Anda di halaman 1dari 35

DISAIN PENELITIAN

DR. LIDIA HASTUTI, M.KES


CROSS-SECTIONAL STUDY
CROSS-SECTIONAL

• STUDY OBSERVASIONAL YANG PALING SERING DILAKUKAN


• PENGUKURAN VARIABEL-VARIABELNYA HANYA DILAKUKAN HANYA
1 KALI, PADA SUATU SAAT.
• VARIABEL INDEPENDENT DAN VARIABEL DEPENDENT DIUKUR PADA
SUATU SAAT, TIDAK ADA FOLLOW UP PADA PENELITIAN.
• DISEBUT JUGA DENGAN STUDY PREVALENS
• PENELITIAN CROSS-SECTIONAL ADALAH PENELITIAN MENCARI
HUBUNGAN ANTARA VARIABEL BEBAS DAN VARIABEL TERIKAT
DENGAN MELAKUKAN PENGUKURAN SESAAT DAN HANYA
MELAKUKAN PENGUKURAN SATU KALI SAJA.
• YANG DIHITUNG ADALAH RASIO PREVALENS (RP)
• STUDY CROSS-SECTIONAL SALAH SATU PENELITIAN OBSERVASIONAL
YANG MENENTUKAN HUBUNGAN ANTARA FAKTOR RISIKO DAN
PENYAKIT.
Pengukuran faktor risiko dan
efek ditentukan satu kali

Ya a Efek (+)

b Efek (-)
Faktor risiko
c Efek (+)
Tidak
d Efek (-)
Efek
Ya Tidak Jumlah
Faktor
Ya a b a+b
risiko
Tidak c d c+d

Jumlah a+c b+d a+b+c+d

Gambar tabel 2x2 menunjukkan pengamatan studi cross-sectional


a=subjek dengan faktor risiko yang mengalami efek
b=subjek dengan faktor risiko yang tidak mengalami efek
c=subjek tanpa faktor risiko yang mengalami efek
d=subjek tanpa faktor risiko yang tidak mengalami efek
LANGKAH-LANGKAH
1. MERUMUSKAN MASALAH PENELITIAN
2. MENENTUKAN HIPOTESIS
3. MENGIDENTIFIKASI VARIABEL PENELITIAN
4. MENETAPKAN SUBJEK PENELITIAN
5. MELAKSANAKAN PENGUKURAN
6. MENGANALISIS DATA
7. INTERPRETASI HASIL
CONTOH
1. Merumuskan masalah penelitian

Tingginya angka perokok aktif di indonesia berdampak pada tingginya angka perokok
pasif. perokok pasif sebagian besar terjadi pada wanita yang telah menikah, di mana sebagian
besar wanita tersebut akan mengalami kehamilan selama hidupnya. asap rokok yang dihasilkan
oleh perokok aktif berupa mainstream dan sidestream akan berinteraksi menjadi ets. ets ini bila
dihirup oleh para wanita hamil, maka ibu tersebut akan menjadi perokok pasif. kharrazi et al.
(2004) menyebutkan paparan ets selama wanita hamil dapat mengakibatkan lambatnya
pertumbuhan janin di dalam kandungan. berdasarkan masalah tersebut diatas maka rumusan
masalah penelitian ini adalah; ”seberapa besar risiko terjadinya berat lahir rendah pada ibu
hamil perokok pasif”?
2. MENENTUKAN HIPOTESIS

“IBU HAMIL PEROKOK PASIF LEBIH BERISIKO UNTUK MELAHIRKAN BAYI DENGAN BBLR DI
BANDING IBU BUKAN PEROKOK PASIF’
3. MENENTUKAN VARIABEL PENELITIAN
FAKTOR RISIKO (INDEPENDENT) : IBU HAMIL PEROKOK PASIF

EFEK ( DEPENDENT) : BAYI BBLR


Ibu hamil perokok Bayi lahir BBLR
pasif
4. MENENTUKAN SUBJEK PENELITIAN

• IBU HAMIL PEROKOK


• BAYI YANG DILAHIRKAN OLEH IBU HAMIL PEROKOK
TERSEBUT
5. PELAKSANAAN PENGUKURAN
DAPAT DILAKUKAN DENGAN CARA MENYEBARKAN KUESIONER, CATATAN MEDIK,
PEMERIKSAAN FISIK, DLL SESUAI DENGAN TUJUAN PENELITIAN
6. MENGANALISIS DATA
• UJI STATISTIK (Χ 2, P, CI )
• MENGHITUNG NILAI ESTIMASI (RP)
RP = A/(A+B) : C/(C+D)
A/(A+B)= PROPORSI(PREVALENSI) SUBJEK YANG MEMPUNYAI
FAKTOR RISIKO YANG MENGALAMI EFEK
C/(C+D) = PROPORSI(PREVALENSI) SUBJEK TANPA FAKTOR RISIKO YANG
MENGALAMI EFEK
7. INTERPRETASI HASIL
RP =1
<1
>1
JIKA RP NYA MENCAKUP ANGKA 1 , MAKA BERARTI PADA POPULASI YANG DIWAKILI
OLEH SAMPEL TERSEBUT MUNGKIN NILAI PREVALENSNYA=1, SEHINGGA BELUM
DAPAT DISIMPULKAN BAHWA FAKTOR YANG DIKAJI TERSEBUT MERUPAKAN
FAKTOR RISIKO/FAKTOR PRATEKTIF.
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN PENELITIAN CROSS-
SECTIONAL

