Anda di halaman 1dari 16

ROKOK

• Rokok adalah silinder dari kertas berukuran panjang


antara 70 hingga 120 mm (bervariasi tergantung
negara) dengan diameter sekitar 10 mm yang berisi
daun-daun tembakau yang telah dicacah.

• Dalam satu batang rokok mengandung sekitar


7.000 zat kimia, 200 jenis diantaranya bersifat
karsinogenik, yaitu zat yang merusak gen dalam
tubuh sehingga memicu terjadinya kanker
nasofarings, mulut, esofagus, pankreas, ginjal,
kandung kemih, penyakit jantung, hipertensi,
risiko stroke, menopause dini, osteoporosis,
kemandulan, dan impotensi.
Undang Undang Nomor 36 Tahun 2009
Tentang Kesehatan

Peraturan Kawasan Tanpa Rokok Pada Bagian 17,


Pengamanan Zat Adiktif, Pasal 115 Ayat ( 1 ) Kawasan
Tanpa Rokok Antara Lain :

1. Fasilitas pelayanan kesehatan


2. Tempat proses belajar mengajar
3. Tempat anak bermain
4. Tempat ibadah
5. Angkutan umum
6. Tempat kerja
7. Tempat umum dan tempat lain yang
ditetapkan.
1.DKI JAKARTA
PERDA No. 2 tahun 2005 tentang Pengendalian Pencemaran Udara untuk
Udara Luar Ruangan
Pelanggar Diancam Kurungan Paling Lama 6 Bulan Atau Denda Sebanyak-banyaknya Rp.
50.000.000
2. Kota Bogor
Pengaturan tertib Kawasan Tanpa Rokok tertuang dalam Peraturan Daerah No 8
Tahun 2006 tentang Ketertiban Umum, pasal 14 – 16.
3. Kota Cirebon
Surat Keputusan Walikota No 27A/2006 tentang Perlindungan Terhadap
Masyarakat Bukan Perokok di Kota Cirebon
4. Kota Palembang
Kota pertama di Indonesia yang memiliki Peraturan Daerah Kawasan Tanpa Rokok
Peraturan Daerah No. 07/2009 Tentang Kawasan Tanpa Rokok menerapkan 100%
Kawasan Tanpa Rokok yaitu tanpa menyediakan ruang merokok.
5.Kota Surabaya
Peraturan Daerah Kota Surabaya No. 5 Tahun 2008 tentang Kawasan Tanpa Rokok
dan Kawasan Terbatas Merokok
Perda ini membagi 2 kawasan yaitu Kawasan Tanpa Rokok yang menerapkan
100% Kawasan Tanpa Rokok dan Kawasan Terbatas Merokok yang menyediakan
ruang khusus untuk merokok.
LAP. WHO 2004

Sebanyak 6,5 juta orang menderita penyakit


rokok dan rata-rata dari kalangan
ekonomi rendah

Hasil survei sosial


ekonomi nasional Bahwa 64 % perokok mulai merokok
(susenas) 2004 sebelum usia 19 tahun

Data Pita Cukai Bahwa produksi rokok thn 2002 : 203,6 miliar
Dep. Keuangan Dengan jumlah karyawan 245.626 0rang
Meningkatkan Kesadaran Masyarakat
Akan Bahaya Merokok Terhadap
Kesehatan

Mencegah dan menurunkan jumlah


perokok pemula khususnya kalangan
TUJUAN
PROMOSI
anak sekolah
PRILAKU TIDAK
MEROKOK
Melindungi masyarakat khususnya diri
sendiri Membantu perokok aktif untuk
berhenti.
Mari Kenali Penyakit
Akibat Rokok
Perbedaan Paru-paru Perokok vs Non-perokok

Gambar Paru Gambar Paru


Perokok Bukan Perokok
Paru Umur 42 th. Paru Umur 82 th.
Merokok 20 btg/hr Tidak Merokok.
1. Niatkan Untuk Tidak Merokok lagi
2. Berdoalah :
Ya Allah, Tunjukkanlah Kepada Kami Bahwa
Rokok Itu Bathil, Dan Berilah Kami Kekuatan
Untuk Bisa Beninggalkannya.

3. Gantilah Dengan Makan Buah, Permen Dll.


4. Hindarilah Bau Rokok
5. Apabila Terasa Kantuk, (Gegana)galau, Gelisa,
Merana Karena Rokok, Maka :
a. Berwudhu
b. Kuasai Emosi
c. Perbanyak Aktifitas/ Sibukkan diri dengan
ibadah dan bertawakal kepada Allah.
1. Kerugian Dari Segi Ekonomi
2. Kerugian Dari Segi Kesehatan
3. Kerugian Dalam Masa Pendidikan
4. Kerugian Dari Segi Ibadah

Anda mungkin juga menyukai