Anda di halaman 1dari 13

MOLEKULAR

ORGANISME HIDUP
Susi, STP, M.Si
PENDAHULUAN

• BENDA HIDUP TERSUSUN DARI MOLEKUL TAK HIDUP


• MOLEKUL JIKA DIISOLASI DAN DAN DIUJI SECARA
INDIVIDUAL AKAN MEMBERIKAN KARAKTERISTIK FISIK
DAN KIMIA YANG MENGGAMBARKAN BAHAN TAK
HIDUP
• ORGANISME HIDUP MENUNJUKKAN EXTRAORDINARY
ATRIBUT YANG TIDAK MENGGAMBARKAN KUMPULAN
BAHAN TAK HIDUP
IDENTIFIKASI BENDA HIDUP
• Organisme hidup memiliki karakteristik yang kompleks
dan terorganisasi dengan baik, sel sebagai yang
menyusun struktur internal mengandung molekul yang
kompleks
• Setiap komponen bagian organisme hidup memiliki
tujuan dan fungsi yang spesifik (tidak hanya yang
makroskopik : tangan, mata, sayap, daun dll juga nukleus
dan membrane sel)
• Organisme hidup memiliki kemampuan untuk
mengekstrak dan transformasi energi dari
lingkungan, untuk menyusun dan mengatur struktur
dari bahan sederhana
• Atribut extraordinary organisme hidup yaitu
kemampuan untuk me replikasi secara tepat,
sementara bahan tak hidup tidak dapat mereproduksi
sendiri dalam bentuk yang identic baik massa, bentuk
dan internal struktur
BIOMOLEKUL
• Molekul pada organisme hidup tidak hanya mencerminkan
prinsip sifat fisik dan kimia nya masing-masing, namun
molekul juga saling berinteraksi satu dengan yang
lain dengan prinsip karakteristik berbeda
• Komponen organik tersusun materi hidup yang kompleks,
sel paling kecil dan paling simple pada bakteri (E. coli)
mengandung 5000 komponen yang berbeda, 3000 jenis
protein yang berbeda dan 1000 jenis asam nukleat.
• Pada manusia tersusun 100.000 jenis komponen yang
berbeda
• Beberapa fungsi protein pada sel E. coli hampir
sama dengan protein di sel manusia, namun tidak ada
molekul protein di E coli yang identik dengan protein
pada manusia
BIOMOLEKUL…
• Setiap organisme memiliki susunan molekul protein
dan molekul asam nukleat yang berbeda, ada 10 10 –
1012 jenis molekul protein dan 1010 jenis asam nukleat
• Ada 20 jenis asam amino yang ada dalam protein,
namun dapat tersusun secara berbeda untuk
membentuk protein (molekul building block yang
sederhana mampu menghasilkan makromolekul
dengan karakteristik yang berbeda)
• DNA tersusun atas 8 nukleotida yang berbeda dan
RNA 4,
• 20 asam amino yang berbeda pada protein dan 8
komponen nukleotida yang berbeda pada asam
nukleat adalah identik pada organisme hidup.
• Asam amino selain building block molekul protein,
juga merupakan prekursor hormone, alkaloid, pigmen
dan lainnya
• Nukleotida selain building block pada asam nukleat
juga sebagai co enzyme dan molekul pembawa
energi

 Simple building block : simplicity in the molecular


organization of the cell
 Building block biomolekul identik: all living organisme
have common ancestor
 Setiap organisme memiliki susunan asam nukleat
dan protein yang khas : the identity of each
species of organism is preserved by its possession
of characteristics set of set nucleic acid and
proteins.
 PRINSIP MOLEKULAR EKONOMI PADA ORGANISME
HIDUP
TRANSFORMASI ENERGI PADA
ORGANISME HIDUP
• Organisme hidup tidak dapat mengkonsumsi energi
namun hanya mentransformasi satu bentuk
energi ke bentuk yang lain
• Organisme hidup menyerap dari lingkungan untuk
digunakan pada kondisi tertentu (suhu dan tekanan
yang sesuai) dan mengembalikan pada lingkunan
pada jumlah yang equivalent pada bentuk energi
yang lain
• Bentuk energi yang digunakan sel yaitu free energi
• Mesin sel hidup yang berfungsi mentransform energi
merupakan molekul organik yang tidak stabil dan
mudah rusak oleh suhu tinggi, aliran listrik tinggi,
atau asam dan basa yang ekstrim
• Sel juga isothermal : pada waktu tertentu, semua
bagian sel memiliki suhu yang sama
• Jadi sel merupakan isothermal chemical
engine : energi yang diserap dari lingkungan
ditransformasi menjadi energi kimia yang
digunakan untuk kerja kimia meliputi
biosintesis komponen sel, kerja osmotic untuk
mentransport bahan ke sel serta kerja mekanis
kontraksi dan lokomotif, seluruh transformasi
ini berjalan pada temperature konstan
REAKSI KIMIA PADA SEL HIDUP

