Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN PRAKTIK KERJA

LAPANGAN
PEMBIBITAN TANAMAN KARET

Oleh:
Tri Maryoto (8329)
Agribisnis Produksi Tanaman
Agribisnis Tanaman Perkebunan
Latar Belakang

ö Meningkatkan kualitas siswa dan lingkungan Sekolah


ö Syarat mengikuti Ujian Sekolah dan Ujian Nasional
ö Kerjasama antara pihak Sekolah dan dunia usaha
Tujuan Pelaksanaan Praktik Kerja
Lapangan :
ö Meningkatkan dan memantapkan keterampilan kerja siswa.
ö Menumbuh kembangkan sikap profesionalisme siswa.
ö Memberi kesempatan pada siswa untuk melaksanakan
kerja yang sebenarnya.
ö Memberi pengakuan dan penghargaan terhadap
pengalaman kerja sebagai proses dari pendidikan.
Pelaksanaan
ö Waktu Pelaksanaan : 12 Januari – 12 Mei 2015
ö Tempat Pelaksanaan : Perusda Citra Mandiri
Jawa Tengah Unit Perkebunan Tlogo
ö Sistem Pelaksanaan : observasi, wawancara,
praktik lapangan, dan studi pustaka.
ö Skema Proses Produksi
Tinjauan Pustaka
 Karet (Hevea Brasiliensis)  tanaman dalam family
Euphorbiaceae.
 Tanaman karet  pohon yang tinggi dan berbatang
cukup besar.
 Iklim yang cocok untuk tanaman karet  curah
hujan minimum 1500 mm/tahun.
 Sifat tanah yang baik untuk tanaman karet 
semua jenis tanah bisa.
 Persiapan lahan.
 Pemasangan ajir.
 Pembuatan lubang tanam.
 Penanaman.
Skema Proses
Produksi di PD.CMJT Pengumpulan
Penyadapan
Penyadapan Pengangkutan
Pengangkutan

Penirisan Penggilingan Koagulasi

Pengasapan Sortasi Pengepresan

Penyimpanan
Penyediaan Biji

Metode Pemanenan
Seleksi Biji Entres

Pencambahan Biji
(Pre-nursery) Pembangunan
Kebun Entres

Pemindahan Kecambah
Penanaman Pemeliharaan
(Main nursery)
Batang Bawah Batang Bawah
Tanaman karet Pembibitan dilakukan
diperbanyak dengan cara pada tempat yang cukup
vegetatif yaitu okulasi sinar mataharidan tidak
terlalu teduh

KESIMPULAN

Tanaman karet Pemeliharaan tanaman karet


di Perusda Tlogo meliputi
dipanen setelah penyemprotan yang dilakukan
berumur 5-7 tahun setiap 1 tahun sekali
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai