Anda di halaman 1dari 15

(Dasar-dasar kepemimpinan)

Oleh
Secaundena Nurbaetina., A.Md.Prs
Apa itu Kepemimpian?
• George R. Terry (dikutip dari Sutarto,
1998:17)
– Kepemimpinan adalah hubungan yang ada dalam diri
seseorang atau pemimpin, mempengaruhi orang lain
untuk bekerja secara sadar dalam hubungan tugas untuk
mencapai tujuan yang diinginkan
• Hemhill & Coon (1995)
– Kepemimpinan adalah perilaku dari seorang
individu yang memimpin aktivitas-aktivitas suatu
kelompok ke suatu tujuan yang ingin dicapai
bersama (shared goal).
Apa itu Kepemimpian?
• Wikipedia
– Kepemimpinan adalah proses memengaruhi atau
memberi contoh oleh pemimpin
kepada pengikutnya dalam upaya mencapai
tujuan organisasi.
• KEPEMIMPINAN DALAM PERSPEKTIF ISLAM
• http://khilafatulmuslimin.com/kepemimpinan-dalam-perspektif-islam-2/

– Kepemimpinan diartikan sebagai kemampuan seseorang sehingga ia


memperoleh rasa hormat (respect), pengakuan (recognition),
kepercayaan (trust), ketaatan (obedience), dan kesetiaan (loyalty)
untuk memimpin kelompoknya dalam kehidupan bersama menuju
cita-cita
Tipe - Tipe Kepemimpinan
• Klasifikasi Gaya Kepemimpinan menurut White
dan Lippit
– Otokratis.  seseorang yang memerintah dan
menghendaki kepatuhan.
– Birokratis. memimpin berdasarkan peraturan.
– Demokratis.kemampuan mempengaruhi orang lain
untuk dapat bekerja sama untuk mencapai tujuan yang
ditentukan bersama.
– Laissez Faire. mendorong kemampuan anggota untuk
mengambil inisiatif. Kurang interaksi dan kontrol yang
dilakukan oleh pemimpin
WHO ARE YOU????
BOSS LEADER
cenderung memerintah. Mengajak

bergantung pada otoritas dalam bergantung pada niat baik untuk


menggerakkan anak buahnya. kebaikan bersama (institusi, organisasi)

dipatuhi karena rasa takut. Pemimpin dipatuhi atas dasar kerelaan


hati pengikutnya

menguras energi anak buahnya. Pemimpin menjadi sumber energi

menuntut hasil dan lepas tangan. Pemimpin bukan hanya menunjukkan


jalan, tetapi mengambil tanggung
jawab atas prosesnya
8 Modal Kepemimpinan
• Memiliki Kharisma
• Memiliki Keberanian
• Memiliki kemampuan mempengaruhi orang
lain
• Mampu Membuat Strategi
• Memiliki Moral yang Tinggi
• Mampu menjadi Motivator
• Memiliki Rasa Humor
Who can be a
Leader?
Jiwa kepemimpinan itu bawaan
lahir, dan saya tidak punya itu…
Menurut dr. Tim Elmore
• habitual leader
– orang yang cenderung baik
dalam memimpin di keadaan
apapun
• situational leader
– orang yang tidak memiliki
sifat natural sebagai
pemimpin, namun akan ada
situasi-situasi yang bisa
mereka manfaatkan untuk
menunjukkan kekuatan
mereka.

https://pijarpsikologi.org/siapapun-anda-anda-bisa-menjadi-pemimpin/
Merasa introvert dan tidak bisa
memimpin?
• banyak sifat-sifat dari
para introvert yang sangat cocok
untuk menjadi pemimpin
– Di antaranya adalah sifat mereka yang
tenang, memiliki kemampuan
analisis yang baik, serta
pendengar yang baik pula.

sebagian besar orang introvert adalah


orang-orang yang berpengaruh di
lingkungannya.
Abraham Lincoln, Eleanor Roosevelt (Ibu
negara USA 1933- 1945), Bill Gates, dan J. K.
Rowling

https://pijarpsikologi.org/siapapun-anda-anda-bisa-menjadi-pemimpin/
Hanya orang-orang yang memiliki posisi
tinggi yang bisa menjadi pemimpin
• Memimpin bisa dilakukan
dimana saja, karena inti dari
memimpin adalah
mempengaruhi.
Kepemimpinan dapat disisipkan
di kegiatan apapun, baik ketika
menyelesaikan masalah,
melakukan pekerjaan, bahkan
berjalan-jalan bersama teman-
teman. Buang jauh-jauh definisi
pemimpin yang harus di depan
dan memerintah anak buahnya.

https://pijarpsikologi.org/siapapun-anda-anda-bisa-menjadi-pemimpin/
Menjadi pemimpin dapat
dipelajari?
jiwa kepemimpinan hanya dipengaruhi 30% oleh faktor genetik
• Sisanya? Pengalamanlah yang
menjawab
– Dimulai dengan menjawab tiga
pertanyaan ini:
• (1) Apa kualitas yang harus dimiliki
pemimpin?
• (2) Apa saya punya kualitas itu?
• (3) Bagaimana cara mendapatkan
kualitas itu?

https://pijarpsikologi.org/siapapun-anda-anda-bisa-menjadi-pemimpin/
Saya punya keterbatasan. Bisakah saya
memimpin?

Faktanya, banyak pemimpin-pemimpin yang memiliki


berbagai keterbatasan namun tetap dihormati.
Sebut saja Franklin D. Roosevelt, mantan presiden
Amerika Serikat yang mengalami lumpuh akibat polio,
Gabriela Michetti yang merupakan mantan wakil
presiden Argentina yang mampu memimpin negaranya diatas
kursi roda. Juga mantan presiden Indonesia Alm.
Abdurrahman Wahid.

https://pijarpsikologi.org/siapapun-anda-anda-bisa-menjadi-pemimpin/
Kesimpulan
• Kepemimpinan adalah kemampuan seseorang
yang dapat menggerakan sekelompok orang
untuk melakukan sesuatu hal.
• Pemimpin harus dapat memotivasi, membuat
sesuatu, komunikasi yang baik, dan membuat
perubahan.
• Semua orang bisa jadi pemimpin.
Quote
LEADERS DON’T
CREATE FOLLOWERS
THEY CREATE MORE
LEADERS

Anda mungkin juga menyukai