Anda di halaman 1dari 15

sss

Sektor Pertanian, Perkebunan, Perternakan


dan Perikanan di Pulau Jawa
Kelompok 1
Sektor Perikanan

Jawa Timur Jawa Tengah

Jawa Barat Jakarta


Jawa Timur
Produksi Perikanan di Jawa Timur
Tahun 2010-2017 (Ton)

Komoditi 2010 2011 2012 2013 2014 2016 2017

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (8) (9)

Perikanan Tangkap              
1. Perikanan Laut (Tangkap) 338 915 362 622 367 921 381 574 385 879 390 269 414 644
2. Perikanan Perairan Umum (Tangkap) 13 859 13 202 13 882 13 473 13 494 17 545 12 814
Perikanan Budidaya              
1. Budidaya Laut 516 586 549 311 563 087 580 683 601 413 640 819 540 922
2. Budidaya Tambak 118 651 132 402 170 434 177 063 191 611 214 025 311 666
3. Budidaya Kolam 65 125 90 843 110 269 124 621 192 566 229 401 272 730
4. Budidaya Keramba 189 677 428 346 592 61 770 1 881
6. Budidaya Japung 2 557 9 346 11 700 12 726 11 695 11 555 10 888
8. Budidaya Sawah dan Mina Padi 57 508 60 496 73 255 100 509 46 011 61 770 62 874

Sumber : Dinas Perikanan Propinsi Jawa Timur


Lanjutan

Pada provinsi Jawa Timur, beberapa jumlah produksi ikan


semakin meningkat setiap tahunnya. Seperti perikanan
laut tangkap, budidaya tambak, budidaya kolam
mengalami peningkatan di tahun 2017.
Jawa Tengah
Produksi Perikanan Budidaya Menurut Kabupaten/Kota dan Subsektor di Provinsi Jawa
Tengah (ton), 2016

Budidaya
Tambak Jaring Apung /
Kabupaten/Kota Laut / Kolam Fresh / Keramba Sawah /
Regency/Municipality Marine Brackish / Water Pond / Cage Floating Cage Paddy field Jumlah / Total
Culture Water Pond Net
Kabupaten/Regency              
1 Cilacap - 1 622.70   507,38 6,15 52,00  

2 Banyumas - - 9 966.42 - - 1,03 9 967.45

3 Purbalingga 5 001.57 5 001.57


- - - - -
4 Banjarnegara 25 329.63 251,33 25 617.39
- - - 36,43
5 Kebumen 1 462.59 747,73 2 221.17
- - 10,85 -
6 Purworejo - 2 928.06 954,85 - - - 3 882.91

7 Wonosobo -   4 016.60 18,50 5067.19   9 102.29

8 Magelang   14 243.29 3554.36 17 797.65


- - -
9 Boyolali   25 277.81 7748.97 33 026.78
- - -
10 Klaten -   27 608.76 - 689,54 14,04 28 312.34

11 Sukoharjo   10 735.48 2 234.80 12 970.28


- - -
12 Wonogiri   712,52 6 343.26 7 055.78
- - -
13 Karanganyar -   1 615.07 - 1,80 - 1 616.87

14 Sragen   5 347.93 26 920.52 32 268.45


- - -
15 Grobogan   1 987.95 45,86 2 033.81
- - -
16 Blora   580,35 580,35
- - - -
17 Rembang - 5 511.00 1 682.00 - - - 7 193.00

18 Pati 31 755.94 10 257.69 23,24 42 036.87


- - -
19 Kudus   2 095.19 12,32 2 107.51
- - -
20 Jepara 22 784.79 15 897.89 795,38 - 23,37 10,89 39 512.32

21 Demak - 11 089.25 22 157.72 - - - 33 246.97

22 Semarang 3 207.91 475,43 636,67   4 320.01


- -
23 Temanggung 4 443.95   2 962.81 7 412.38
- - 5,62
24 Kendal - 21 189.71 1 932.13 - - - 23 121.84

25 Batang 1 657.07 1 329.95 2 987.02


- - - -
26 Pekalongan 5 465.26 1 004.04 6 469.30
- - - -
24 Kendal 21 189.71 1 932.13 23 121.84
- - - -

25 Batang - 1 657.07 1 329.95 - - - 2 987.02

26 Pekalongan - 5 465.26 1 004.04 - - - 6 469.30

27 Pemalang 12 862.11 953,50 13 815.61


- - - -

28 Tegal 706,31 1 167.73 1 874.04


- - - -

29 Brebes 77 200.65 3 130.96 80 331.61


- - - -
                 

Kota/Municipality              

1 Magelang - - 165,37 - - - 165,37

2 Surakarta - - 39,37 - - - 39,37

3 Salatiga 677,10 677,10


- - - - -

4 Semarang 185,00 2 516.85 624,69 3 326.54


- - -

5 Pekalongan 1 392.00 110,00 1 502.00


- - - -

6 Tegal 721,02 32,07 753,09


- - - -

Jawa Tengah 22 969.79 193 978.41 189 932.71 1 001.31 49 985.93 6 667.12 462 347.04