KELEBIHAN : KEKURANGAN
• RELATIF MURAH, MUDAH, DAN HASILNYA • SULIT UNTUK MENENTUKAN SEBAB AKIBAT
CEPAT DIPEROLEH KARENA PENGAMBILAN DATA RISIKO DAN
EFEK DILAKUKAN PADA SAAT YANG
• DAPAT DIGUNAKAN UNTUK MENELITI BERSAMAAN.
BANYAK VARIABEL SEKALIGUS • DIBUTUHKAN JUMLAH SUBJEK YANG CUKUP
• JARANG TERANCAM LOSS TO FOLLOW UP( BANYAK
DROP OUT) • TIDAK PRAKTIS UNTUK MENELITI KASUS
• DAPAT DIPAKAI UNTUK PENELITIAN YANG SANGAT JARANG
SELANJUTNYA • MUNGKIN TERJADI BIAS KARENA EFEK DARI
FAKTOR BUKAN SATU-SATUNYA.
CASE-CONTROL STUDY
SERING DISEBUT JUGA :
CASE-COMPARISON STUDY, RESTROSFECTIVE STUDY.

PADA STUDY INI SEKELOMPOK KASUS(PASIEN YANG MENDERITA EFEK ATAU


PENYAKIT YANG DITELITI) DIBANDINGKAN DENGAN KELOMPOK KONTROL(
MEREKA YANG TIDAK MENERIMA EFEK ATAU PENYAKIT)
DALAM PENELITIAN INI INGIN DIKETAHUI APAKAH SUATU FAKTOR RISIKO
TERTENTU BENAR BERPENGARUH TERHADAP TERJADINYA EFEK YANG DITELITI
DENGAN MEMBENDINGKAN KEKERAPAN PAJANAN FAKTOR RISIKO TERSEBUT
PADA KELOMPOK KASUS DENGAN PADA KELOMPOK KONTROL.
Ditelusuri restrosfektif
Apakah ada faktor Penelitian dimulai
risiko disini

Ya

Kasus
( Kelompok subjek
Tidak dengan penyakit)

Ya
Kontrol
(Kelompok subjek
tanpa penyakit)
Tidak
Penelitian dimulai dengan mengidentifikasisubjek dengan efek(kelompok kasus) dan mencari
subjek yang tidak mengalami efek(kelompok kontrol). Faktor risiko ditelusuri secara restrosfektif
pada dua kelompok, kemudian bandingkan.
FAKTOR RISIKO

ya tidak Jumlah

Efek Kasus a b a+b

kontrol c d c+d

Jumlah a+c b+d a+b+c


+d

Sel a= kasus yang mengalami pajanan


Sel b=kontrol yang mngalami pajanan
Sel c= kasus yang tidak mengalami pajanan
Sel d= kontrol yang tidak mengalami pajanan
ODDS RATIO = [A/(A+B):B/(A+B)]

[C/(C+D):D/(C+D)]

= A/B : A/D
= AD/BC
LANGKAH PENELITIAN

1. MENENTUKAN MASALAH
2. MENENTUKAN HIPOTESIS
3. MENDEFINISIKAN VARIABEL PENELITIAN
4. MENENTUKAN SUBJEK PENELITIAN
5. MENETAPKAN BESAR SAMPEL
6. MELAKUKAN PENGUKURAN
7. MENGANALISIS HASIL PENELITIAN
1. Menentukan masalah penelitian
Tingginya angka perokok aktif di indonesia berdampak pada tingginya angka
perokok pasif. perokok pasif sebagian besar terjadi pada wanita yang telah
menikah, di mana sebagian besar wanita tersebut akan mengalami
kehamilan selama hidupnya. asap rokok yang dihasilkan oleh perokok aktif
berupa mainstream dan sidestream akan berinteraksi menjadi ets. ets ini bila
dihirup oleh para wanita hamil, maka ibu tersebut akan menjadi perokok pasif.
kharrazi et al. (2004) menyebutkan paparan ets selama wanita hamil dapat
mengakibatkan lambatnya pertumbuhan janin di dalam kandungan.
berdasarkan masalah tersebut diatas maka rumusan masalah penelitian ini
adalah; ”seberapa besar perbandingan risiko terjadinya berat lahir rendah
pada ibu hamil perokok pasif” dibanding dengan ibu hamil yang bukan
perokok pasif”?
2. HIPOTESIS
“PERBANDINGAN ANTARA IBU HAMIL PEROKOK
PASIF DENGAN BUKAN PEROKOK PASIF, PADA
KELOMPOK KELAHIRAN BBLR IBU HAMIL PEROKOK
PASIF LEBIH TINGGI DIBANDINGKAN DENGAN IBU
HAMIL PEROKOK PASIF PADA KELOMPOK BBLR”.
3. MENDEFINISIKAN VARIABEL PENELITIAN
4. MENENTUKAN SUBJEK PENELITIAN

POPULASI PENELITIAN ADALAH: SELURUH IBU BERSALIN YANG ADA RS DI


KOTA. Y
SAMPEL DALAM PENELITIAN INI ADALAH:
IBU BERSALIN YANG ADA DI RS.X DI KOTA Y DAN MEMENUHI SYARAT
PENELITIAN.

