Anda di halaman 1dari 12

OTOT-OTOT TULANG AK

SILA
Nama : Ketut Ayulita Meilani
Kelas : IB
NIM : P1337420219052
OTOT TUBUH
Otot adalah "daging" tubuh. Otot menonjol da
n bergelombang tepat di bawah kulit dan tersu
sun dalam lapisan bersilangan ke arah bawah s
ampai ke tulang.
OTOT TUBUH
Tugas otot adalah berkontraksi dan menarik tulang te
mpat otot melekat. Jarang jika bekerja sendiri, otot bi
asanya berkontraksi dalam kelompok, menggerakkan
tulang dengan sudut yang akurat dan jarak yg yang te
pat.
OTOT AKSILA
Otot tulang aksila terdapat pada bagian tengk
orak, tulang belakang (spinal), tulang rusuk, da
n tulang dada.
BAGIAN TENGKORAK
TENGKORAK DAN LEHER
•Oksipitofrontal : mengangkat alis mata.
•Korugator Supersilia : menarik alis mata bers
ama-sama dan mengerutkan dahi bawah.
•Proserus : menarik alis mata ke bawah dan b
ersama-sama.
•Orbikularis Okuli : menutup kelopak mata.
TENGKORAK DAN LEHER
•Kompresor Naris : menutup lubang hidung.
•Levator Labii Superior : mengangkat dan men
dorong keluar bibir atas.
•Dilator Naris : membuka dan memperlebar lu
bang hidung.
•Zigomatikus Minor : mengangkat bibir atas.
TENGKORAK DAN LEHER
•Zigomatikus Mayor : menarik sudut mulut ke
atas dan ke luar.
•Risorius : menarik sudut mulut ke arah luar.
•Orbikularis Oris : mempersempit mulut dan
mengerutkan bibir.
•Depresor Labii Inferior : menarik bibir bawah
ke bawah.
TENGKORAK DAN LEHER
•Mentalis : mengangkat bibir bawah dan men
gerutkan dagu.
•Depresor Angulo Oris : menurunkan sudut m
ulut.
•Sternohioid : menekan laring.
•Platisma : menurunkan rahang bawah dan su
dut-sudut mulut.
TENGKORAK DAN LEHER
•Temporal : mengangkat tulang rahang bawah (mand
ibula).
•Temporoparietal (Aurikular) : menggerakkan telinga.
•Masseter : mengangkat tulang rahang bawah (mand
ibula) saat mengunyah dan menutup mulut.
•Sternokleimastoideus : memutar dan mengangkat le
her.
TENGKORAK DAN LEHER
•Skalenus : membantu pernapasan dan mene
kukkan leher.
•Semispinal Kapitis : meluruskan kepala dan le
her dan memeluknya dari sisi satu ke sisi lain.
•Splenius Kapitis : menggerakkan kepala, mem
utar leher.
•Splenius Servisis : menekuk dan memutar tul
ang belakang bagian atas.
DAFTAR PUSTAKA
Parker, Steve. 2009. Ensiklopedia Tubuh Manusia. Jak
arta: Erlangga.

Anda mungkin juga menyukai