Sumber: Dinas Perikanan dan Kelautan Provinsi Jawa Tengah


Lanjutan

• Pada produksi ikan di Jawa Tengah yang memiliki budidaya laut


hanya kota Jepara dan Semarang. Angka tertinggi dari budidaya
tambak berada di kota berebes.
• Budidaya ikan kolam dengan jumlah produksi yang cukup tinggi
di jawa tengah berada di purbalingga
• Budidaya keramba hanya 3 kota yang produksi ikan keramba di
provinsi Jawa Tengah yaitu Cilacap, Semarang,dan Wonosobo.
• Budidaya ikan pada jaring apung dengan Jumlah produksi
tertinggi berada di kota Seragen.
• Total jumlah produksi ikan pada provinsi Jawa Tengah adalah
462 347.04 Ton
Jawa Barat
Produksi Perikanan Budidaya Menurut Kabupaten/Kota dan Subsektor di Provinsi Jawa Barat (Ton), 2016

Budidaya Jaring
Kabupaten/Kota Laut Tambak Kolam Keramba Apung Sawah Jumlah

Kabupaten
1. Bogor - - 122.725 72 935 94 123.827
2. Sukabumi 1 681 31.245 - - 240 32.167
3. Cianjur - 648 51.292 16 55.156 6.809 113.922
4. Bandung - - 12.835 - - 491 13.326
5. Garut - 97 56.217 - - 16.622 73635,35
6. Tasikmalaya - 580 49.955 53 15 6.687 57289,87
7. Ciamis - - 50.631 - 815 179 51.626
8. Kuningan - - 12.427 90 3.865 195 16.577
9. Cirebon 904 21.602 13.058 - - - 42.564
10. Majalengka - - 9.338 - - 356 9.694
11. Sumedang - - 6.843 - - 416 7.259
12. Indramayu - 191.919 83.354 - - - 275.273
13. Subang - 34.062 17.433 - - - 51.495
14. Purwakarta - - 805 - 94480,00 - 95.285
15. Karawang - 39.702 2.843 - 273 298 43.116
16. Bekasi 613 43.685 3.297 - 497 4 48.096
17. Bandung Barat - - 3.059 - 43.581 10 46.651
18. Pangandaran - 117 439 - - - 556
Kota
1. Bogor - - 3.652 - - - 3.652
2. Sukabumi - - 1.644 - - 8 1.652
3. Bandung - - 513 - - 387 900
4. Cirebon - - - - - - -
5. Bekasi - - 810 - - - 810
6. Depok - - 2.016 - - - 2.016
7. Cimahi - - 324 - - - 324
8. Tasikmalaya - - 9.318 - - 658 9.976
9. Banjar - - - 2.699 - - -
Jawa Barat 282 333.795 546.073 2.930 105.137 33.454 990.764
Sumber Data : Dinas Perikanan Provinsi Jawa Barat
Lanjutan
• Hanya 3 kota yang terdapat budidaya laut pada provinsi
Jawa Barat, yaitu Sukabumi, Cirebon dan Bekasi.
• Jumlah produksi ikan tertinggi pada budidaya tambak
berada di kota Indramayu. Dan jumlah produksi ikan
dengan cara budidaya kolam yaitu kota Bogor.
• Jumlah produksi ikan tertinggi dari semua jenis budidaya
yaitu kota Garut dengan jumlah 73.635,35 Ton
• Total keseluruhan produksi ikan pada provinsi Jawa Barat
yaitu 990,764 Ton
Jakarta
Produksi Perikanan Budidaya Menurut Kabupaten/Kota dan
Subsektor di Provinsi Jakarta (Ton), 2011

No Nama Kota Perikanan Budidaya Budidaya Budidaya


Tangkap Laut Tambak Kolam
1 Kepulauan seribu 1584 798,14 - -

2 Jakarta Selatan - - - 287,95

3 Jakarta Timur - - - 869,14

4 Jakarta Pusat - - - 1,8

5 Jakarta Barat - - - 4214,7

6 Jakarta Utara 178623,9 - 1794,7 243,05


Lanjutan
• Pada perikanan tangkap hanya 2 kota yang
memproduksinya yaitu Kepulauan Seribu dan
Jakarta Utara.
• Hanya kepulauan seribu yang memproduksi
ikan dengan cara budidaya laut.
• Jakarta memiliki nilai produksi ikan yang
rendah di pulau jawa.
Perekonomian Jawa Tengah
• Pendapatan Domestik Regional Bruto (PDRB) Jawa Tengah pada
triwulan III 2019 sebesar Rp 351,48 triliun, atau mencatatkan
pertumbuhan 5,66 %.
• Angka pertumbuhan tersebut lebih tinggi dibandingkan dengan
pertumbuhan ekonomi triwulan II 2019 yang tercatat sebesar
5,56 %.
• peningkatan kinerja perekonomian ditopang oleh membaiknya
kinerja lapangan usaha pertanian, kehutanan, dan perikanan,
yang dipengaruhi oleh pergeseran masa panen.
Perekonomian Jakarta
• Berdasarkan data Badan Pusat Statistik DKI, realisasi
pertumbuhan ekonomi pada triwulan III/2019 mencapai 6,07% .
Capaian tersebut lebih tinggi dibandingkan dengan
pertumbuhan triwulan sebelumnya yaitu 5,72% .
• Adapun, tren pertumbuhan ekonomi Jakarta tiga tahun terakhir
tercatat positif, yaitu 5,85% pada 2016, 6,22% pada 2017, dan
6,17% pada 2018.
• Pertumbuhan di ibu kota menyumbang 17% dari total
perekonomian nasional. Karena itu, kinerja pemerintah dan
pelaku usaha di DKI Jakarta menjadi barometer kondisi wilayah
lain. Selain investasi, perekonomian Jakarta tahun lalu
didongkrak oleh capaian ekspor.

Anda mungkin juga menyukai