Anda di halaman 1dari 43

ENYAKIT INFEKSI

Melan Mulyana, dr.


Kompetensi Dasar
1. Mempelajari dan memahami penyakit infeksi (bakteri
dan virus)
2. Mempelajari dan memahami proses penyakit infeksi
di dalam tubuh
3. Mempelajari dan memahami respon sel, jaringan,
organ dan sistem terhadap penyakit infeksi
4. Respon imun tubuh terhadap penyakit infeksi
5. Manifestasi tubuh terhadap penyakit infeksi
6. Komplikasi penyakit infeksi
Indikator
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa
diharapkan dapat :
1. Menjelaskan tentang penyakit infeksi
2. Menjelaskan proses penyakit infeksi di dalam
tubuh
3. Menjelaskan respon sel, jaringan, organ dan
sistem terhadap penyakit infeksi
4. Menjelaskan respon imun tubuh terhadap
penyakit infeksi
5. Menjelaskan manifestasi tubuh terhadap
penyakit infeksi
6. Menjelaskan komplikasi penyakit infeksi
INFEKSI
Infeksi
• Infeksi  Kolonisasi yang dilakukan oleh spesies asing
terhadap organisme inang, dan bersifat paling membahayakan
inang

• Infeksi  Proses invasif oleh mikroorganisme dan berproliferasi


di dalam jaringan tubuh yang menyebabkan sakit
Mikroorganisme
• Awal  The germ theory of disease (1546) 
 some diseases are caused by microorganisms
• These small organisms, too small to see without
magnification, invade humans, animals, and other living hosts
organisms
• Their growth and reproduction within their hosts 
• Can cause a disease
Penyakit Infeksi
• Penyakit yang ditularkan dari satu orang ke orang lain baik
secara langsung ataupun melalui perantara
• Perantara
• Lingkungan : Air, Tanah, Udara
• Hewan : Nyamuk, Lalat, Anjing, Kucing, Tikus, Kera

INVESTASI ???
INFESTASI ??? Contoh???
Penyebab Infeksi
Organisme
Penginfeksi
Patogen

• Bakteri

• Parasit
• Fungi Infectious
• Virus Disease
• Prion
• Viroid
Contoh Penyakit Infeksi
Bakteri Virus
• TBC • DBD
• Difteria • Chikungunya
• Pertusis • Campak
• Tetanus neonatorum • Hepatitis
• Demam tifoid • Rabies
• Kusta • HIV-AIDS
• Antraks • Varicella (Cacar)
• Leptospirosis • Flu burung
Parasit
• ISPA • SARS
• Malaria
• ISK • Polio
• Cacing
• Filariasis  • ISPA
Tugas
- Definisi
- Etiologi
- Epidemiologi
- Manifestasi Klinis
- Prognosis
Penyakit Infeksius Berdasarkan Sifat
1. Penyakit infeksi yang biasa dijumpai
• TBC

• Malaria

• Diare

• ISPA (Infeksi Saluran pernafasan Akut)

2. NTD (Neglected Tropical Diseases)  Penyakit yang relatif sudah


jarang, tetapi belum terbasmi secara tuntas
• Kusta

• Filariasis (kaki gajah)

• Schistosomiasis (cacingan)

• Frambusia/patek (penyakit kulit akibat bakteri)

3. Kelompok penyakit baru


• Flu babi (H1N1)
• Flu Burung (H5N1) 
Beberapa Contoh
Penyakit Infeksi Bakteri
      ISPA
• Rhinitis
• Sinusitis
• Nasofaringitis (common cold)
• Laryngitis

