Anda di halaman 1dari 7

DASAAR-DASAR BIMBINGAN DAN

KONSELING
PELAYANAN BK DI SMK

DISUSUN OLEH KELOMPOK:11


 
JUWITA HANDAYANI SIAGIAN (1173351026)
NANDA CHAIRANI LUBIS (1173351038)
KRISTIANA BR JINABUN (1173351027)
Pengertian Bimbingan dan Konseling

 Bimbingan
adalah proses pemberian bantuan yang dilakukan oleh orang yang ahli kepada seorang atau beberapa
orang individu, baik anak-anak, remaja, maupun dewasa agar orang yang dibimbing dapat
mengembangkan kemampuan dirinya sendiri dan mandiri dengan memanfaatkan kekuatan individu
dan sarana yang ada dan dapat dikembangkan berdasarkan norma-norma yang berlaku.
 Konseling
adalah usaha membantu konseli/klien secara tatap muka dengan tujuan agar klien dapat mengambil
tanggung jawab sendiri terhadap berbagai persoalan atau masalah khusus. Dengan kata lain,
teratasinya masalah yang dihadapi oleh konseli/klien.
Tujuan Bimbingan Dan Konseling di
SMK
tujuan bimbingan dan konseling pada setiap individu tentu berbeda sesuai tingkatan
perkembangannya.
khusunya dalam sekolah Menengah Kejuruan adalah dalam rangka :
 Membantu mengembangkan kualitas kepribadian individu yang dibimbing atau
yang dikonseling.
 Membantu mengembangkan kualitas kesehatan mentan klien.
 Membantu mengembangkan prilaku-prilaku yang lebih efektif pada diri individu
dan lingkungannya.
 Membantu klien menanggulangi problema hidup dan kehidupannya secara
mandiri.
Fungsi Bimbingan dan Konseling di SMK

 Fungsi pencegahan
dimaksudkan untuk mencegah timbulnya masalah pada diri siswa sehingga mereka terhindar dari berbagai
masalah yang dapat menghambat perkembangannya.
 Fungsi pemahaman
dilaksanakan dalam rangka memberikan pemahaman tentang diri klien atau siswa beserta permasalahannya dan
juga lingkungannya
 Fungsi pemeliharaan
fungsi pemeliharaan disini bukan sekedar mempertahankan agar hal-hal yang telah disebutkan di atas tetap utuh,
tidak rusak, dan tetap dalam keadaan semula
 Fungsi penyaluran
pelayanan Bimbingan dan Konseling berupaya mengenali masing-masing siswa secara perorangan, selanjutnya
memberikan bantuan menyalurkan ke arah kegiatan atau program yang dapat menunjang tercapainya
perkembangan yang optimal.
 Fungsi penyesuaian
pelayanan Bimbingan dan Konseling membantu terciptanya penyesuaian antara siswa dan lingkungannya
Bidang Bimbingan

Adapun program layanan bimbingan konseling memiliki empat fungsi utama, yakni:
 pemahaman individu,
 pencegahan dan pengembangan,
 pennyesuaian diri,
 pemecahan masalah.
Pelaksanaaan Pelayanan dan Pengembangan
Layanan Bk di SMK

Pelaksanaan pelayanan bimbingan dan konselling di smk tergantung pada guru


bimbingan dan konselingnya. Karena dalam pelkasanaannya, guru bk memegang
peranan paling penting dalam menjalankan proses bimbingan disekolah.
Pengembangan layanan bk di smk sama seperti pengembangan layanan bk di sekolah
menengah atas (SMA). Dimana dalam proses pelaksanaannya menggunakan layanan,
fungsi dan tujuan yang sama.
KESIMPULAN

Layanan bimbingan dan konseling di SMK merupakan layanan bantuan untuk peserta
didik, baik secara perorangan maupun kelompok, agar mampu mandiri dan
berkembang secara optimal, dalam bidang pengembangan kehidupan pribadi,
kehidupan sosial, kemampuan belajar, dan perencanaan karir, melalui berbagai jenis
layanan dan kegiatan pendukung BK.

Anda mungkin juga menyukai