Anda di halaman 1dari 11

ALGORITMA

Kelompok I
Agnes Debora C. Sitanggang 4163311001
Anggita Maulani Simanjuntak 4163311006
Ayu Lestari 4163311008
Bella Fiesta Rajagukguk 4163311009
Robby Jeremiah P. Simarmata 4162311004
Sarah Ihza Mahfuza 4163311005
Definisi &
Pengertian

Sejarah

ALGORITMA

Ciri & Sifat

Struktur
Definisi & Pengertian Algoritma
Definisi Para Ahli Menurut Seymour
: Menurut Donal Elvin (penulis buku aljabar) :
Knuth ( ilmuan dalam Suatu daftar langkah
Menurut abu ja’far
bidang computer) : demi langkah yang
Muh.Ibnu Musa
Sekumpulan aturan- terhingga dari intruksi
(seorang
aturan yang memberikan yang terstruktur
matematikawan) : Suatu
operasi-operasi untuk dipakai untuk
metode khusus untuk
menyelesaikan suatu permasalahan.
menyelesaikan suatu
permasalahan.
persoalan yang ada

Algoritma adalah urutan aksi-aksi yang dinyatakan dengan jelas dan


tidak rancu untuk memecahkan suatu masalah dalam rentang waktu
tertentu. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa definisi dari
algoritma ialah langkah-langkah dalam menyelesaikan suatu masalah
melalui tahapan secara tertulis.
Sejarah Algoritma
Kata algoritma berasal dari nama Abu Ja’Far Mohammed Ibn Mysa al-
Khowarizmi, seorang ilmuan Persia yang menulis buku berjudul Kitab
al jabr w’al-muqabala (rules of restoration and reduction) (sekitas
tahun 825). Al Khuwarizmi dibaca orang barat menjadi Algorism. Dari
Judul buku itu kita juga memperoleh akar kata “Aljabar” (Algebra).

Kata algorism dipakai untuk proses perhitungan aritmatika dengan


menggunakan angka Arab. Kata algorirhmus muncul pada kamus
matematika Vollstandiges Mathematisches Lexicon (Leipzig, 1747)
yang menggunakan istilah ini untuk kombinasi dari empat jenis
perhitungan matematika: penjumlahan, perkalian, pengurangan, dan
pembagian.
Sampai dengan tahun 1950 isitilah algoritm selalu
diasosiasikan dengan Euclid’algorithm, yaitu suatu proses
yang menjelaskan cara mencari bilangan pembagi terbesar
untuk dua buah bilangan (greatest common divisor).

Pada Merriam-Webster’s Collegiate Dictionary istilah


algorithm diartikan sebagai prosedur langkah demi
langkah untuk memecahkan masalah atau menyelesaikan
suatu tugas khususnya dengan menggunakan bantuan
komputer.

Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) mendefenisikan


algoritma sebagai urutan logis pengambilan keputusan untuk
pemecahan masalah
Ciri dan Sifat Algoritma
Ciri
Menurut Donald E.Knuth ,algoritma yang baik memiliki kriteria sebagai berikut:
1. Input
Suatu algoritma harus memiliki 0 (nol) atau lebih masukan (Input)
2. Output
Suatu Algoritma harus memiliki satu atau lebih algoritma. Suatu algoritma yang
tidak memiliki keluaran (output) adalah suatu algoritma yang sia-sia, yang tidak
Perlu dilakukan.
3. Finiteness
Setiap pekerjaan yng dikerjakan pasti berhenti .Demikian juga algoritma harus
Dapat dijamin akan berhenti setelah melakukan sejumlah langkah proses.
4. Definiteness
Algoritma yang tidak menimbulkan makna ganda (ambiguous)
5. Effectiveness
Langkah-langkah algoritma dikerjakan dalam waktu yag wajar.
Sifat
• Tidak menggunakan symbol atau sintaks dari suatu
bahasa pemrograman tertentu
• Tidak tergantung pada suatu bahasa pemrograman
tertentu
• Notasi-notasinya dapat digunakan untuk seluruh
bahasa manapun
• Algoritma dapat digunakan untuk mempresentasikan
suatu urutan kejadian secara logis dan dapat
diterapkan disemua kejadian sehari-hari
Struktur Algoritma
Sebuah algoritma dapat dibangun dari tiga buah struktur dasar
yang membentuk konstruksi suatu algoritma. Struktur-struktur
dasar tersebut ialah :

1. Runtunan (sequence)
Pada struktur sekuensialinstruksi dikerjakan secara berurutan
baris perbaris mulai dari baris pertama hingga baris terakhir,
tanpa ada loncatan atau perulangan.
Contoh :
Algoritma sekuensial banyak dijumpai pada kehidupan sehari
hari, misalnya pada kasus “mengirimkan surat”.
Membeli amplop Membeli perangko Memasang perangko
ke amplop Menulis alamat dan tujuan pengirim Pergi ke
kantor pos atau memasukkan surat itu ke dalam kotak surat Surat
Terkirim
2. Pemilihan (selection)
Struktur seleksi adalah instruksi yang dipakai untuk memilih
satu aksi dari beberapa kemungkinan aksi berdasarkan suatu
syarat.
Contoh :
Membeli amplop Membeli perangko Memasang
Perangko ke amplop Menulis alamat dan tujuan pengirim
Pergi ke kantor pos atau memasukkan surat itu ke dalam
kotak surat Surat Terkirim

pada langkah ke-5, terdapat kata ATAU, yang berarti pemilihan


solusi. Ada dua solusi yang bisa dipilih, tetapi tidak keduanya.
Algoritma untuk memilih salah satu dari beberapa pilihan yang
ada disebut algoritma percabangan/pemilihan.
3. Pengulangan (repetition)
Struktur perulangan adalah instruksi yang dapat
mengulang sederetan instruksi secara berulang
ulang sesuai persyaratan yang ditetapkan.

Contoh :
Algoritma perulangan berarti terdapat satu atau lebih
kejadian/tindakan yang harus diulang terus-menerus sampai
kondisinya tidak terpenuhi lagi. Misalkan, Ibu Titin harus
Pengulang mengupas kentang secara terus-menerus sampai
kondisi tercapai, yaitu kondisi di mana kentang mencapai 50
buah.

Anda mungkin juga menyukai