• Sel dapat berfungsi sebagai chemical engine karena


ada ENZIM SEBAGAI KATALIS
• Enzyme merupakan molekul protein dari sel yang
tersusun dari asam amino.
• Setiap tipe enzim dapat mengkatalisis satu reaksi
kimia yang spesifik
• Enzim mengkatalis hanya reaksi spesifik mereka,
katalisis yang efisien dan kapasitas untuk beroperasi
di bawah kondisi temperature dan konsentrasi ion
hydrogen yang rendah
• Dapat mengkatalis reaksi pada hitungan detik
hari,minggu atau bulan
REAKSI KIMIA SEL
HIDUP…
• Reaksi kimia pada sel hidup yang dikatalis enzim 100%
yield, no by products…berbeda dengan reaksi
kimia dengan katalis buatan????
• Dengan enzim, organisme hidup dapat melaksanakan
reaksi secara simultan, dengan banyak jenis reaksi tanpa
by product
• Enzyme berkombinasi dengan substrat selama katalitik
cycle pada sisi aktifnya
• 100 reaksi kimia yang dikatalisis oleh enzim pada sel
tidak berdiri sendiri, namun saling berkaitan dengan
senyawa intermedietnya, yakni produk reaksi kimia
satu menjadi substrat atau reaktan reaksi berikutnya
(bisa 2 hingga 20 reaksi yang berkaitan)
• Transfer energi tidak dapat terjadi antar 2 reaksi pada
temperature dan tekanan konstan tanpa ada senyawa
intermediet
2 jenis sel berdasar sumber energi
• Sel photosintetik : energi dari sinar matahari—
klorofil—transform energi kimia
• Sel heterotropik : energi dari senyawa organic

• ATP (Adenosine Triphosphate) merupakan


penghubung 2 reaksi kimia yang berkaitan yang
dikatalisis oleh enzim
• Konservasi energi kimia yang berasal dari energi
lingkungan melalui phosporilasi ADP menjadi ATP
SELF REGULATION PADA SEL HIDUP

• Sel bakteri sederhana E coli dapat mensintesis ribuan


komponen molekul secara simultan dari 3 precursor
sederhana- glukosa, ammonia dan air
• BANDINGKAN DENGAN REAKSI KIMIA DI
LABORATORIUM???
• Produksi asam amino dan lipid : precursor yang sama
pada lokasi yang sama
• Sel bakteri menyusun 3000 jenis protein, setiap protein
memiliki 100 unit pada setiap rantainya, pada suhu 37 C
dalam waktu beberapa detik diperoleh 1 molekul protein
• Reaksi enzimatis sel memiliki kemampuan mengatur
metabolism (sel-adjusting) overakumulasi end produk
metabolism akan secara langsung diatur dengan
sintesis katalisnya (enzim)…..maximum efficiency
and economy
SELF REPLICATION

• Sel hidup dapat mereplikasi dengan presisi yang


sempurna tidak hanya 1 atau 2 kali, namun bisa ribuan
generasi
• Informasi genetic berada pada kromosom, bentuk kode
spesifik nukleotida pada DNA yang sangat kecil (pada
sperma manusia 1 pg = 10-12 gram)
• Karakeristik sifat self replicating organisme hidup
sebagai informasi genetic tersimpan di DNA
• BAKTERI Modern memiliki ukuran, bentuk, struktur
internal dan kandungan building block dan jenis enzim
yang sama dengan bakteri jutaan tahun yang lalu
• Struktur komplementary “ 1 untai DNA menjadi
template untuk replikasi DNA, enzim replikasi DNA
tidak dapat membuat DNA tanpa ada template nya

Anda mungkin juga menyukai