Anda di halaman 1dari 9

Administrasi dan Supervisi

Pendidikan
Rozi Rahmanda Azmil
16016061
1. Pengertian Kurikulum
Dalam bahasa Arab kata kurikulum biasa diungkapkan dengan manhaj yang berarti jalan yang dilalui oleh manusia pada
berbagai bidang kehidupan. Sedangkan kurikulum pendidikan (manhaj al-dirasah) dalam kamus tarbiyah adalah
seperangkat perencanaan dan media yang dijadikan acuan oleh lembaga pendidikan dalam mewujudkan tujuan-
tujuan pendidikan.

Arti Sempit
Arti Luas
kurikulum dapat diartikan sejumlah mata pelajaran
yang harus diikuti atau diambil siswa untuk dapat Kurikulum dapat diartikan semua pengalaman belajar
menamatkan pendidkannya pada lembaga yang diberikan sekolah kepada siswa mengikuti
pendidikan tertentu. pendidikan pada jenjang pendidikan tertentu.

Kurikulum Menurut UU No. 20 Tahun 2003: Kurikulum


adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai
tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan
sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan 3
pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan nasional.
2. Proses Administrasi Kurikulum

a) Perencanaan Kurikulum
Perencanaan kurikulum yang dilakukan oleh departemen pendidikan nasional
ditingkat pusat meliputi hal-hal berikut:

1) Penyusunan kurikulum dan kelengkapannya terdiri dari:


(a) landasan, program dan pengembangan kurikulum

(b) Garis-garis besar program pengajaran

(c) Pedoman pelaksanaan kurikulum

2) Penyusunan program teknis pelaksanaan kurikulum seperti pedoman


penyusunan kalender pendidikan, pembegian tugas guru, penyusunan jadwal
pelajaran, penyusunan program pengajaran dan pedoman penyususunan
persiapan acara pengajaran.

4
2. Proses Administrasi Kurikulum

b)Pelaksanaan

Kegiatan-kegiatan yang dilakukan guru dalam


pelaksanaan kurikulum disekolah meliputi:
1) Penyusunan program pengajaran semester.
2) Penyusunan perssiapan pengajaran
3) Pelaksanaan proses belajar mengajar
4) Evaluasi pelaksanaan proses belajar mengajar

5
2. Proses Administrasi Kurikulum

C) Pengawasaan
(1) Pedoman Kurikuklum
Latar Belakang
Silabus
Desain Evaluasi
(2) Pedoman Instruksional
Pedoman Instruksional diperoleh atas usaha pengajar untuk
menguraikan isi pedoman kurikulum agar lebis spesifik sehingga lebih
mudah untuk mempersiapkannya sebagai pelajaran dalam kelas.

6
2. Proses Administrasi Kurikulum

d)Evaluasi Pelaksanaan Kurikulum

Evaluasi kurikulum bermacam-macam tujuannya, yang


paling penting dantaranya ialah :
Mengetahui hingga manakah siswa mencapai kemajuan
kearah tujuan yang telah ditentukan.
Melalui efektivitas kurikulum.
Menentukan faktor biaya, waktu dan tingkat keberhasilan
kurikulum.

7
3. Peran guru dalam administrasi kurikulum

peran guru dalam administrasi kurikulum yaitu menyusun sebuah


kurikulum sebagai pedoman proses kegiatan belajar dan mengajar
dalam sebuah instansi guna mensukseskan dan memperlancar
kegiatan yang bermanfaat di instansi tersebut.

8
WASSALAMUALAIKUM
Warahmatullahi
Wabarakatuh

TERIMAKASIH ATAS PERHATIANNYA

Anda mungkin juga menyukai