Anda di halaman 1dari 15

Pemeriksaan Penyakit Pada

Tubuh

By: Ns. Anifatul Laili, S. Kep


E-mail: aniefae@gmail.com
WA: 082143432019

SMK Muhammadiyah 5 Babat


Jln. Rumah Sakit No. 15-17 Telp. (0322) 451313
Fax: 0322 457656 Babat Lamongan 62271
E-mail: smkm5babat@yahoo.com web: www.smkmuh5babat.sch.id
Patologi
Merupakan ilmu pengetahuan yang
mempelajari tentang penyakit, dimana
meliputi pengetahuan dan pemahaman dari
perubahan fungsi dan struktur pada penyakit
dari tingkat muskuler sampai dengan
pengaruhnya pada setiap individu
Patologi juga membahas
penyakit dari segala segi
meliputi:
1. sebab penyakit
2. sifat penyakit
3. perjalanan penyakit
4. perubahan anatomi dan
fungsional yang disebabkan
penyakit tersebut
Tujuan Patologi
Untuk mengidentifikasi sebab suatu
penyakit, yang akhirnya akan memberikan
petunjuk dasar pada program pengelolaan
dan pencegahan penyakit tersebut.
 Patologi juga dikenal dengan sebutan
Patofisiologi yaiyu bagian dari ilmu patologi
yang mempelajari gangguan fungsi yang
terjadi pada organisme yang sakit. Meliputi:
asal penyakit, permulaan, dan perjalanan
penyakit serta akibat yang ditimbulkan
Penyakit Pada Tubuh

APA ITU PENYAKIT?


 Kathleen Meehan Arias
suatu kesakitan yang biasanya memiliki sedikitnya
dua sifat dari kriteria ini: agen atiologik telah
diketahui, kelompok tanda serta gejala yyang dapat
diidentifikasi atau perubahan anatomi yang
konsisten
 DR. Beate Jacob

suatu penyimpangan dari keadaan tubuh yang


normal atau ketidakharmonisan jiwa
 WahyudinRajab, M. Epid

keadaan yang bersifat objektif dan rasa sakit yang


bersifat subjektif
Secara umum pengertian penyakit adalah
suatu keadaan abnormal dari tubuh atau
pikiran yang menyebabkan ketidaknyamanan,
disfungsi atau kesukaran terhadap orang
yang dipengaruhinya.
1. Macam-macam Penyakit Pada
Manusia
a. Vibrio Cholerae
b. Vibrio el Tor
c. Escherichia coli
d. Klebsiella Pneumonia
e. Proteus Vulgaris
TUGAS
1. Gambar masing-masing bakteri mulai dari
Vibrio Cholerae – proteus vulgaris serta
jelaskan habitat sifat dan karakteristiknya dg
diberi warna di kertas hfs lalu foto dan
kirimkan
TERIMA KASIH DAN SEMOGA BERMANFAAT

Sampai ketemu di pertemuan selanjutnya....

Anda mungkin juga menyukai