Anda di halaman 1dari 8

SALESMENSHIP

PENGERTIAN

Suatu bentuk kegiatan promosi


yang dilakukan oleh perusahaan Pesan yang menawarkan
untuk memberikan informasi suatu produk yang
tentang barang/ jasa, yang
ditujukan kepada
bertujuan agar menjadi sebuah
masyarakat lewat suatu
komunikasi antara produsen
dengan konsumen dan menarik media
minat atau mempengaruhi calon
pembeli (konsumen).
TUJUAN

Sebagai informing (memberi informasi)


Persuading (merayu)
Reminding (mengingatkan)
Adding value (menambah nilai)
Asisting (mendampingi) dalam upaya-upaya lain
perusahaan.
FUNGSI SALESMENSHIP

Memotivasi pelanggan agar ia bertindak dengan


suatu cara yang dikehendaki olehnya yaitu
membeli.
Dapat mengarahkan sasaran mana dan kepada
siapa produk akan ditawarkan.
Dapat meyakinkan atas manfaat kelebihan produk
yang ditawarkan.
Dapat meyakinkan calon pelanggan yang diketahui
ragu ragu.
PENGGUNAAN PROMOSI DENGAN SALESMANSHIP DAPAT
DILAKUKAN DENGAN BERBAGAI CARA SEPERTI :

Penginformasian secara langsung melalui


salesman.
Pencetakan brosur-brosur untuk disebarkan
melalui salesman.
Pemasangan spanduk dilokasi tertentu yang
strategis.
Pemberian bonus kepada konsumen yang loyal.
Pemberian diskon.
PERANAN SALESMANSHIP PADA
PERUSAHAAN DIANTARANYA

Memberikan Membujuk dan


Mengingatkan
informasi mempengaruhi
BENTUK KEGIATAN, STRATEGI PROMOSI
SALESMANSHIP
Melakukan pameran

Mengadakan door Menawarkan produk


proze door to door

Memberikan diskon
Memberikan bonus
produk

Menyebarkan brosur-
brosur
Seiring dengan perkembangan media promosi yang begitu
pesat, diharapkan setiap perusahaan dapat
memaksimalkan kegiatan promosi demi kemajuan dan
kelangsungan hidup perusahaan kedepannya mengingat
semakin ketatnya persaingan dalam menembus pasar dan
agar target volume penjualan tercapai sebagaimana yang
diharapkan perusahaan

Anda mungkin juga menyukai