Anda di halaman 1dari 8

IDENTITAS

NASIONAL
Aziz Jamaluka N.A (20119013)

M. Abdul Wahid (20119039)

Rizki Adninda (20119049)


IDENTITAS
NASIONAL
Identitas nasional adalah sebuah kesatuan yang terikat dengan wilayah dan selalu
memiliki wilayah (tanah tumpah darah mereka sendiri), kesamaan sejarah, sistim
hukum/perundang undangan, hak dan kewajiban serta pembagian kerja berdasarkan
profesi
Sejarah Identitas Nasional

Setiap bangsa pasti memiliki Identitas Nasional, proses yang dialami untuk membentuk serta menyepakati apa yang
akan di tetapkan untuk menjadi Identitas Nasional. Melalui suatu proses sejarah yang cukup panjang yaitu sejak
zaman kerajaan – kerajaan pada abad ke – IV, ke – V kemudian dasar – dasar kebangsaan Indonesia telah mulai
nampak pada abad ke – VIII, yaitu ketika timbulnya kerajaan Sriwijaya dibawah wangsa Syailendra di Palembang,
kemidian kerajaan Airlangga dan Majapahit di jawa timur serta kerajaan – kerajaan lainya. Proses terbentuknya
nasionalisme yang berakar pada budaya sebagia fase terbentuknya nasionalisme lama, dan oleh karena itu secara
objektif sebagai dasar Identitas Nasional Indonesia
Bahasa Nasional atau Bahasa Persatuan

Penjabar
yaitu Bahasa Indonesia Sebagai mana kita
01 ketahui, setiap negara memiliki bahasa
yang berbeda – sebagai ciri khas yang di
miliki oleh Negara tersebut

an &
Bendera negara yaitu Sang Merah Putih Bendera
02 merupakan salah satu lambang yang menjadi
Identitas yang dapat di kenali saat melihat warna
serta motif gambar di dalamnya.

penjelas 03 Bendera negara yaitu Sang Merah Putih


Bendera merupakan salah satu lambang yang
menjadi Identitas yang dapat di kenali saat
melihat warna serta motif gambar di dalamnya.

an Dasar Falsafah negara yaitu Pancasila Pancasila

04
adalah kumpulan nilai atau norma yang meliputi
sila-sila Pancasila sebagaimana yang tercantum
dalam pembukaan UUD 1945
Faktor Faktor Pendukung

1.Faktor Objektif, Kondisi geografis-ekologis


yang membentuk Indonesia sebagai wilayah
kepulauan yang beriklim dan terletak di
persimpangan jalan komunikasi antarwilayah
dunia di Asia Tenggara, ikut mempengaruhi
perkembangan kehidupan demografis,
ekonomis, sosial dan kultural bangsa
Indonesia.
2.Faktor Subjektif, yaitu faktor historis, sosial,
politik, dan kebudayaan yang dimiliki bangsa
Indonesia
Unsur Pembentuk
1. Pola perilaku Adat istiadat, budaya ataupun kebiasaan ditengah
masyarakat
2. Lambang-lambang Kita mempunyai fungsi aksentuasi terhadap tujuan
negara
3. Alat-alat perlengkapan Ini berfungsi sebagai faktor produksi atau alat
perubahan baik dimensi ekonomi maupun budaya
4. Tujuan yang ingin dicapai Ini berfungsi dari tujuan yang bersifat dinamis
dan kontekstual
Karakteristik
Identitas Nasional
1. Identitas Cultural Unity (Identitas kesukubangsaan) Identitas kesukubangsaan disatukan oleh adanya kesamaan ras,

suku, agama, adat dan budaya, keturunan dan daerah asal. Unsur-unsur ini menjadi Identitas kelompok bangsa sekaligus

Identitas suatu bangasa yang keragamannya membuat bang sa Indonesia itu sendir berbeda dan dapat dibedakan dengan

bangsa-bangsa yang lainnya. Cultural unity kurang lebih bersifat ascribtife (sudah ada sejak lahir), bersifat alamiah /

bawaan, primer dan etnik.

2. Identitas Political Unity (Identitas Kebangsaan) merujuk pada bangsa dalam pengertian politik, yaitu bangsa-Negara.

Kesamaan primordial dapat saja menciptakan bangsa tersebut untuk bernegara. Negara baru perlu menciotakan Identitas

yang baru pula untuk bangsanya yang di sebut juga sebagai Identitas nasional. Kebangsaan merupakan kesepakatan dari

banyak bangsa didalamnya. Identitas kebangsaan bersifat buatan, sekunder, etis dan nasional. Beberapa bentuk Identitas

nasional adalah bahasa nasional, lambang nasional, semboyan nasional, bendera nasional dan ideologi nasional.
THANKS
Atas perhatiannya

Wassalamu'alaikum

warahmatullahi wabarakatuh

Anda mungkin juga menyukai