KELOMPOK KASUS DALAM PENELITIAN INI ADALAH IBU YANG MELAHIRKAN


BAYI BERAT LAHIR RENDAH (BERAT DI BAWAH 2500 GRAM) DALAM PERIODE
YANG JANUARI 2005 SAMPAI FEBRUARI 2007.

KELOMPOK KONTROL ADALAH IBU YANG MELAHIRKAN BAYI DENGAN


BERAT
NORMAL (LEBIH ATAU SAMA DENGAN 2500 GRAM) DALAM PERIODE YANG
SAMA DENGAN KELOMPOK KASUS YAITU JANUARI 2005 SAMPAI FEBRUARI
2007.
KRITERIA INKLUSI DALAM PENELITIAN INI MELIPUTI :
1) BERSALIN DI RUMAH SAKIT
2) USIA KEHAMILAN SAAT PERSALINAN LEBIH ATAU SAMA DENGAN 36
MINGGU
3) BERSEDIA MENJADI RESPONDEN PENELITIAN.
KRITERIA EKSLUSI :
1). IBU MENDERITA PENYAKIT KRONIS SELAMA DAN SEBELUM HAMIL
2) IBU DENGAN PERSALINAN KEMBAR
5. MENETAPKAN BESARNYA SAMPLE
DENGAN MENGGUNAKAN RUMUS PERHITUNGAN
SAMPL DENGAN MEMPERTIMBANGKAN, TINGKAT
KEPERCAYAAN, POWER, PROPORSI DI POPULASI.
DAN APAKAN PEMILIHAN SAMPLING MACTHING
ATAU UNMACTHING
6. PENGUKURAN
1. ALAT UKUR
ALAT UKUR YANG DIPAKAI DALAM PENELITIAN INI ADALAH KUESIONER. KUESIONER
DIRANCANG UNTUK MENGETAHUI DATA PRIBADI RESPONDEN, JUMLAH PEROKOK DI
DALAM RUMAH DAN JUMLAH ROKOK YANG DIHISAP. DATA BERAT BAYI LAHIR
DIAMBIL DARI REKAM MEDIK PASIEN YANG ADA DI RUMAH SAKIT. KUESIONER
DIRANCANG SENDIRI OLEH PENELITI DENGAN MENGADOPSI KUESIONER DARI
JARVIS (1999)
2. CARA PENGUMPULAN DATA
DATA PRIMER DIAMBIL UNTUK MENGETAHUI DATA PRIBADI RESPONDEN DAN
JUMLAH PEROKOK YANG ADA DI DALAM RUMAH SERTA JUMLAH ROKOK YANG
DIHISAP DALAM SATU HARI. WAWANCARA DILAKUKAN MELALUI KUESIONER
PENELITIAN. DATA DIKUMPULKAN OLEH PETUGAS YANG DILATIH UNTUK MEMBANTU
PENELITIAN.
7. ANALISIS DATA
UJI STATISTIK DAN ESTIMASI ( DENGAN MENGHITUNG OR NYA.
BIAS

ADALAH: KESALAHAN SISTEMATIS YANG MENYEBABKAN HASIL PENELITIAN TIDAK SESUAI


DENGAN KENYATAAN.
BIAS YANG DAPAT TERJASI PADA PENELITIAN CASE-CONTROL:
• BIAS SELEKSI
• COUNFOUNDING/PERANCU
• BIAS INFORMASI/ RECALLING BIAS
KELEBIHAN DAN KEKURANGAN

KELEBIHAN : KEKURANGAN :
1. KADANG MERUPAKAN SATU-SATUNYA 1. DATA MENGANDALKAN DAYA INGAT ATAU
CARA UNTUK MENELITI KASUS YANG CACATAN MEDIK ( KEMUNGKINAN
JARANG LUPA/HILANG)
2. HASIL DAPAT DIPEROLEH DENGAN CEPAT 2. VALIDASI INFORMASI KADANG-KADANG
3. BIAYA YANG DIKELUARKAN RELATIF SUKAR DIPEROLEH
SEDIKIT
4. MEMUNGKINKAN UNTUK
MENGIDENTIFIKASI BEBERAPA FAKTOR
RISIKO SEKALIGUS DALAM PENELITIAN

Anda mungkin juga menyukai