Anda di halaman 1dari 12

TAHAPAN PERKEMBANGAN MENTAL DAN PERUBAHAN KESEHATAN REPRODUKSI

WANITA, PRIA DAN ANAK


DOSEN : dr.Irma Puspita Sari
 

DI SUSUN OLEH :
( Kelompok 5 )
1. Mega Putri .A. (1920018)
2. Eneng Nuraeni (1920012)
3. Nabilla Putri Triana (1920007)
4. Amila Ihsana (1920024)
5. Yudo Sulistiyono (1920029)
6. Rizkia Salshabila (1920034)
7. Raifa Azzahra (1920035)
8. Puspita Ainun K (1920041)
Jl.Hankam RT03/03 Desa Jogjogan Kecamatan Cisarua Kabupaten Bogor 16750
Telp./Fax.(0251)8252780 Email:Akper_alikhlas@yahoo.co.id
Perkembangan

adalah perubahan secara berangsur-angsur dan


bertambah sempurnanya fungsi alat tubuh, meningkat
dan meluasnya kapasitas seseorang melalui
pertumbuhan, kematangan, atau kedewasaan, dan
pembelajaran. (wong, 2000).
Tahapan Tumbuh Kembang
Tahap tumbuh kembang anak secara garis besar dibagi menjadi
dua, yaitu :
 Tahap tumbuh kembang usia 0-6 tahun
a. Masa Pranatal
Masa pranatal (saat dalam kandungan) adalah waktu yang terletak
antara masa pembuahan dan masa kelahiran. Pada saat ini terjadi
pertumbuhan yang luar biasa dari satu sel menjadi satu organisme yang
lengkap dengan otak dan kemampuan berperilaku, dihasilkan dalam
waktu Iebih kurang sembilan bulan.
B. Masa Pascanatal
Tumbuh kembang pada masa pascanatal dibagi ke dalam beberapa
fase berikut :
 Masa Neonatus (0-28 hari)
 Masa Bayi (29 hari – 1 tahun)
 Masa Anak (1-2 tahun)
 Masa Prasekolah (3-6 tahun)

 Tahap tumbuh kembang usia 6 tahun keatas


 Masa Sekolah (6-12 tahun)
 Masa Remaja (12-18 tahun)
Kesehatan mental pada anak

 Pada usia 5- 7 tahun, usia ini adalah usia awal.anak mulai masuk
taman kanak kanak.ia memulai untuk berdiri sendiri di dunia
luarnya.ia tidak lagi berada di sisi ibunya terus menerus.di TK ia akan
mulai berlatih berbagai keterampilan. kemampuan melihat, menerima
pengertin ,brfikir ,berbahasa ,yang masih sederhana akan di
kembangkan dengan berhadapan langsung dengan dunia luar.hal-hal
yang di alami nya secara langsung akan semakin banyak dan
semakin bervariasi .
 Pada usia 7-11 tahun,keseimbangan antara ketergantungan dan
mampu berdiri sendiri mulai tampak. Anak (terutama anak laki laki)
akan semakin senang bermain sendiri atau bersama temannya di
luar rumah.
Kesehatan mental pada remaja

Masa remaja adalah masa peralihan manusia dari anak anak


menuju dewasa.
Remaja merupakan masa peralihan antar masa anak dan masa
dewasa yang berjalan antara umur 12 tahun -21 tahun.
Masa remaja bermula pada perubahan fisik yang cepat,
pertambahan berat dan tinggi badan yang dramatis, perubahan bentuk
tubuh, dan perkembangan karakteristik seksual seperti pembesaran
buah dada, perkembangan pinggang dan kumis, dan dalam nya suara.
Pada perkembangan ini, pencapaian kemandirian dan identitas sangan
menonjol (pemikiran semakin logis, abstrak ,dan idealistis ) dan semakin
banyak menghabiskan waktu di luar keluarga.
Ada 2 faktor yang mempengaruhi mental remaja, yaitu:
 Faktor internal
Internal adalah factor yang berasal dari dalam diri
seseorang seperti sifat, bakat, keturunan
 Faktor eksternal
Factor eksternal merupakan factor yang berada di luar diri
seseorang yang dapat mempengaruhi mental seseorang
Kesehatan mental pada dewasa dan usia lanjut
kesehatan mental.orang dewasa, yaitu yang usianya di
bawah 55 tahun, banyak mengalami masalah sehubungan
dengan problem keluarga dan pekerjaan.yang sangat banyak
di hadapi oleh mereka adalah konflik-konflik keluarga, peran
social keluarganya, pengasuhan anak , pertanggung jawaban
social ekonomi keluarga dan dunia kerja.
Perkembangan reproduksi pada anak

Pada masa inirangsangan hormone kelamin sangan


kecil,demikian pula hormone gonadotropin masih
rendah,sehingga pertumbuhan alat reproduksi tidak begitu
jelas. Dalam masa ini pengaruh hipophise dalam
mempengaruhi hormone terutama di tujukan untuk
pertumbuhan badan tinggi maupun berat badan.
Sampai usia 10 tahun alat reproduksi wsanita belm
berkembang sempurna. dan hormone sexs yang di hasilkan
indung telur pun belum berfungsi, sehingga gangguan
ginekologis jarang terjadi
Perkembangan reproduksi pada remaja

Bila menstruasi baru mulai periodenya mungkin tidak


teratur dan dapat terjadi sebulan 2 kali menstruasi kemudia
beberapa bulan tidak menstruasi lagi. Hal ini memakan waktu
kira-kira 3 tahun sampai menstruasi mempunyai pola yang
teratur dan akan berjalan terus secara teratur sampai usia 50
tahun. Bila seorang berhenti menstruasi di sebut menopause
Perkembangan reproduksi pada lansia

Yang di anggap lansia (lanjut usia )adalah setelah


mencapai usia 60 tahun.inilah masa yang paling rentan di
serang berbagai penyakit degenerative dan penyakit berat
lainnya. Sangat penting bagi wanita untuk melakukan
pemeriksaan kesehatannya secara teratur.priorotas utamanya
adalah menjaga agar tubuh tetap sehat dengan mengatur pola
makan yang benar, dan minum suplemen yang di butuhkan
tubuh. Selain itu olahraga ringan dan tetap aktif secara
intelektual.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai