Anda di halaman 1dari 15

LAPORAN JAGA

04 FEBRUARI 2020
IDENTITAS

Nama : Tn. AR
Usia : 19 tahun
Agama : Islam
Alamat : Kalidoni
Pekerjaan : Mahasiswa
RM : 1152723
ANAMNESIS

Keluhan utama :

Demam sejak 2 hari sebelum masuk rumah sakit.


RIWAYAT PERJALANAN PENYAKIT

2 hari SMRS, pasien mengeluh demam, naik turun, naik terutama


pada malam hari, suhu tidak diukur, menggigil ada. Pasien juga
mengeluhkan lemas, sakit kepala ada, pilek ada, batuk ada, berdahak warna
putih, darah tidak ada. Mual ada, muntah tidak ada, pasien juga mengeluh
nyeri perut hilang timbul. BAB dan BAK tidak ada keluhan. Pasien sering
makan makanan di warung pinggir jalan. Pasien mengatakan sebulan yang
lalu berpergian ke Wonosobo dan Lahat. Pasien kemudian berobat ke RSMH
Palembang.
RIWAYAT PENYAKIT DAHULU

Riwayat hipertensi disangkal.

Riwayat kencing manis disangkal.


RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA

Riwayat dengan keluhan yang sama pada keluarga


disangkal.
Riwayat hipertensi dalam keluarga disangkal.

Riwayat kencing manis dalam keluarga disangkal.


PEMERIKSAAN FISIK

Kesadaran : Compos Mentis

TD : 120/70 mmHg


N : 88x/menit (isi dan tegangan cukup)
RR : 20x/menit
Temperatur: 38,2˚C
KEADAAN SPESIFIK

Kepala : Konjungtiva palpebra pucat (-/-), sklera ikterik (-/-), tifoid


tongue (-)
Leher : JVP (5-2) cmH2O, pembesaran KGB (-).
Thorax :
Cor :
I : Ictus cordis tidak terlihat
P : Ictus cordis tidak teraba
P :Batas jantung atas ICS II, batas kanan jantung linea sternalis
dekstra ICS IV, batas kiri jantung linea midclavicularis sinistra ICS V
A :HR= 88x/menit, BJ I-II reguler, murmur (-),
gallop (-)
KEADAAN SPESIFIK

Pulmo :
I : Statis, dinamis simetris, retraksi (-).
P : Stem fremitus paru kanan sama dengan kiri.
P : sonor pada kedua lapang paru.
A : Vesikuler (+/+) normal, ronkhi (-/-), wheezing (-/-).
KEADAAN SPESIFIK

Abdomen :
I : Datar, scar (-), pelebaran pembuluh darah (-)
A : BU (+) 3-4x/menit
P : Lemas, nyeri tekan (-) hepar dan lien tidak teraba
P : Timpani

Ekstremitas :
Atas : Akral hangat (+/+), palmar pucat (-/-) CRT < 3s
Bawah : Akral hangat (+/+), edema pretibia (-/-)
PEMERIKSAAN PENUNJANG

Laboratorium di RSMH
( tanggal 04-02-2020)
Hb : 16,2g/dl IgM Salmonella Typhii: 4 Positif Lemah
Dengue NS I Ag : Non reactive
RBC : 5,54x 106/mm3
Ureum : 21
WBC : 5,23 x 103/mm3 Kreatinin : 1,25
Ht : 47% Kalsium : 8,3
PLT : 174x 103 GDS : 80
MCV : 83,9 Natrium :141
Kalium : 4,1
MCH : 29
MCHC : 35
RDW-CV : 12.30
DC : 0/1/65/21/13
Malaria : Negatif
DIAGNOSIS DAN DIAGNOSIS BANDING

Diagnosis :
Thypoid Fever

Diagnosis Banding:
Malaria
Demam dengue
PENATALAKSANAAN

Non farmakologis :
- Istirahat - Diet NB
- edukasi

Farmakologis :
IVFD NaCl 0,9% gtt XX/menit
Inj. Ceftriaxone 2x1 gr (iv)
Paracetamol 3x500mg (po)
Domperidone tab 3x1 tab (po)
PROGNOSIS

Quo ad vitam : bonam


Quo ad functionam : bonam
Quo ad sanationam : dubia ad bonam
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai