Anda di halaman 1dari 7

LANDASAN PENDIDIKAN

OLEH: KELOMPOK 3
RASNI ERVINA SUFIRA
FITRIANI LA TJI
ZARFIA

JURUSAN PGSD
FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN DAN KEGURUAN
SEKOLAH TINGGI KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
PELITA NUSANTARA BUTON
PASARWAJO
2020
1. Pengertian Pendidikan
Pendidikan merupakan suatu cara untuk menciptakan
suasana belajar dan pembelajaran yang ditujukan oleh
individu untuk memperbaiki berbagai aspek
kehidupannya.
Menurut UU No. 20 Tahun 2003 “Pendidikan adalah
usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana
belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara
aktif mengembangkan potesi dirinya untuk memiliki
kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri,
kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta ketrampilan
yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa, dan Negara.
Menurut Undang-Undang Nasional Nomor 20
Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal
11 ayat (1) menjelaskan bahwa Pendidikan
dilaksanakan melalui tiga jalur.
1. Pendidikan Formal.
2. Pendidikan Nonformal.
3. Pendidikan Informal.
2. Pengertian Perubahan Sosial
Menurut Ary H. Gunawan dalam Zainuddin (2010 :
39), perubahan sosial adalah suatu perubahan dari
kondisi tertentu dalam masyarakat.
Konsep perubahan sosial akan sangat penting
digunakan untuk melihat berbagai perubahan yang
terjadi daam masyarakat khususnya mengenai aksi
interaksi sosial yang ada di dalam masyarakat.
3. Faktor Yang Mempengaruhi Perubahan Sosial
Dalam Pendidikan
Urbanisasi dan perkembangan atau pembangunan
kota-kota metropolitan.
Ledakan pertumbuhan penduduk besar.
Kemajuan pesat teknologi modern di semua bidang
kehidupan.
4. Bentuk Perubahan Sosial Dalam Pendidikan

Cara Mengajar di Kelas


Metode Belajar
Penugasan
Kekerasan
Kurikulum
SEKIAN
DAN
TERIMAKASIH
“PENDIDIKAN ADALAH SENJATA PALING
MEMATIKAN DIDUNIA, KARENA DENGAN
PENDIDIKAN, ANDA DAPAT MENGUBAH
DUNIA”
NELSON MANDELA

Anda mungkin juga menyukai