Anda di halaman 1dari 16

SGPT

(Serum Glutamik Pyruvik Transaminase)


DAN
SGOT
(Serum Glutamic Oxaloacetic transminase)
SGPT (Serum Glutamik Pyruvik Transaminase)

Merupakan enzim transaminase yang dalam


keadaan normal berada dalam jaringan tubuh
terutama pada hati. Sering juga disebut ALT
(Alanin Aminotransferase. Kadar ALT serum
dapat tinggi sebelum ikterik terjadi. Pada ikterik
dan ALT serum > 300 unit, penyebab yang paling
mungkin karena gangguan hepar dan tidak
gangguan hepar dan tidak ganggu hemolitik.
Nilai – Nilai Rujukan
Dewasa :
5-3 U/mL (Frankel), 5-25 U/mL (Wrobleweski), 8-50
U/mL pada suhu 30oC (Karmen), 4-35 U/L pada suhu
37,5oS (unit SI)
Anak :
Bayi : Dapat Dua kali lebih tinggi orang desawa
Anak : Sama dengan dewasa
Lansia :
Agak lebih tinggi dari pada dewasa
Masalah-masalah Klinis
 Peningkatan Kadar:
Peningkatan paling tinggi > 20 x normal : Hepatitis (virus) akut,
hepatotoksisitas yang menyebabkan nekrosis hepar (toksisitas obat atau
kimia);
agak atau meningkat sedang 3 x 10 normal : Infeksi mono nuklear,
hepatitis kronik aktif, obstruksi empedu ekstra hepatik, sindrom reye, infark
miokard (AST > ALT), sirosis, kanker hepar, gagal jantung kongestif ,
intosikasi, alkohol akut;
Peningkatan marginal 1-3 x nilai normal : pankreatitis, perlemakan
hati, sirosis laennec, sirosis biliar, infark miokard akut (IMA)

 Obat-obat yang dapat meningkatkan nilai ALT :


Antibiotik, narkotik, metildopa (Aldomet), guanetidin, sediaan digitalis,
indometasin (Indocin) salisilat, rafampisin, flurazepam (Dalamane),
propranolol (Inderal), kontrasepsi oral, timah, hepatin
Prinsip
 α-Asam ketoglutaric + L-asam aspartat GOT asam glutamat + asam oxalacetat

 Asam oxalacetat + NADH++ H+ MDH L-asam malic + NAD+


Perhatian
Larutan Butter mengandung natriumazide
(0.09%) sebagai pengawet. Tangani
secara hati – hati
Penyimpanan dan stabilitas
Komponen – komponen dari campuran,
disimpan pada suhu 2 – 8OC akan stabil
sampai tanggal expirasi pada label
dihilangkan air reagen agar stabil selama
4 minggu pada 2 – 8OC dan 1 minggu
suhu ruangan ( ≤ 25OC )
Sampel
Serum untuk plasma dengan EDTA atau
heparin sampel harus dihindari hemolisis
ketika akan digunakan. Sera juga dalam
refrigerator pada suhu 2-8OC, 10 %
aktivitas hilang setelah 3 hari.
SGOT (SERUM GLUTAMIC OXALOACETIC TRANSMINASE )

SGOT/ALT adalah enzim yang sebagian besar terdapat dalam otot


jantung dan hati; sebagiannya lagi ditemukan dalam otot rangka,
ginjal, dan pankrean. Nilai AST serum yang tinggi ditemukan pada
infark miokard akut (IMA) dan kerusakan hepar. Setelah nyeri dada
hebat yang disebabkan oleh IMA, AST serum meningkat dalam 6
sampai 10 jam dan memuncak dalam 24 sampai 48 jam. Jika tidak
terjadi perluasa infark, nilai AST serum kembali normal dalam 4
sampai 6 hari. Pemeriksaan enzim jantung lainnya juga digunakan
dalam mendiagnosa IMA (mis. CPK, LDH).
Pada penyakit hepar, nilai serum meningkat sampai sepuluh kali
atau lebih dan menetap untuk beberapa waktu . Nilai AST serum dan
ALT sering dipakai sebagai pembanding
Nilai – Nilai Rujukan
Dewasa :
5-40 mL (Frankel), 4-36 IU/L, 16-60 U/mL pada 30oC
(karmen), 8-33 U/L pada 37OC (unit SI), pada wanita
nilainya agak sedikit lebih rendah dari pria. Olahraga
mempengaruhi kadar serum.

Anak :
Bayi baru lahir : empat kali dari nilai normal

Lansia :
Sedikit lebih tinggi dari orang dewasa
Masalah-masalah Klinis
 Penurunan Kadar :
Kehamilan, diabetik katoasidosis, beri – beri.

 Peningkatan Kadar :
Infark miokard akut (IMA), ensefalitis, nekrosishepar, penyakit dan
trauma muskuloskeletal, pankreatitis akut, eklampsia, gagal jantung
kongestif (GJK)

 Obat-obat yang dapat meningkatkan nilai ALT :


Antibiotik, narkotik, vitamin (asam folfat, piridoksin, vitamin A),
antihipertensi (metil dopa [Aldomet], guanetidin ), teofilin, golongan
digitalis, kortison, flurazepam (Dalmane), indometasin (Indocin),
Isoniazid (INH), rafimpisin, kontrasepsi oral, salisilat, intramuskular
(IM)
Prinsip
 α-Asam ketoglutaric + L-Alanine GOT L- Asam Glutamic + asam pyruvic

 Asam oxalacetat + NADH++ H+ LDH L-asam Lactic+ NAD+


KONDISI YANG MENYEBABKAN PENINGKATAN SGOT

No Peningkatan SGOT Kondisi / Penyebab


1 Peningkatan ringan - Perikarditis
( < 3 x normal) - Sirosis hepatik
- Infatik Paru

2 Peningkatan sedang - Obstruksi Saluran empedu


( 3- 5 nilai normal 0 - Aritmia jantung
- Gagal jantung kongesti
- Tumor hati
3 Peningkatan tinggi - Kerusakan hepatoseluler
( > 5 x nilai normal ) - Infark jantung
- Kolaps sirkulasi
- Pankreatitis akut
Perhatian
Larutan Butter mengandung natriumazide
(0.09%) sebagai pengawet. Tangani
secara hati – hati
Penyimpanan dan stabilitas
Komponen – komponen dari kit, disimpan
pada suhu 2 – 8OC akan stabil sampai
tanggal expirasi pada label dihilangkan air
reagen agar stabil selama 4 minggu pada
2 – 8OC dan 1 minggu suhu ruangan ( ≤
25OC )
Sampel
Serum untuk plasma dengan EDTA atau
heparin sampel harus dihindari hemolisis
ketika akan digunakan. Sera juga dalam
refrigerator pada suhu 2-8OC, 10 %
aktivitas hilang setelah 3 hari.

Anda mungkin juga menyukai