• Disebabkan oleh virus atau


bakteri non-spesifik (tidak
tertentu)
PERTUSIS
• Sangat menular
• Etiologi  Bordtella pertussis 
• Lebih menyerang bayi dan anak
kecil
• Bersifat fatal terutama pada
bayi.
DIFTERIA
• Etiologi  bakteri Corinebacterium diphtheriae
• Mengakibatkan kesulitan bernapas, paralisis, gagal
jantung, sampai dengan kematian
• Terdapat pseudomembran di tenggorokan yang mudah
berdarah
Tuberkulosis
• Etiologi 
bakteri Mycobacterium
tuberculosis
• Menyerang paru
• Gejala : Batuk berdahak,
berat badan turun, keringat
malam hari, batuk darah, dll
Diare Akut
• Buang air besar dengan
konsistensi cair (mencret)
sebanyak 3 kali atau lebih
dalam satu hari (24 jam).
• Disebabkan oleh virus,
bakteri non-spesifik,
ataupun non-infeksi
• Komplikasi yang paling
berbahaya terjadi 
dehidrasi.
Demam Tifoid
• Demam berlangsung selama 7 hari atau lebih disertai
gangguan pencernaan (mual, muntah, diare, konstipasi)
• Etiologi  Salmonella typhi
• Menyerang usus
Disentri Basiler
• Peradangan usus besar yang
disertai nyeri perut
• Tenesmus (rasa ingin mengedan)
• Buang air besar sering dengan
darah dan lendir
Kolera
• Infeksi pada usus halus yang
• Disebabkan oleh bakteri Vibrio cholerae
• Menyebabkan diare cair (watery diarrhea) yang parah dan
muntah
• Mengakibatkan dehidrasi dan kematian.
Infeksi Saluran Kemih
(urinary tract infection)

• Penyakit infeksi bakteri


pada salah satu atau lebih
struktur saluran kemih
• Penyebab tersering adalah
bakteri Escherichia coli
• Lebih banyak menyerang
wanita daripada pria
Gonorrhea (penyakit
kencing nanah)
• Penyakit menular seksual (PMS)
• Sangat menular
• Disebabkan oleh bakteri Neisseria gonorrhoeae.
• Pada pria biasa terjadi pengeluaran sekret yang kental
keputihan dari uretra
• Pada wanita seringkali tanpa gejala.
Lepra (morbus hansen)
• Disebabkan oleh bakteri
Mycobacterium leprae
• Merupakan penyakit menular
kronis
• Menyerang kulit, selaput
mukosa, dan saraf tepi,
mengakibatkan cacat jasmani
(disability) yang parah
Tetanus (lockjaw)
• Etiologi : bakteri Clostridium tetani, hidup di tanah, air
liur, debu, dan kotoran hewan
• Bakteri memasuki tubuh melalui luka dalam,
mengakibatkan kontraksi otot yang nyeri di seluruh
tubuh, termasuk otot rahang (lockjaw), sehingga
penderita tak dapat menelan dan mati tercekik
• Tetanus biasanya dikarenakan ada luka dalam
Beberapa Contoh
Penyakit Infeksi Virus
Demam Berdarah Dengue
• Disebabkan oleh virus dengue
• Ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti.
• Dapat menimbulkan syok dan kematian
• Nyamuk Aedes aegypti bertelur pada air bersih, terjadi pada akhir
musim hujan, dan nyamuk ini tidak bisa terbang jauh.
Chikungunya
• Disebabkan oleh virus chikungunya

• Ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti


• Mengakibatkan demam tinggi mendadak, nyeri sendi yang
parah, nyeri otot, dan nyeri kepala.
HIV
• Menyerang system kekebalan tubuh
• Menimbulkan AIDS (Acquired Immuno Deficiency Syndrome).
Varicella
• Disebabkan oleh infeksi virus varicella zoster

• Bersifat sangat menular juga


• Lebih menyerang anak-anak
Hepatitis
• Hepatitis merupakan peradangan hati
• Penyebab  Virus
• Tipe
• Hepatitis A
• Hepatitis B
• Hepatitis C
• Hepatitis D
• Hepatitis E
Beberapa Contoh
Penyakit Infeksi Protozoa
Malaria
• Malaria adalah penyakit infeksi yang ditandai oleh serangan
menggigil dan demam berulang
• Disebabkan oleh protozoa genus Plasmodium

• Ditularkan melalui gigitan nyamuk Anopheles.


Disentri Amoeba
• Disentri atau penyakit peradangan usus yang disebabkan oleh
parasit Entamoeba histolytica
• Mengakibatkan diare yang parah.

Anda mungkin juga menyukai