Anda di halaman 1dari 9

DDIP

KELOMPOK 8

• VAULIA LEONI PUTRI (18035083)

• REFITA NIZA (18035110) DOSEN


:
•DELLA REZKYA AMANDA (18035129) 1. Dra. Hj. Izzati, M.Pd
2. Zulhendri Zen
• REFI DAYANTI (18058236)
HAKIKAT PENDIDIKAN

▪ PENGERTIAN ILMU PENDIDIKAN


▪ ILMU PENDIDIKAN SEBAGAI ILMU
TEORITIS,EMPIRIS,PRAKTIS,DAN NORMATIF
▪ PERANAN DAN KEDUDUKAN ILMU PENDIDIKAN DALAM
PENYELEGARAAN PENDIDIKAN
PENGERTIAN ILMU PENDIDIKAN
•Pendidikan
berasal dari bahasa yunani “paedagogie”yang akar katanya “pais”
yang berarti anak dan “again” yang berarti membimbing jadi “paedagogie”
berarti bimbingan yang diberikan kepada anak
Dalam bahasa inggris“education” yang berarti membawa keluar
yang tersimpan dalam jiwa anak,untuk dituntun agar tumbuh dan
berkembang.

•Ilmu pendidikan
Ilmu yang mempelajari tentang teori dan praktek pendidikan
agar pendidikan berjalan sesuai dengan teori,asas dan prinsip-prinsip
dasar pendidikan.
PENGERTIAN ILMU PENDIDIKAN
•Para ahli yang berpendapat tentang ilmu pendidikan
Langeveld
Prof.Dr.John Dewey
Driyakarya
Ki Hajar Dewantara
Dictionary of Education
UUSPN NO.20 tahun 2003 bab 1 pasal 1
ILMU PENDIDIKAN SEBAGAI ILMU
TEORITIS,EMPIRIS,PRAKTIS,DAN
NORMATIF

1. Sebagai ilmu pengetahuan normatif,


ilmu pendidikan merumuskan kaidah atau pedoman atau ukuran
tingkah laku.

Dapat disimpulkan bahwa pendidikan dikatakan sebagai ilmu normatif


karena memberikan aturan-aturan terhadap tingkah laku manusia dalam
kehidupan sehari-hari.

Aturan-aturan tersebut mencakup etika, norma agama,


dan lain sebagainya yang jelas mengatur tentang tingkah laku manusia dalam
kehidupannya.
ILMU PENDIDIKAN SEBAGAI ILMU
TEORITIS,EMPIRIS,PRAKTIS,DAN
NORMATIF
2. Pendidikan sebagai ilmu praktis dan teoritis

Pendidikan sebagai ilmu praktis


Suatu praktek pendidikan untuk mendapatkan kemudahan
dan kenyamanan dalam mencari pengetahuan.

Pendidikan sebagai ilmu teoritis


Pendidikan dilaksanakan berdasarkan teori yang sudah
ada untuk mempermudah jalanya pendidikan
ILMU PENDIDIKAN SEBAGAI ILMU
TEORITIS,EMPIRIS,PRAKTIS,DAN
NORMATIF

3. Pendidikan sebagai ilmu empiris


Ilmu pengetahuan harus bersifat empiris artinya kesimpulan
atau konklusi ilmu pengetahuan yang diambil harus tunduk
kepada pemeriksaan atau verifikasi indra manusia, maka
kaidah logika formal dan hukum sebab-akibat harus menjadi
dasar kebenaran yang bersifat realistas, objektif dan netral
PERANAN DAN KEDUDUKAN ILMU
PENDIDIKAN DALAM
PENYELEGARAAN PENDIDIKAN

1. Peranan ilmu pendidikan dalam penyelenggaraan


pendidikan
Ilmu  pendidikan mempunyai Peranan sebagai perantara dalam
membentuk masyarakat yang mempunyai landasan individual,
sosial dan unsur dalam penyelenggaraan pendidikan.

2. Kedudukan ilmu pendidikan dalam penyelenggaraan


pendidikan
Kedudukan ilmu pendidikan itu berada di tengah-tengah ilmu
yang lain dalam penyelenggaraan pendidikan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai