSENDI
DG HUMERUS
MEMBENTUK
ARTICULATIO CUBITI
(SENDI SIKU)
• BERSENDI DG RADIUS
MEMBENTUK
ARTICULATIO
RADIOULNARE
RADIUS
• CAPUT RADII
BERBENTUK BULAT
MELINGKAR,
BERSENDI DG ULNA
MEMBENTUK
ARTICULATIO
RADIOULNARE,
BERPERAN DALAM
GERAKAN
PRONATIO &
SUPINATIO
OS CARPALIA
(TULANG PERGELANGAN TANGAN)
• OS NAVICULARE MANUS
(SCAPHOIDEUM)
• OS LUNATUM ATAS
• OS TRIQUETRUM
• OS PHISIFORMIS

• OS MULTANGULUM MAYUS
• OS MULTANGULUM MINUS
• OS CAPITATUM BAWAH

• OS HAMATUM
OS METACARPAL
(TULANG TELAPAK TANGAN)
AXIALE DORSAL (TRUNCUS)
SUSUNAN TUBUH DORSAL LEHER ( KUDUK ),
PUNGGUNG, PINGGANG DAN TUNGGING
OSTEOLOGI
Columna Vertebralis tdd 32 – 34 tlg Vertebralis
 V. CERVICALIS : 7 buah
 V. THORACALIS : 12 buah
 V. LUMBALIS : 5 buah
 V. SACRALIS : 5 buah,bersatu mbtk
OS SACRUM
 V. COCCYGEUS : 3 – 5 buah,bersatu
mbtk OS COCCYGEUS
ANTERIOR POSTERIOR LATERAL
CIRI KHAS VERTEBRA :
Tdd 1 Corpus & 1 Arcus Vertebra
dg bbrp Processus u/ perlekatan
sendi.
1. CORPUS
 St tabung pendek
 Berf/ u/ mendukung berat
 Dipisahkan & dilekatkan msg2 o/
DISCUS INTERVERTEBRALIS
2. ARCUS VERTEBRA
 Tdd sepsg PEDIKULUS ke arah lat & sepsg
LAMINA LAMINA ke arah post.
 Mempercab 7 buah processus :
• 1 Spinosus
• 2 Transversus
• 4 Articularis
 Gagal bersatu menyebabkan SPINA BIFIDA
- OCCULTA : hy cacat tulang
- MENINGOKEL: meningen menonjol
- MENINGOMIELOKEL : medulla spinalis &
PEDIKULUS meningen menonjol
3. Foramen
a. FORAMEN VERTEBRALIS
Menyalurkan medulla spinalis
dg pembungkus meningealnya
serta pembuluh darah
b. FORAMEN TRANSVERSALIS
• Pd tiap Proc Transversus
Verteb. Cervicalis
• Menyalurkan A.VERTEBRALIS (kec.
Verteb.Cerv.VII), V.VERTEBRALIS
& Saraf Otonom
c. FORAMEN INTERVERTEBRALIS
 Tletak ant/ permukaan inf & sup dr
Pedikulus verteb yag berdekatan
 Menyalurkan Nervus Spinalis &
pembuluh-pembuluh
4.Processus
a.PROCESSUS SPINOSUS
b.PROCESSUS TRANSVERSUS
c.PROCESSUS ARTICULARIS
DISCUS INTERVERTEBRALIS
Tletak antara 2
korpus Vertebra
 Bperan ptg u/
gerakan anterior
verteb & sbg peredam ANNULUS FIBROSUS

goncangan ( shock
absorben) NUCLEUS PULPOSUS

Tdd :
NUCLEUS PULPOSUS
ANNULUS FIBROSUS
VERTEBRA CERVICALIS
VERTEBRA LUMBALIS
VERTEBRA THORACALIS
OS SACRUM 6
1
2

1. BASIS
2. FACIES PELVINA
3. LINEA TRANSVERSA
4. FORAMEN SACRALIS
ANTERIOR
3
5. APEX
6. PROMONTORIUM

5
OS SACRUM (TULANG KEMUDI)

• Tdd 5 bh tlg yang bersatu ssdh dewasa


• Merup tlg yg besar,triangularis & lebar
• Punya 4 psg foramen u/ keluarnya
Rami Primer Ventralis & Dorsalis dr 4
Nervi Sacralis yang pertama
• Mbtk bgn post.pelvis & menyediakan
kekuatan & kestabilan pelvis.
OS COCCYGEUS (TLG EKOR)
• Bbtk segitiga
• Pd ujung bwh/apex dr
sacrum
• Tdd 3-5 verteb yg
bersatu
• Hy memp corpus
• Utk perlekatan
m.Coccygeus &
Levator Ani

Anda mungkin juga menyukai