Anda di halaman 1dari 26

REFERAT

MENINGITIS TUBERKULOSA

Disusun oleh:
Swansea Tridua
FAA 114 011

Pembimbing:
dr.Arieta Rachmawati Kawengian, Sp.A

Program Studi Pendidikan Dokter


Fakultas Kedokteran Universitas Palangka Raya
Bagian Anak dan Remaja RSUD dr. Doris Sylvanus
Palangka Raya
2018 1
Pendahuluan
Stadium I Belum tampak
Meningitis manifestasi kelainan neurologi.
tuberkulosa radang selaput otak Stadium II  manifestasi
neurologis
Mycobacterium Stadium II penurunan
tuberculosis kesadaran ,peningkatan tekanan
5,8 juta intrakranial.
3,2 juta

1 juta
Gejala sisa
Indonesia  insiden TB pada
usia 0-14 tahun sebanyak
Kematian
23.000
2
Definisi

Meningitis
tuberkulosis adalah
radang selaput otak
yang disebabkan
oleh
Mycobacterium
tuberculosis.

Ikatan Dokter Anak Indonesia,2009 3


Anatomi

4
sobotta, 2012.
Epidemiologi
Meningitis tuberkulosa masih
banyak ditemukan di Indonesia
karena morbiditas tuberkulosis
anak masih tinggi.
Ilmu Kesehatan Anak Ed 2, 2007.

Etiologi
M.tuberculosis

Mikrobiologi Kedokteran,2014. 5
Patogenesis dan patologi

6
Buku Petunjuk Teknis Management TB anak, 2013.
Mansjoer, A.,dkk.,2000. 7
Time Table Wallgreen

Feigin R, 2008. 8
Gambaran klinis
• stadium prodromal
• stadium transisi
• Stadium terminal

Ikatan Dokter Anak Indonesia,2009 9


Diagnosis
• Anamnesis
• Riwayat demam
• Kejang
• Penurunan kesadaran
• Penurunan berat badan (BB)
• Riwayat kontak dengan pasien tuberkulosis dewasa
• Riwayat imunisasi BCG

Ikatan Dokter Anak Indonesia,2009 10


Sistem skoring TB anak

11
Buku Petunjuk Teknis Management TB anak, 2013.
Diagnosis
• Stadium I Belum tampak manifestasi kelainan
neurologi.
• Stadium II  manifestasi neurologis
• Stadium II penurunan kesadaran ,peningkatan
tekanan intrakranial.

Ikatan Dokter Anak Indonesia,2009 12


Diagnosis banding

Meningitis
Abses otak
aseptik
Meningitis yang disebabkan Terdapatnya timbunan nanah yang
oleh virus terlokalisasi dalam jaringan otak.

Buku Ajar Neurologi Anak, 2002. 13


Pemeriksaan penunjang
• Darah perifer lengkap, laju endap darah, dan gula darah.
• Lumbal pungsi

14
Nelson Ilmu Kesehatan Anak, 2000.
Pemeriksaan
penunjang

• Pemeriksaan
pencitraan
(computed
tomography
(CT Scan)

15
Elvina F, Dimyati, Saing JH, Amelia F, 2017
Pemeriksaan
penunjang
• Pemeriksaan
pencitraan magnetic
resonance imaging/
(MRI) kepala dengan
kontras)

16
Elvina F, Dimyati, Saing JH, Amelia F, 2017
Pemeriksaan penunjang
Foto rontgen dada

17
Elvina F, Dimyati, Saing JH, Amelia F, 2017
Pemeriksaan penunjang
• Uji tuberkulin

18
Elvina F, Dimyati, Saing JH, Amelia F, 2017
Pemeriksaan penunjang
Elektroensefalografi (EEG)

19
Elvina F, Dimyati, Saing JH, Amelia F, 2017
Tata Laksana

• Medikamentosa

20
BukuElvina
Petunjuk Teknis Management
F, Dimyati, TB F,
Saing JH, Amelia anak,
20172013.
Tata Laksana

• Medikamentosa

21
BukuElvina
Petunjuk Teknis Management
F, Dimyati, TB F,
Saing JH, Amelia anak,
20172013.
Tata Laksana

Bedah 
Hidrosefalus

22
Elvina F, Dimyati, Saing JH, Amelia F, 2017
Pencegahan
Imunisasi BCG
dapat mencegah
meningitis
tuberkulosis.

Buku Ajar Imunisasi, 2014. 23


Komplikasi
• Gangguan visual dan pendengaran sering terjadi, demikian
juga hemiparesis, retardasi mental dan kejang.
• epilepsi, gangguan belajar dan gangguan tingkah laku.
• Stroke.
• Hidrosefalus
• Tuberculosis-Immune Reconstitution Imflammatory
Syndrome (TB-IRIS).
• TB mass lesions
24
Elvina F, Dimyati, Saing JH, Amelia F, 2017
Prognosis
Dengan obat-obat anti tuberkulosis, mortalitas
dapat diturunkan walaupun masih tinggi yaitu
berkisar antara 10-50%.

Ikatan Dokter Anak Indonesia,2009 25


Kesimpulan
• Meningitis tuberkulosis adalah radang selaput otak yang disebabkan
oleh Mycobacterium tuberculosis. Biasanya jaringan otak ikut terkena
sehingga disebut sebagai meningoensefalitis tuberkulosis.
• Stadium I Belum tampak manifestasi kelainan neurologi.
• Stadium II  manifestasi neurologis
• Stadium II penurunan kesadaran ,peningkatan tekanan intrakranial.
• Meningitis tuberkulosa masih banyak ditemukan di Indonesia karena
morbiditas tuberkulosis anak masih tinggi.

26

Anda mungkin juga menyukai